Ayat HIDUP hari ini (22/10/19)

151
RM. Agustinus Anton Widarto, OFM

HIDUPKATOLIK.com – 📖 Ayat HIDUP hari ini (22/10/19)

“Berbahagialah hamba, yang didapati tuannya sedang berjaga ketika ia datang.” (Ayat 37 dari Bacaan Injil: Luk 12: 35-38  pada SELASA PEKAN BIASA XXIX; PERINGATAN Beato Timotius Giaccardo; Santo Paus Yohanes Paulus II)

SAKSIKAN LINK YOUTUBE: https://youtu.be/LWuyO_dJoxU

MEREKA YANG BERTANGGUNG JAWAB, AKAN BEKERJA DENGAN BAIK DAN SETIA. Tidak “caper” dan tidak pula “carmuk”. SELALU BEKERJA DENGAN BAIK, SEKALIPUN TIDAK ADA YANG MELIHAT. MEREKA TIDAK “GILA JABATAN”. TULUS MENJALANKAN APA YANG SEHARUSNYA MEREKA KERJAKAN.

Ya Tuhan, tuluskanku untuk berkarya di dalam Kerajaan-Mu dan tidak mudah tergoda untuk mendapatkan Surga. Amin.

(RM. Agustinus Anton Widarto, OFM – Angela Pury pada program “Oase Rohani Katolik” (ORK) hari SELASA ini dapat Anda SAKSIKAN dengan klik www.hidup.tv pada pk. 05.00; 08.00; 11.00, 14.00, 17.00, 20.00, 23.00 WIB, dst; Anda dengarkan di RADIO: MANDARIN STATION 98.3 FM atau klik www.radio.kaj.or.id pk.06.00; 12.00; 18.00 WIB).

Klik SUBSCRIBE dan SHARE info ini ya. Terimakasih. Tuhan memberkati Anda sekeluarga. Amin.🌾

 

RD. M.Harry Sulistyo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini