Ayat HIDUP hari ini (17/09/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (17/9/18)
"...Aku tidak layak menerima Tuan di dalam rumahku" (Ayat 6 dari bacaan LUKAS 7: 1-10 pada Peringatan St. Albertus dari Yerusalem, St. Hildegardis, St. Lambertus, St. Robertus Bellarminus,...
Ayat HIDUP hari ini (22/09/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (22/09/18)
"Yang jatuh di tanah yang baik itu ialah orang, yang setelah mendengar firman itu, menyimpannya dalam hati yang baik dan mengeluarkan buah dalam ketekunan." (Ayat 15 dari bacaan...
Ayat HIDUP hari ini (9/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - 📖 Ayat HIDUP hari ini (9/1/19)
Tidak ada seorang pun yang pernah melihat Allah. Tetapi jika kita saling mengasihi, Allah tetap di dalam kita, dan kasih-Nya sempurna di dalam kita. (Ayat 12 dari Bacaan I:...
Ayat HIDUP hari ini (27/2/19)
HIDUPKATOLIK.com - Ayat HIDUP hari ini (27/2/19)
Siapa yang mencintai kebijaksanaan mencintai kehidupan, dan barangsiapa pagi-pagi menghadapinya akan penuh sukacita. (Ayat 12 dari Bacaan I: Sir 4: 11-19 pada PERINGATAN St. Anna Line; Gabriel dari Bunda...
Ayat HIDUP hari ini (18/6/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (18/6/19)
"Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu..." (ayat 44 dari Bacaan Injil: Matius 5: 43-48 pada SELASA PEKAN BIASA XI; PERINGATAN St. Gregorius Barbarigo, Marina)
https://www.youtube.com/watch?v=b6fe4mtPj60&feature=youtu.be
BANYAK YANG CACAT SEUMUR HIDUP KARENA...
Renungan Harian 7 Desember 2021 “Sesama yang Mengulurkan Tangan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw Santo Ambrosius, Yes. 40:1-11; Mzm. 96:1-2, 3, 10ac, 11-12, 13; Mat. 18:12-14
DALAM Injil Matius, konteks perumpamaan tentang domba yang hilang madalah pembicaraan tentang siapa yang terbesar dalam Kerajaan Surga. Ketika ada...
Ayat HIDUP hari ini (13/4/19)
HIDUPKATOLIK. com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (13/4/19)
Yesus akan mati untuk... mengumpulkan dan mempersatukan anak-anak Allah yang tercerai-berai. (Ayat 52 dari Bacaan Injil: Yohanes 11:45-56 pada PERINGATAN St. Martinus I, Paus; Margaretha dari Metola)
https://youtu.be/J5CPum5Tua0
BETAPA...
Renungan Rabu, 27 September 2017 : Masa Lalu
HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XXV; Ezr 9:5-9; Tb 13: Luk 9:1-6
REFLEKSI mendalam dari imam Ezra mengenai hidup dan jatuh bangun bangsa Israel yang tertuang dalam dalam Kitab Ezra merupakan sebuah pengalaman rohani yang luar biasa. Dalam...
Optimis Saat Krisis Identitas
HIDUPKATOLIK.com - Yer. 13:1-11; Ul. 32:18-19,20,21; Mat. 13:31-35
INJIL Matius ditulis sekitar tahun 85-90, saat umat Kristen Perdana berhadapan dengan kebangkitan Yudaisme pasca penghancuran Kota Yerusalem tahun 70-an. Saat itu, baik Yudaisme maupun kekristenan sedang mengalami krisis identitas.
Berbekal pengalaman...
Sumber Hidup Kekal
HIDUPKATOLIK.com - Yes. 65:17-21; Mzm.30:2,4,5-6,11-12a,13b; Yoh 4:43-54
INJIL Yohanes mengisahkan tanda kedua yang Yesus lakukan setelah peristiwa anggur di Kana. Orang-orang Galilea percaya kepada Yesus karena mereka melihat semua mukjizat yang dilakukan-Nya di Yerusalem....
Renungan Harian 6 Juni 2023 “Hukum Kasih”
HIDUPKATOLIK.COM – PW St. Norbertus. 2Tim. 2:8-15; Mzm. 25:4bc-5ab.8-9.10.14; Mrk. 12:28b-34.
KASIH menjadi hukum yang paling utama karena alasan berikut. Pertama, perintah Allah. Dengan melaksanakan prinsip kasih sebagai hukum Allah, maka hidup manusia menjadi baik...
Ayat HIDUP hari ini (13/7/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (13/7/18)
"Karena bukan kamu yang berkata-kata, melainkan Roh Bapamu; Dia yang akan berkata-kata di dalam kamu." (Ayat 20 dari bacaan Matius 10: 16-23 pada Peringatan St. Heindrich II)
TIDAK ADA KATA...
Kunci Memahami Injil Lukas
HIDUPKATOLIK.com - Pw SP Maria Dipersembahkan kepada Allah Why. 4:1-11; Mzm. 150:1-2,3-4,5-6; Luk. 19:11-28
“AKU akan menghakimi engkau menurut perkataanmu sendiri.” Kata-kata itu keluar dari mulut bangsawan dalam perumpamaan yang diajarkan Yesus dalam Luk 19:11-28. Salah satu keunikan Injil Lukas adalah penggambaran...
Renungan Selasa, 21 Maret 2017 : Pengampunan
HIDUPKATOLIK.com -Â Pekan Prapaskah III; Dan 3:25,34-43; Mzm 25; Mat 18:21-35
ALLAH yang Maharahim selalu memberikan pengampunan bagi kita yang sungguh-sungguh bertobat. Masa Prapaskah merupakan saat bagi kita untuk introspeksi lebih mendalam. Apakah kita sudah mengampuni...
Ayat HIDUP hari ini (27/11/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (27/11/19)
"...Dan kamu akan dibenci semua orang oleh karena nama-Ku. Tetapi tidak sehelai pun dari rambut kepalamu akan hilang” (Ayat 17-18 dari Injil: Luk 21:12-19 pada RABU PEKAN BIASA XXXIV sesudah Hari Raya Kristus Raja; PERINGATAN St. Fransiskus...