Mengantar Melalui Doa
HIDUPKATOLIK.com - Mengapa orang Katolik mendoakan arwah orang yang telah meninggal? Pertanyaan seperti ini sering kita dengar. Entah dari orang Katolik sendiri maupun orang yang bukan Katolik. Pertanyaan lanjutan yang biasanya mengemuka adalah mengapa...
Memelihara Optimisme
HIDUPKATOLIK.COM - ITE ad Joseph! (Pergilah ke Santo Yosef!) Ini pesan Paus Fransi’skus saat menetapkan tahun 2021 sebagai Tahun Santo Yosef pada akhir tahun 2020. Mengapa Paus meminta umatnya datang kepada kepala Keluarga Kudus...
Sukacita Menyambut ‘Batu Karang’ Amboina yang Baru: Mgr. Seno Inno Ngutra
HIDUPKATOLIK.COM - AROMA sukacita itu kian terasa mendekat ‘hari h’ Tahbisan Episkopal Uskup Terpilih, Mgr. Seno Inno Ngutra pada hari Sabtu, 23 April 2022 di Ambon, Maluku.
Mendekati hari bersejarah itu, saat mengadakan kunjungan ke...
Dari Konvensi Nasional PUKAT 2022: Tantangan Bagaimana Berprofesi dan Berbisnis yang Bermartabat
HIDUPKATOLIK.COM - KONVENSI Nasional Profesional dan Usahawan Katolik (Konvenas Pukat) di Makassar, Sabtu-Minggu, 28-29 Mei 2022 diwarnai dengan sebuah pertanyaan mendasar terkait dengan keberadaan dan eksistensi komunitas kategorial yang sejarah awalnya bermula dari Keuskupan...
60 Tahun SMK Mikael Solo: Selain Ngasah Keterampilan Teknis, Mengembangkan ‘Keterampilan Rohani’ Juga
HIDUPKATOLIK.COM - SMK Katolik St. Mikael Surakarta atau Michael College (MICO) adalah salah satu karya pendidikan kejuruan milik Serikat Jesus (SJ/Jesuit) Provinsi Indonesia. Sekolah ini didirikan oleh Pastor H. Wakkers, SJ di Kota Surakarta,...
Intensi Kita untuk Korban Gempa
HIDUPKATOLIK.com - Kita dikejutkan oleh gempa berkekuatan 7,0 pada skala Richter pada hari Minggu, 5/8/2018, di Pulau Seribu Masjid alias Lombok. Hingga tulisan ini diturunkan, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat 98 korban jiwa...
Selamat Datang, Unika St. Agustinus dari Hippo
HIDUPKATOLIK.COM - KEHADIRAN Universitas Katolik Santo Agustinus dari Hippo di Pulau Kalimantan, tepatnya di Kabutapen Landak pantas kita syukuri dan sambut dengan tangan terbuka. Inilah universitas pertama bernafaskan kekatolikan di Pulau terbesar di Indonesia...
Dari Temu Akbar OMK Sintang: Sekarang dan Nanti
HIDUPKATOLIK.COM - HADIRNYA lebih dari seribu orang muda pada Temu Akbar Orang Muda Katolik (OMK) Keuskupan Sintang pada 25-28 Juni 2024 merupakan fenomena menarik. Acara ini digelar pada masa musim libur sekolah bisa saja...
Keadilan Ekologis
HIDUPKATOLIK.com - Sehari setelah pelantikan kardinal baru di Basilika Santo Petrus, Sabtu, 5 Oktober 2019, Paus Fransiskus membuka secara resmi Sidang Istimewa Sinode Para Uskup Pan-Amazonia. Sinode ini akan berlangsung dari hari Minggu, 6/10,...
‘PR’ Indonesia Maju
HIDUPKATOLIK.com - Pesta demokrasi 2019 mencapai puncaknya tatkala MPR melantik Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2019-2024, Joko Widodo dan Ma’ruf Amin pada hari Minggu, 20 Oktober 2019. Tiga hari kemudian, Presiden Joko Widodo mengumumkan...
Menanggapi Tantangan Pendidikan
HIDUPKATOLIK.com - Memperingati seabad Yayasan Kanisius tahun ini merupakan momentum untuk merefleksikan kembali tantangan dunia pendidikan. Kita tahu, Yayasan Kanisius adalah lembaga Katolik yang sedari awal berdirinya mendedikasikan dirinya untuk pendidikan anak dari jenjang...
125 Tahun Katedral Bogor: Kehadiran yang Kian Bermakna
HIDUPKATOLIK.COM - RANGKAIAN perayaan 125 tahun Gereja Beatae Mariae Virginis Katedral Bogor sudah dimulai sejak beberapa waktu lalu. Kendati diawali dengan pembukaan yang sangat sederhana, karena wabah Covid-19, rangkaian perayaan hingga puncaknya nanti di...
Tidak Sekadar Menuju Ambon
HIDUPKATOLIK.com - Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat (Ditjen Bimas) Katolik, Kementerian Agama dan Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani Katolik (LP3K) di Bali beberapa waktu lalu berlangsung dalam suasana gembira. Mengapa? Menteri...
Selamat Datang, Bapa Kardinal Ketiga
HIDUPKATOLIK.com - Selamat datang, Bapa Kardinal Ignatius Suharyo Hardjoatmodjo! Inilah sukacita yang pertama-tama ingin kita sampaikan kepada Uskup Agung Jakarta/ Uskup untuk Umat Katolik di Lingkungn TNI-Polri, dan Ketua Presidium Konferensi Waligereja periode yang...
Pesparani dan Persaudaraan Lintas Batas
HIDUPKATOLIK.COM - PESTA Paduan Suara Gerejani (PESPARANI) Katolik Tingkat Nasional II akhirnya dapat digelar di Nusa Tenggara Timur, tepatnya di Kota Kupang, setelah melalui jalan ‘berliku’ karena faktor pandemi yang menerpa Indonesia dan dunia...