Santo Fransiskus Borgia
HIDUPKATOLIK.COM - Francisco de Borja y Aragon, Superior General Serikat Jesus ke-3
Arti nama
Fransiskus berasal dari nama Latin Franciscus yang berarti "Orang Perancis". Nama ini diturunkan dari kata "Francus" (yang berarti : "Seorang Franc", atau "Seorang bebas"). Akar kata ini berasal...
Paus Penentang Ajaran Origenes
HIDUPKATOLIK.com - Ia menjadi Paus hanya 25 bulan. Selama bertakhta, dia harus menghadapi serangan bangsa barbar dan gempuran ajaran Origenes; juga bidaah Donatisme di Afrika Utara.
Menjelang akhir abad IV, tepatnya 26 November 399, kabut...
Venerabilis Pràxedes Fernandez Garcia (1886-1936): Pelindung Orang Asing yang Meninggal
HIDUPKATOLIK.COM - PEREMPUAN saleh ini dikenang sebagai pelindung orang-orang kecil, seperti buruh, migran, dan tenaga kerja asing, yang meninggal tanpa keluarga dan pelayanan sakramen.
Tahun 1936, Pràxedes Fernandez Garcia pindah ke Desa Sueros, Oviedo, Spanyol....
Penjaga Kemurnian Ajaran Gereja
HIDUPKATOLIK.com - Masa kepausannya ditandai kemelut dalam Gereja. ia menjaga kemurnian ajaran Gereja dari rongrongan bidaah Donatisme, Pelagianisme, Manikeisme, dan Novatianisme.
Tahun 430, Paus menggelar Sinode di Roma. Sinode itu menelurkan kutukan dan hukuman ekskomunikasi...
Beato Anasztáz János Brenner O.Cist (1902-1973) : “Tarsisius Dari Hongaria”
HIDUPKATOLIK.com - "Agama bukan ladang keluh kesah mahkluk tertindas, bukan pula jantung dari dunia yang tak berperasaan", ujar Anasztaz János Brenner O.Cist suatu hari.
Pastor János telah tiba. Teriak beberapa anak di salah satu sudut...
Perdagangan Orang dan Karya Santo Petrus Claver
HIDUPKATOLIK.COM - Negara sangat prihatin dengan maraknya perdagangan orang. Ada yang menduga, korban TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) lebih dari 10.000 korban.
Tak heran, pemerintah Indonesia sebagai tuan rumah KTT Asean memasukkan topik ini untuk...
Beato Junipero Serra Ferrer OFM: Misionaris dan Bapa California
HIDUPKATOLIK.com - Niat dan cinta bermisi tumbuh saat ia membaca kisah-kisah heroik para misionaris. Pucuk dicinta ulam tiba. Ia diutus ke Meksiko hingga mengepakkan sayap misinya ke California. Berbagai tantagan ia taklukkan dengan bekal...
St Yohanes Gualbertus Visdomini OSB (985 – 1073) : Pelaku Kasih di Lorong Pertobatan
HIDUPKATOLIK.com - Gengsi keluarga membuatnya ingin mengakhiri nyawa musuhnya. Tuhan menyapa dan memanggilnya menjadi biarawan Benediktin.
Vendetta adalah sebuah pertikaian darah sebagai sebuah tindakan balas dendam atas kematian salah satu anggota keluarga. Saat anggota keluarga...
Beato Mateo Lorenzo Josep Casals Mas CMF: Pengkhotbah dari Barcelona
HIDUPKATOLIK.com - Selama Perang Sipil di Spanyol, ia mengembangkan latihan rohani Claretian. Ia mengajak umat untuk tidak takut pada kematian karena Tuhan selalu melindungi umatnya.
Di abad XVII, Spanyol adalah negara adidaya dunia. Tetapi memasuki...
Beato Stainly Francis Rother (1935-1981): Misionaris di Antara Suku Indian, Amerika
HIDUPKATOLIK.COM - “JIKA kematian adalah takdirku, maka terjadilah. Aku tidak ingin meninggalkan domba-dombaku. Masih banyak yang harus dilakukan,” kata Pater Stainly suatu hari.
SANTIAGO Atitlán, Guatemala adalah daerah yang mustahil berkembang bagi misi Katolik. Selain...
Suster Penyelamat Kaum Yahudi
HIDUPKATOLIK.com - Ayahnya meninggal saat usianya dua tahun. Ia menjadi guru, wartawan, dan akhirnya menyerahkan diri secara total kepada Tuhan.
Keluarga Leopold sedang dibalut kegembiraan. Pemilik Hotel Salkaház di Kota Kassa, Hungaria (kini: Kosice, Slovakia) itu...
Paus Pendamai Konflik Internal Gereja
HIDUPKATOLIK.com - Jasanya bagi Gereja begitu besar. Sebagai Paus, ia berhasil mendamaikan konflik antarkeuskupan di Gallia dan Spanyol.
Dalam Konsili Efesus II tahun 449, Paus Leo Agung (390-461) mengirim delegasi khusus. Uskup Puteoli (kini Keuskupan...
Beata Karolina Kózka: “Maria Goretti” Polandia
HIDUPKATOLIK.com - Gadis ini cantik, baik, saleh, dan gemar menolong. Namun, usianya pendek karena mempertahankan mahkota kesuciannya. Ia dikenal sebagai “Maria Goretti” dari Polandia.
Situasi Polandia kacau sejak Rusia terlibat Perang Dunia I (1914-1918). Kondisi kian...
St Michael Garicoïts SCJ : Pendiri Kongregasi Hati Kudus
HIDUPKATOLIK.com - Lahir dari keluarga miskin tak menyurutkan perjuangannya menjadi pastor. Ia menjadi pastor bonus dan pendiri kongregasi Hati Kudus Yesus Bétharram.
Kita orang miskin, tidak mungkin menjadi imam. Kata-kata ini kerap didengar oleh Michael...
Pengemis, Pelindung Tenaga Medis
HIDUPKATOLIK.com - Masa mudanya nyaris dihabiskan di lembah kelam. Hobinya berjudi, wataknya temperamental. Ia dipecat dari kemiliteran, hidupnya merana sebagai pengemis. Namun, Tuhan mengutusnya ke tengah orang sakit.
Muda, kaya, dan berbakat di bidang militer. Demikian...