web page hit counter
Kamis, April 10, 2025
spot_img

Beato Thomas Tsugi SJ (1571-1627) : Nyala Iman Pastor Pedagang

HIDUPKATOLIK.com - Ia dibakar hidup-hidup karena menyebarkan iman. Pastor berwatak keras ini kerap ambil bagian dalam kehidupan umat agar umatnya bisa merasakan sentuhan Tuhan. Setiap jam empat subuh, Thomas Tsugi sudah harus memikul barang dagangannya...

Beata Stefana de Quinzanis TOSD (1457 – 1530) : Mistikus Pelindung Anak Terbelakang

HIDUPKATOLIK.com - Ordo Dominikan mengenalnya sebagai mistikus sejati, Gereja mengenangnya sebagai ibu bagi puluhan anak yang mengalami keterbelakangan mental. Dalam sebuah penglihatan, Kristus menampakkan diri kepada Stefana de Quinzanis. Dalam penglihatan itu, ia melihat cahaya...

St. Marie Ellen MacKillop (1842-1909): Biarawati Pertama dari Benua Australia

HIDUPKATOLIK.COM - Ia menjadi biarawati pertama dari Benua Australia. Kehadirannya tak lepas dari kecintaannya kepada anak-anak miskin dan terlantar.  DALAM usia 14 tahun, Alexander MacKillop, seorang remaja Scotlandia memutuskan masuk seminari di Roma. Selama menjalani...

St Pierre-Julien Eymard : Totalitas Rasul Ekaristi

HIDUPKATOLIK.com - Cinta akan Sakramen Mahakudus memotivasinya menjadi imam. Namun, jalan panggilannya penuh liku. Ia keluar masuk seminari, bahkan tarekat. Akhirnya, mimpinya mewujud dengan melahirkan dua kongregasi demi pengabdian total pada Ekaristi. Suatu hari, bocah...

St Zhang Huai Lu (1843-1900) : Kisah Cinta Awam Selibat

HIDUPKATOLIK.com - Menjadi Kristen berawal dari perasaan cinta kepada pribadi misionaris yang kebapaan, dan tulus melayani. Ia tidak saja menjadi Kristen, tetapi memberikan darahnya bagi Kristus. Hatinya dipenuhi kegembiraan. Bebannya seakan lepas. Lega dan puas...

Beata Maria Felicia Guggiari y Echeverria : Kisah Cinta Bunga Lily Karmelit

HIDUPKATOLIK.com - Ia jatuh cinta pada orang yang tepat. Cinta sejati tidak harus memiliki tetapi harus dibagikan. Ia tahu cinta itu akan dibalas oleh kekasih Ilahinya. Ycuamandyju, sebuah pedesaan di San Pedro, Paraguay heboh. Seorang...

‘Hantu’ Penyelamat, Pelindung Para Imigran

HIDUPKATOLIK.com - Luciano González López bersama keluarganya nyaris mati dalam perjalanan dari Denver menuju Colorado, Amerika Serikat (AS). Mereka tersesat selama dua hari di Padang Pasir Arizona, tanpa bekal. Di saat situasi genting, mereka melihat...

Cerita Tentang St Antonius dari Padua

HIDUPKATOLIK.com - Sebuah cerita populer tentang St Antonius (St.Anthony) dari Padua (Italia), yang diperingati oleh umat Katolik di setiap tanggal 13 Juni (meninggal pada usia 35 tahun, 13 Juni 1231). Fernando de Bulhões, nama kecilnya, dilahirkan di...

Beato Henri Vergès, Marist (1930-1994) : Bruder “Muslim” dari Aljazair

HIDUPKATOLIK.com - Ia bermisi di wilayah Aljazair usai pendudukan Perancis atas wilayah itu. Ia memperkenalkan gerakan ekumenis lewat pendidikan kepada anak-anak didiknya. Emil Abdelkader Prize for Peace 2018 diberikan kepada Uskup Agung Emeritus Aljazair Mgr...

Beata Sibyllina Biscossi dari Pavia (1287-1367) : Litani Duka Penjaga Betlehem

HIDUPKATOLIK.com - Ia hidup dengan sejuta duka. Lewat pengalaman-pengalaman mengesankan itu, Tuhan memilihnya sebagai pendoa ulung di “Betlehem”, tempat bertemu dengan Roh Kudus. Sudah jatuh tertimpa tangga pula. Sebutan ini pantas disematkan kepada Sibyllina Biscossi....

Dokter Jiwa Korban Perang

HIDUPKATOLIK.com - Panggilan melayani orang sakit dirasakan ketika menjadi dokter di barak prajurit. Baginya, hanya satu cara menjadi dokter bagi jiwa banyak orang adalah menjadi imam. Orang menyebut tempat itu Cuartel Fantasma, ‘barak hantu’. Hingga...

St. Ġeorġe Preca (1880-1962): Rasul Kedua Malta, Selamatkan Kaum Muda

Hidupkatolik.com - Kaum muda adalah masa depan Gereja. Inilah alasan ia berjuang menyelamatkan iman kaum muda Malta. Kesetiaannya ini membuat ia dikenang sebagai rasul kedua Malta. EWGENJU Borg tersipu malu di hadapan seorang imam muda. Anak...

St Dymphna ( Abad VII ): Bunga Lili Irlandia

HIDUPKATOLIK.com - Ia menjadi teladan kesucian. Remaja ini juga menjadi pelindung penderita gangguan mental dan korban inses. Lokasi kemartirannya menjadi terkenal di kalangan psikiater. Kehidupan Dymphna nyaris sempurna. Ia takkan kekurangan secara finansial. Remaja berparas...

Beato Mykolay Charnetsky CSsR (1884 – 1959) : Reformator Gereja Katolik Yunani Ukraina

HIDUPKATOLIK.com - Di tanah misi, ia berhadapan dengan pertentangan antara dua teologi. Berhasil menyelesaikan pertentangan itu, misinya berhenti saat berhadapan dengan pemerintahan komunis. Tahun 1926, Kongregasi Sang Penebus Mahakudus (Congregatio Sanctissimi Redemptoris/CSsR) membuka misi baru...

Dikhianati, Dianiaya, Disalib di Wuhan, Yohanes Gabriel Jadi Santo Martir Pertama dari Tiongkok

KOTA Wuhan beberapa waktu belakangan mendapat sorotan dari seluruh penjuru dunia. Virus corona atau COVID-19 pertama kali merebak di Ibu Kota Provinsi Hubei, Tiongkok ini. Siapa sangka, orang kudus pertama dari Negeri Tirai Bambu...

TERBARU

TERPOPULER