web page hit counter
Jumat, 22 November 2024

Martir Cinta, Pejuang Rekonsiliasi

HIDUPKATOLIK.com - Ada beragam kisah tentang St Valentinus. Tetapi, hanya Mgr Valentinus, yang tercatat sebagai martir. Ia adalah uskup Terni, sang pendamai. Ia dihukum mati karena menolak perintah kaisar, antara lain menikahkan pasangan muda. Suatu hari,...

Beato Teresio Olivelli : Pesan Moral Manusia Kamp

HIDUPKATOLIK.com - Olivelli adalah sosok yang dipuji karena kebenaran hidupnya. Ia selalu berada di sisi mereka yang lemah. Ia dibunuh karena menempatkan Injil di atas kepentingan ideologi dan politik. Tidak ada yang abadi, apalagi kekuasaan....

St Marie Ellen MacKillop RSJ (1842-1909) : Biarawati Pertama dari Benua Biru

HIDUPKATOLIK.com - Ia menjadi biarawati pertama dari Benua Australia. Kehadirannya tak lepas dari kecintaannya kepada anak-anak miskin dan terlantar. Pada usia 14 tahun, Alexander MacKillop, seorang remaja Scotlandia memutuskan masuk seminari di Roma. Selama menjalani...

St. Yohanes Gabriel Perboyre, CM (1802-1840): Martir Pertama Asal Tiongkok

HIDUPKATOLIK.COM- Ia disiksa, dicela, dan difitnah orang kepercayaanya karena uang. Ia berhasil menanamkan benih imam di Tiongkok.   PASAR makanan laut Huanan, Wuhan, Tiongkok sering disebut Cáozá dì dìfāng, “tempat paling berisik”. Pasar ini tak pernah...

Ada Kata-kata Mutiara dari Santo Petrus Kanisius untuk Memompa Motivasi

HIDUPKATOLIK.COM - Sebagai tokoh nasional pada zamannya dan juga salah seorang pendiri harian Kompas, almarhum PK Ojong pasti banyak dikenal orang.  Nama asalnya adalah Auwjong Peng Koen. Ojong memilih nama baptis Petrus Kanisius, yang...

Sungai Terbelah Bagi Sang Gadis Kudus

HIDUPKATOLIK.com - Penderitaan dan kekerasan mewarnai perjalanan hidup Germaine. Ia mendapat mukjizat sungai terbelah kering sehingga ia bisa menyeberang dengan aman. Pada suatu hari, Germaine membawa domba-domba piaraannya ke padang rumput. Pekerjaan ini merupakan aktivitas hariannya....

Martir Muda dari Mathausen

HIDUPKATOLIK.com - Pendudukan Nazi mematri duka dalam hidupnya. Rumahnya hancur. Saudarinya tewas. Ia pun terpisah dari keluarga dan tunangannya, mendekam di kamp konsentrasi dan menjalani kerja paksa. Hingga wafat, ia tetap setia merasul di tengah...

St Mariam Thresia Chiramel Mankidiyan (1876 – 1926) : Santa Baru India “Bunda Teresa...

HIDUPKATOLIK.com - Ia sering disebut sebagai “Bunda Teresa yang Lain”. Selain mengalami beragam karunia rohani, ia mendedikasikan hidupnya bagi mereka yang lemah dan tersingkir. Mathew D. Pellissery tergolek lemah di ranjang. Sejak lahir pada 1956,...

St. Corona Bukan Pelindung Pandemi ?

DI masa pandemic virus korona (Covid-19), nama St Corona menjadi popular. Banyak orang menganggap,St.Corona sebagai pelindung pandemi. Umat Katolik di banyak negara pun kemudian berdoa dengan perantaraan orang kudus ini. Siapakah St. Corona dan apakah...

Kendati Tidak Pandai, namun “Sang Pastor dari Ars” Menjadi Panutan Para Imam

HIDUPKATOLIK.COM - PADA Agustus ini, setidaknya ada dua imam diosesan dari Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) berulang tahun imamat ke-25: Romo Bernardus Hardijantan Dermawan (Pastor Kepala Paroki Bintaro Jaya Gereja Santa Maria Regina) dan Romo...

Martir Rekonsiliasi Dari Kolombia

HIDUPKATOLIK.com - Kematian Mgr Jaramillo sebagai tanda pesan perdamaian dan rekonsiliasi bagi Kolombia. Ia menjadi gembala yang selalu memperjuangkan hak masyarakat kecil. Guyuran hujan menyapa hampir seluruh bumi Amerika Latin. Meski begitu, ratusan ribu umat...

Mengenal Sejarah Hidup St Camilus de Lellis, Pelindung Orang Sakit

HIDUPKATOLIK.com - Santo Camilus dilahirkan di Bocchiavico, Khieti, Abruzzi, Italia pada 25 Mei 1550 dan wafat pada 14 Juli 1614 di Genoa, Italia.  Ia dinyatakan sebagai beato pada tahun tahun 7 April 1742 dan diberi...

Santa Pertama Kolombia, Bermisi Di Tengah Suku Indian

HIDUPKATOLIK.com - Orang menyebutnya gila ketika bermisi di tengah suku Indian. Ia mengajar, mewartakan Injil, dan memperjuangkan hak asasi penduduk lokal. Lautan manusia membanjiri pusat kota Jericó, Kolombia. Tiga layar raksasa terpampang di kota besar kedua...

Beata Marguerite Rutan PK : Martir Dax, Pelayan Kaum Miskin

HIDUPKATOLIK.com - Tumbuh dalam keluarga besar nan saleh, Marguerite menapaki jalan hidup yang menghantarnya menemui ajal di mata pisau penggal. Dalam perutusan, ia memprioritaskan pelayanan pada kaum miskin, anak terlantar dan perempuan hamil terbuang. Segerombolan...

Beato Titus Liviu Chinezu (1904 – 1955) : Martir dari Balik Jeruji

HIDUPKATOLIK.com - Semasa pendidikan, ia dikenal sebagai siswa cerdas. Di dalam dingin penjara, ia menunjukkan kesetiaan imannya. Musim dingin tahun 1955, udara terasa jauh lebih menusuk dibanding tahun-tahun sebelumnya. Pemerintahan Komunis Romania semakin menancapkan pengaruhnya...