Santo Thomas More: Bertaruh Nyawa, Membela Iman dan Gereja
HIDUPKATOLIK.com - Karir sebagai pengacara membawanya menjadi tangan kanan Raja Inggris. Namun, kedudukan dan harta tak membutakan mata hatinya. Ia mengritik raja yang melakukan praktik poligami dan memisahkan Gereja Inggris dari Vatikan.
Raja Inggris, Henry...
Beato Jose Ramon Miguel A.P.J. SJ: Menyamar demi Melayani Umat
HIDUPKATOLIK.com - Bunda Maria dipercaya menyelamatkan nyawanya yang hampir melayang. Ia pun bernadar untuk setia mengabdi Sang Bunda. Maka ia menjadi Jesuit dan melayani Gereja bawah tanah di Meksiko pada masa rezim Calles hingga...
St Peter dari Roma: Diakon Pengusir Setan
HIDUPKATOLIK.com - Peter mengusir setan sebagai bentuk pastoral mempertobatkan orang-orang kafir yang mengejar dan membunuh orang-orang Kristen.
Matanya merah, Paulina kehabisan tenaga. Putri Kepala Penjara Archemius itu berteriak ketakutan. Ia membanting badannya ke tembok dengan...
St Agatha Lin Zhao (1817-1858): Katekis Pembela Martabat Wanita
HIDUPKATOLIK.com - Ia berkarya dengan tekad memajukan pendidikan kaum perempuan Tiongkok. Baginya, pendidikan adalah gerbang utama membangun keluarga sejahtera.
Sejarah mencatat Gereja Katolik Tiongkok mengalami masa-masa suram pada zaman Dinasti Manchu (1644-1912). Kematian Pater Francisco...
St Zdislava Berka TOSD (1220-1252): Ratu Para Pengungsi
HIDUPKATOLIK.com - “Biar saya dibunuh atau diceraikan oleh suamiku, asalkan banyak orang menjadi selamat,” ujar Zdislava Berka suatu hari.
Provinsi Bohemia, pernah mencatat sejarah pada abad ke-XIII. Di masa Kerajaan Romawi Suci, wilayah dengan dua...
Cerita Tentang St Antonius dari Padua
HIDUPKATOLIK.com - Sebuah cerita populer tentang St Antonius (St.Anthony) dari Padua (Italia), yang diperingati oleh umat Katolik di setiap tanggal 13 Juni (meninggal pada usia 35 tahun, 13 Juni 1231). Fernando de Bulhões, nama kecilnya, dilahirkan di...
Beata Eurosia Fabris: Pemerhati Anak Terlantar
HIDUPKATOLIK.com - Masyarakat memanggilnya “PSK kelas teri” karena memiliki anak tanpa suami. Tetapi Eurosia Fabris tetap menjadi ibu yang saleh bagi anak-anaknya.
DI usia 19 tahun, Eurosia Fabris sudah menjadi ibu bagi dua anak. Perjuangan...
St Markus: Paus Pertama Peletak Keistimewaan Ostia
HIDUPKATOLIK.com - Sebagai Paus, ia bertakhta sangat singkat. Namun, Paus rendah hati ini menjadi Paus pertama yang menganugerahkan previlese bagi Uskup Ostia untuk mentahbiskan Uskup Roma
Pada awal abad IV, Gereja sudah tidak mengalami penganiayaan...
Beato Gratia Cattaro OSA: Pelindung Para Pelaut
HIDUPKATOLIK.com - Gratia berhasil melalui pertandingan “hitam” sebagai Beato Gratia Cattaro OSA pelaut. Ia beruntung, jalan hidupnya berakhir dengan kisah manis. Ia mengangkat “piala kemuliaan Tuhan.”
Abad XII, Venesia telah menjadi kota pelabuhan terkenal di...
St André de Soveral SJ: Martir dari Natal
HIDUPKATOLIK.com - Ia menjadi misionaris untuk orang-orang Indian di Brasil. Ia memiliki moto, “Satu langkah, seorang dibaptis”.
Kehidupan suku Indian di Brasil mulai terancam dengan kehadiran bangsa Portugis yang membawa serta kehidupan modern di Tanah...
Beata Carmen Elena Rendiles Martinez (1903-1977): Dari Keterbatasan Menuju Kekudusan
HIDUPKATOLIK.com - “Kau tak akan mengira aku gadis 15 tahun. Kau tak akan mengira aku terlahir dengan tangan buntung. Tetapi Tuhan memilihku menjadi pelayanannya”, tulis Elena suatu hari.
Hidupnya hancur. Sambil memeluk anaknya, Ana Antonia...
Beato Alberto Marvelli: Mengayuh Sepeda, Menyelamatkan Manusia
HIDUPKATOLIK.com - Kala Perang Dunia II, dengan sepedanya ia membantu para korban: membersihkan puing, mengirim makanan dan pakaian. Hidupnya saleh, wafat muda akibat tertabrak truk, menjelang pemilihannya sebagai Ketua Partai Kristen Demokratik di Italia.
Situasi...
St Damasus I: Paus Penentang Dua Bidaah
HIDUPKATOLIK.com - Sebagai Paus, ia menghadapi Antipaus Ursinus. Selain itu, ia juga berjibaku melawan bidaah Apollinarianisme dan Macedonianisme.
Gereja Roma bergolak. Paus Liberius (310-366) dilengserkan dan dibuang oleh Kaisar Konstantius II (317-361). Padahal, Paus Liberius...
Paus Masa Perpecahan Antiokhia
HIDUPKATOLIK.com - Masa kepausannya diwarnai dengan konflik perebutan takhta di kepatriarkan Antiokhia. Dia dikenal sebagai Paus yang gigih menegakkan ortodoksi dan disiplin Gereja.
Namanya Siricius. Ia seorang Katolik saleh berdarah Romawi. Ayahnya warga Roma yang...
Beato Mateo Lorenzo Josep Casals Mas CMF: Pengkhotbah dari Barcelona
HIDUPKATOLIK.com - Selama Perang Sipil di Spanyol, ia mengembangkan latihan rohani Claretian. Ia mengajak umat untuk tidak takut pada kematian karena Tuhan selalu melindungi umatnya.
Di abad XVII, Spanyol adalah negara adidaya dunia. Tetapi memasuki...