web page hit counter
Senin, 25 November 2024

Renungan Harian 20 Juli 2022 “Mewartakan dengan Setia”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa, Yer.1:1.4-10; Mzm.71:1-4a.5-6ab.15ab.17; Mat.13:1-9 DARI tempat yang tertutup di rumah ibadat Yesus keluar menuju alam terbuka dan duduk di tepi danau. Nampak bahwa Yesus menjangkau orang-orang yang mau menanggapi apa yang telah...

Renungan Harian 19 Juli 2022 “Melaksanakan Kehendak Bapa”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa, Mi.7:14-15.18-20; Mzm.85:2-4.5-6.7-8; Mat.12:46-50 SETELAH menghadapi tuduhan dari orang-orang Farisi yang menuntut suatu tanda, Yesus mendapat kunjungan dari keluarga yang mencari Dia untuk berbicara dan meyakinkan-Nya. Bisa jadi ini disebabkan oleh ketegangan...

Renungan Harian 18 Juli 2022 “Mengenali Tanda”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa, Mi.6:1-4.6-8; Mzm.50:5-6.8- 9.16bc.17.21.23; Mat.12:38-42 ORANG-orang yang hidup pada zaman yang sama dengan Yesus meminta dari-Nya suatu tanda dari surga, bahkan tidak hanya satu kali (Lih. Mat.12:38; 16:1- 4). Kenyataannya, mereka telah...

Renungan Harian 16 Juli 2022 “Allah Bertindak Sesuai Waktu-Nya”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa. Mi.2:1-5; Mzm.10:1-2, 3-4, 7-8, 14; Mat.12:14-21 MIKHA menubuatkan kehancuran kerajaan Israel dan Yehuda, khususnya Yerusalem, karena perilaku hidup raja dan rakyat yang korup, pemerasan terhadap orang lemah, murtad kepada Allah dengan...

Renungan Harian 15 Juli 2022 “Iman dalam Belas Kasih”

HIDUPKATOLIK.COM - Pw. S. Bonaventura. Yes.38:1-6, 21-22, 7-8; MT Yes.38:10,11,12abc,16; Mat.12:1-8 SANTO Bonaventura (1221-1274), teolog Fransiskan, menjadikan Kristus sebagai pusat pengetahuan (dosen), devosi, teologi, administrasi (sebagai minister general, uskup, kardinal) dan kesalehan pribadi. Ia mengharmonisasikan...

Renungan Harian 14 Juli 2022 “Tuhan yang Penuh Pengertian ”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa. Yes.26:7-9, 12, 16-19; Mzm. 102:13-14ab, 15, 16-18, 19-21; Mat.11:28-30 BANGSA Yahudi yang mengalami kehancuran negaranya dari serbuan Raja Babel, Nebukadnezar, menyadari kesalahan mereka. Mereka telah meninggalkan jalan lurus dari Tuhan dan...

Renungan Harian 13 Juli 2022 “Sifat Favorit Tuhan”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa. Yes.10:5-7, 13-16; Mzm.94:5-6, 7-8, 9-10, 14-15; Mat.11:25-27 RAJA Asyur dipakai Tuhan untuk mengalahkan banyak kerajaan yang murtad, termasuk kerajaan Utara/Israel. Ia menjadi alat penampi di tangan Tuhan. Ternyata Raja Asyur lupa...

Renungan Harian 12 Juli 2022 “Percaya Melalui Tanda”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa.Yes.7:1-9; Mzm.48:2-3a, 3b-4, 5-6, 7-8; Mat.11:20-24 RAJA Ahas (Raja Yehuda) melakukan hal yang normal dalam politik manusia saat menghadapi koalisi musuh yang lebih kuat (Raja Israel dan Raja Aram). Ia mau berkoalisasi...

Renungan Harian 11 Juli 2022 “Prioritas Memilih Tuhan”

HIDUPKATOLIK.COM - Pw S.Benediktus, Abas.Yes.1:11-17; Mzm. 50:8-9, 16bc-17, 21, 23; Mat.10:34-11:1 SANTO Benediktus (480-543), pendiri Ordo Benediktin, memilih hidup bertapa di Gunung Subiaco dibandingkan kekayaan dan ketenaran sebagai orator di Roma. Ia menulis Anggaran Dasar...

Renungan Harian 9 Juli 2022 “Jangan Takut”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV: Yes 6:1-8;Mzm.93:1ab,1c-2,5; Mat.10:24-33 DALAM sepuluh ayat Injil hari ini, Yesus mengulangi tiga kali “Jangan Takut”, saat Ia mengutus para rasul-Nya untuk memberitakan Kerajaan Allah. Yesus mengetahui baik kelemahan dan...

Renungan Harian 8 Juli 2022 “Kasih Allah”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV: Hos.14:2-10;Mzm.51:3-4,8-9,12-13,14,17; Mat.10:16-23 NABI Hosea menggambarkan kemurkaan Allah terhadap Israel telah berubah, bukan karena Israel berbalik dan bertobat, melainkan karena Allah sungguh berbelas kasih dan menghapus kesalahan mereka. Kasih Allah...

Renungan Harian 7 Juli 2022 “Yang Mengubah”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV: Hos.11:1b,3-4,8c-9; Mzm.80:2ac,3b,15-16; Mat.10:7-15 INJIL hari ini merupakan kelanjutan dari kemarin. Yesus memberi para murid-Nya dua tugas. Pertama, berbicara dalam nama-Nya dan bertindak dengan kuasa-nya. Inti dari pesan injil cukup...

Renungan Harian 6 Juli 2022 “Untuk Semua Bangsa”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV: Hos.10:1-3,7-8,12; Mzm.105:2-7; Mat.10:1-7 INJIL Matius dikatakan lebih Yahudi dari Injil-Injil lainnya. Mungkin karena komunitas pendengarnya terdiri dari banyak orang Yahudi. Matius selalu menunjukkan hubungan pengajaran Yesus dengan Yudaisme. Dalam...

Renungan Harian 5 Juli 2022 “Memanggil Kita”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV: Hos.8:4-7,11-13;Mzm.115:3-10; Mat.9:32-38 INJIL hari ini tentang seorang lelaki yang bisu karena setan, dibawa kepada Yesus. Yesus mendekati orang itu dan mengusir setan darinya. Orang itu segera berbicara normal, ia...

Renungan Harian 4 Juli 2022 “Dijadikan Manusia Baru”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa Pekan XIV Hos. 2:13,14b15,18-19; Mzm.: 145:2-9; Mat. 9 INJIL hari ini berkisah tentang Yairus, seorang pemimpin Sinagoga di Kapernaum. Putrinya sakit keras dan meninggal ketika dia dalam perjalanan meminta bantuan Yesus....