Ayat HIDUP hari ini (12/1/18)
HIDUPKATOLIK.com -📖 Ayat HIDUP hari ini (12/1/18)
"Ketika Yesus melihat iman mereka, berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu: "Hai anak-Ku, dosamu sudah diampuni!" (Ayat 5 dari Bacaan Mrk 2: 1-12 pada Peringatan St. Margareta Bourgeoys, St. Tatiana)
Bukan...
Ayat HIDUP hari ini (03/12/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (03/12/18)
"Jika aku memberitakan Injil, aku tidak mempunyai alasan untuk memegahkan diri. Sebab itu adalah keharusan bagiku." (Ayat 16 dari Bacaan Pertama 1Kor 9: 16-19.22-23 pada PERINGATAN St. Cassianus; Fransiskus Xaverius)
KEUTAMAAN SUKACITA...
Kelambanan Para Murid
HIDUPKATOLIK.com - Kej.6:5-8;7:1-5,10; Mzm.29:1a,2,3ac4,3b,9b-10; Mrk. 8:14-21
“DI dalam perikop Injil yang lain (Luk 13:20-21; Mat31:33) Yesus menggunakan perumpamaan ragi untuk menunjukkan kekuatan ajaran-Nya. Namun, dalam perikop ini “ragi” digunakan untuk menunjukkan sikap yang buruk atau jahat.
“Ragi”...
Ayat HIDUP hari ini (04/4/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (04/4/18)
"Bukankah hati kita berkobar-kobar, ketika Ia berbicara dengan kita di tengah jalan dan ketika Ia menerangkan Kitab Suci kepada kita?" (Ayat 32 dari Bacaan Luk 24: 13-35 pada RABU PERTAMA...
Renungan Harian 26 Juli 2023 “Melihat dan Mendengarkan”
HIDUPKATOLIK.COM – PW St. Yoakim dan Ana, Orang tua SP Maria. Sir. 44:1,10-15; Mzm. 132:11,13- 14,17-18; Mat. 13:16-17.
YESUS mengungkapkan kenyataan situasi bahagia bagi para murid yang melihat dan mendengarkan kebenaran firman Allah. Pertama, saksi...
Ayat HIDUP hari ini (18/01/20)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (18/01/20)
OASE ROHANI KATOLIK, 18 JANUARI 2020 bersama RM. PHILIPUS ADI SULISTIYO, OFM dan BENADETTE MARITA.
https://www.youtube.com/watch?v=We5rHNtqey0&t=1999s
Bacaan Liturgi SABTU, 18 JANUARI 2020. Bacaan Pertama darI Kitab SAMUEL ( 9:1-4.17-19;10:1a ) Bacaan...
Renungan Selasa, 9 Mei 2017 : Orang Kristen
HIDUPKATOLIK.com -Â Pekan Paskah IV; Kis 11: 19-26; Mzm 86: 1-7; Yoh 10: 22-30
DIKATAKAN dalam Kis 8:1b penganiayaan menyebabkan para pengikut Kristus menyingkir (ay.19), semakin jauh dari Yerusalem. Seperti biasa, mereka tidak hanya melarikan diri....
Ayat HIDUP hari ini (2/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - 📖 Ayat HIDUP hari ini (2/1/19)
Sebab di dalam dirimu tetap ada pengurapan yang telah kamu terima dari Yesus. (Ayat 27 dari Bacaan I: 2 Yoh 2: 22-28 pada HARI RABU SESUDAH PENAMPAKAN; PERINGATAN...
Ayat HIDUP hari ini (20/4/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (20/4/19)
Janganlah kamu takut! Aku tahu bahwa kamu mencari Yesus yang disalibkan itu. Ia tidak ada di sini, sebab Ia telah bangkit seperti yang telah dikatakan-Nya. (Ayat 6 dari...
Renungan Harian 25 Februari 2023 “Marilah Bertobat”
HIDUPKATOLIK.COM – Yes.58:9b-14; Mzm. 86:1-2, 3-4, 5-6; Luk. 5:27-32
YESAYA membangkitkan pengharapan bagi sisa-sisa Israel yang kembali dari Pembuangan ke Babilonia. Di masa lalu mereka melakukan berbagai kesalahan yang merugikan hidup mereka dan kehancuran Kerajaan Yehuda sampai
dibuang...
Renungan Sabtu, 18 Maret 2017 : Bapak dan Anak
HIDUPKATOLIK.com -Â Pekan Prapaskah II; Mi 7:14-15,18-20; Mzm 103; Luk 15:1-3,11-32
PERUMPAMAAN ini terbagi dalam dua bagian. Pertama adalah kisah sang ayah yang telah kehilangan anaknya, tetapi kemudian menemukannya kembali, dan yang sebelumnya meyakini anaknya telah mati,...
Ayat HIDUP hari ini (5/5/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (5/5/18)
"Aku telah memilih kamu dari dunia, sebab itulah dunia membenci kamu." (Ayat 19b dari Bacaan Yohanes 15: 18-21 pada SABTU PEKAN KELIMA MASA PASKAH; Peringatan St. Hilarius dari Aries,...
Renungan Harian 27 Januari 2023 “Gusti Ora Sare”
HIDUPKATOLIK.COM – 2Sam. 12:1-7a,10-17; Mzm. 51:12-13,14- 15,16-17; Mrk. 4:35-41.
BANGSA Yahudi bukan bangsa pen-jelajah lautan. Orang Yahudi menganggap laut dan perairan menakutkan karena di perairan itu ada roh-roh jahat yang menguasai. Kita ingat, para murid...
Renungan Harian 27 Oktober 2021 “Pintu yang Mana?”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan XXX : Rm. 8:26-30; Mzm. 13:4-5,6;Luk. 13:22-30
PENGINJIL Lukas memberi sebuah bayangan kepada para pembacanya tentang “Pintu sempit” yang harus dilewati. Suatu permenungan yang agak menakutkan. Mungkin kebanyakan orang kristen...
Renungan Harian 26 November 2020 “Anak Manusia ”
HIDUPKATOLIK.com – Why. 18:1-2,21-23; 19:1-3,9a; Mzm. 100:2,3,4,5; Luk. 21:20-28.
PENGINJIL Lukas menggarisbawahi dua peristiwa besar di dalam warta Yesus tentang situasi akhir zaman. Pertama, peristiwa akhir zaman yang ditandai dengan bencana dunia dalam skala luas. Kecemasan...