Ayat HIDUP hari ini (5/2/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (5/2/19)
...Marilah kita menanggalkan semua beban dan dosa yang begitu merintangi kita, dan berlomba dengan tekun dalam perlombaan yang diwajibkan bagi kita. (Ayat 1 dari Bacaan I: Ibr 12:1-4 pada...
Ayat HIDUP hari ini (4/2/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (4/2/19)
Yesus mengabulkan permintaan mereka. Lalu keluarlah roh-roh jahat itu dan memasuki babi-babi itu... (Ayat 13 dari Bacaan Injil: Mrk 5: 1-20 pada PERINGATAN St. Sidorus dari Pelusium; Jane Valois;...
Mengusir Iblis
HIDUPKATOLIK.COM - Ibr 11:32-40; Mzm. 31:20,21,22,23,24; Mrk. 5:1-20
INJIL Markus dalam minggu ini menampilkan banyak episode kegiatan Yesus yang amat kaya, mencakup pengusiran setan, penyembuhan, penolakan-Nya di Nazareth, pengutusan, dan penggandaan roti. Pusat semua peristiwa adalah Yesus sendiri.
Daya dorong atau penggerak...
Ayat HIDUP hari ini (3/2/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (3/2/19)
Demikianlah tinggal ketiga hal ini, yaitu iman, pengharapan dan kasih, dan yang paling besar di antaranya ialah kasih. (Ayat 22 dari Bacaan II: 1Kor 12: 31-13: 13 pada HARI...
Ayat HIDUP hari ini (2/2/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (2/2/19)
Dan ketika genap waktu pentahiran, menurut hukum Taurat Musa, mereka membawa kanak-kanak Yesus ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya kepada Tuhan (Ayat 22 dari Bacaan Injil: Luk 2: 22-40 pada...
Pengalaman dengan Allah
HIDUPKATOLIK.COM - Pesta Yesus Dipersembahkan di Bait Allah. Ibr. 2:14-18; Mzm. 24:7,8,9,10; Luk. 2:22-40
HARI ini Pesta Yesus Dipersembahkan di Bait Allah. Ketika mereka berada di Bait Allah untuk menuruti aturan Tuhan, mereka bertemu dengan seorang yang bernama Simeon....
Kerajaan Allah dalam Keseharian
HIDUPKATOLIK.COM - Ibr. 10:32-39; Mzm. 37:3-4,5-6,23-24,39-40; Mrk. 4:26-34
LAGI-lagi Yesus menyampaikan pengajaran-Nya tentang Kerajaan Allah lewat perumpamaan. Kali ini bahkan dua perumpamaan yang Ia gunakan. Kerajaan Allah diumpamakan seperti orang yang menabur benih di tanah.
Ini yang...
Ayat HIDUP hari ini (1/2/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (1/2/19)
Tetapi kita bukanlah orang-orang yang mengundurkan diri dan binasa, tetapi orang-orang yang percaya dan yang beroleh hidup. (Ayat 29 dari Bacaan I: Ibr 10: 32-39 pada PERINGATAN St. Asclepiades;...
Ayat HIDUP hari ini (31/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (31/1/19)
"Dan marilah kita saling memperhatikan supaya kita saling mendorong dalam kasih dan dalam pekerjaan baik. (Ayat 24 dari Bacaan I: Ibr 10: 19-25 pada PERINGATAN St. Marcella; Yohanes Bosco)
SESUNGGUHNYA...
Memfungsikan Terang
HIDUPKATOLIK.COM - Pw. S. Yohanes Bosko, Im. Ibr. 10:19-25; Mzm. 24:1-2,3-4ab,5-6: Mrk.4:21-25
PELITA menghasilkan terang. Oleh karena itu, sebuah pelita sudah pasti tidak dimaksudkan untuk “ditempatkan di bawah tempayan atau di bawah tempat tidur.” Sebuah pelita mesti...
Menabur Tanpa Lelah
HIDUPKATOLIK.COM - Ibr. 10: 11-18; Mzm. 110:1,2,3,4; Mrk. 4:1-20
PERUMPAMAAN tentang penabur sudah amat terkenal. Sebenarnya, Yesus sendiri sudah memberi makna pada perumpamaan ini. “Penabur itu menaburkan firman” (ay. 14).
Perumpamaan ini adalah tentang seorang pewarta firman. Tetapi mungkin bisa...
Ayat HIDUP hari ini (30/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - 📖 Ayat HIDUP hari ini (30/1/19)
"Sebab oleh satu korban saja Ia telah menyempurnakan untuk selama-lamanya mereka yang Ia kuduskan. (Ayat 14 dari Bacaan I: Ibr 10:11-18 pada PERINGATAN St. Bathildis; Hyacintha Mariscotti; Martina;...
Iman Itu Perbuatan
HIDUPKATOLIK.COM - Ibr. 10 : 1-10; Mzm. 40:2,4ab,7-8a, 10,11; Mrk. 3:31-35
DALAM kisah dikatakan bahwa mereka – ibu dan saudara-saudara Yesus – datang, tetapi hanya berdiri di luar karena memang “orang banyak berkerumun pula, sehingga...
Ayat HIDUP hari ini (29/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - Ayat HIDUP hari ini (29/1/19)
"Sungguh, Aku datang untuk melakukan kehendak-Mu.” (Ayat 9 dari Bacaan I: Ibr 10: 1-10 pada PERINGATAN St. Gildas)
SECARA SEDERHANA, KEHENDAK ALLAH JUGA BISA DIARTIKAN DENGAN: MELAYANI KELUARGA DAN...
Cara Pandang
HIDUPKATOLIK.COM - Pw. S. Tomas Aquino, ImPujG. Ibr. 9: 15,24-28; Mzm. 98:1,2-3ab,3cd-4,5-6; Mrk. 3:22-30
KISAH dibuka dengan sebuah pernyataan dari para ahli Taurat yang mengatakan bahwa Yesus mengusir setan dengan kuasa pemimpin setan. Mungkin yang disebut dengan “pemimpin...