web page hit counter
Selasa, 26 November 2024

Renungan Harian 19 November 2022 “Menuju Hidup”

HIDUPKATOLIK.COM – Pekan Biasa XXXIII, Why.11:4-12; Mzm.144:1,2,9-10; Luk.20:27-40 DALAM syahadat, umat Kristen mengakukan dan menyatakan kepercayaan, ‘...kebangkitan orang mati dan hidup di akhirat. ’Kebangkitan Kristus adalah pusat iman Kristiani. Orang Saduki  menganggap kebangkitan itu omong kosong....

Allah Bertindak

HIDUPKATOLIK.com - Pw. St. Benediktus, Abas. Hos 10:1-3,7-8,12; Mzm. 105:2-3,4-5,6-7; Mat. 10:1-7 KITA mendapat gambaran semakin jelas tentang bangsa yang tidak tahu diri dan menderita frustrasi akibat kemurtadan. Sekilas terkesan, Allah adalah pribadi yang keras menghukum umat-Nya. Tidak demikian. Kita...

Ayat HIDUP hari ini (9/2/18)

HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (9/2/18) "Kemudian sambil menengadah ke langit, Yesus menarik nafas dan berkata kepadanya: "Efata!", artinya: Terbukalah!" (Ayat 23 dari Bacaan Markus 7: 31-37 pada Peringatan St. Apolonia dari Alexandria, St. Nikeforus dari Anthiokia) Allah telah MEMBUKA...

Renungan Selasa, 18 Juli 2017 : Bertobat

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XV; Kel 2:1-15a; Mzm 69; Mat 11:20-24 ST Yohanes Paulus II meyakini, warta pertama Yesus, “Bertobatlah, sebab Kerajaan Surga sudah dekat.” Maka, kemana pun ia pergi, yang pertama dilakukan adalah mohon pertobatan...

Ukuran Penghakiman

HIDUPKATOLIK.com - 2Raj. 17:5-8.13-15a.18; Mzm. 60:3,4-5,12-13; Mat.7:1-5 Topik yang diangkat oleh perikop Injil ini selalu aktual bagi kita juga dewasa ini. Seandainya ada yang merasa tidak pernah menghakimi sesama. Mungkin tak seorangpun dari kita yang bisa berkata bahwa ia bebas dari...

Hari Orang Sakit Sedunia

HIDUPKATOLIK.COM - Kej. 1:1-19; Mzm. 104:1-2a,5-6,10,12,35c; Mrk. 6:53-56 SEBELUM bumi dan segala isinya diciptakan, semuanya kacau, gelap dan berantakan. Namun, saat Allah mencipta, segala-galanya menjadi baik, teratur, indah dan harmonis. Hal ini ditandai dengan kalimat penutup pada setiap...

Renungan Harian 27 November 2021 “Berjaga dan Berdoa”

HIDUPKATOLIK.COM – Pekan Biasa XXXIV, Dan.7:15-27; T.Dan.b 3:82-87; Luk.21:34-36 PERLU membangun pertahanan diri yang kuat agar tidak mudah jatuh pada godaan dan kenikmatan duniawi. Selagi di dunia, kemungkinan jatuh itu sangat termungkinkan seperti pesta pora,...

No Selfie Please

HIDUPKATOLIK.com - 2 Raj. 2:1.6-14; Mzm. 31:20,21,24; Mat.6:1-6.16-18 Sejak tahun 2016, polisi India telah menetapkan 16 tempat berbahaya, di mana orang dilarang ber-selfie. Sebelumnya, beberapa remaja telah mati, jatuh dari tebing laut atau tempat-tempat wisata unik, gara-gara ber-selfie. Selain di...

Hati Yesus Yang Maha Kudus

HIDUPKATOLIK.com - HR Hati Yesus yang Maha Kudus, Hos 11:1.3-4.8-9; Yes 1:2-3.4bcd.5-6; Ef 3:8-12.14-19; Yoh 19:31-37 GAMBARAN Hati Yesus yang Maha Kudus yang dirayakan hari ini akan begitu kuat terasa bila kita membaca bagaimana Allah digambarkan dalam Kitab Nabi...

Renungan Harian 15 Agustus 2022 “Yesus Tujuan Hidup”

HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa; Yeh.24:15-24; MT Ul. 32:18-19,20,21; Mat. 19:16-22 BACAAN Injil hari ini menampilkan orang muda yang sedang bergumul dengan salah satu pertanyaan mendasar dalam hidup, “Perbuatan baik apakah yang harus kulakukan untuk memperoleh...

Renungan Kamis, 30 Maret 2017 : Kesaksian

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Prapaskah IV; Kel 32:7-14; Mzm 106:19-23; Yoh 5:31-47 UNTUK lebih menjamin seseorang diterima di suatu kalangan tertentu, misal ketika seorang mau melamar pekerjaan, ada semacam katttebelletje, semacam catatan kecil dari seorang yang berkedudukan...

Hukum yang Benar

HIDUPKATOLIK.com - Hos. 14:2-10; Mzm. 81:6c-8a,8bc-9,10-11ab,14,17; Mrk. 12:28b-34 HOSEA membawa pengharapan dan membesarkan hati orang Israel, agar tidak segan-segan kembali kepada Allah, walaupun dulu hidup jahat dan tidak adil. Allah yang penuh kebaikan dan...

Renungan Sabtu, 26 November 2016 : Pertanggungjawaban

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XXXIV; Why 22:1-7; Mzm 95; Luk 21:34-36 TUJUAN hidup manusia adalah kematian. Kita tidak perlu takut akan kematian sebab mati adalah satu-satunya hal yang belum pernah kita coba seumur hidup kita. Pengalaman...

Renungan Harian 11 Juni 2022 “Mandat Kemuridan”

HIDUPKATOLIK.COM - Pw St. Barnabas Rasul. Kis.11:21b-26;13:1-3; Mzm.98:2-3ab,3c-4,5-6; Mat.10:7-13 NASIHAT yang disampaikan Yesus kepada para murid berisikan aspek-aspek berikut ini. Pertama, mandat kemuridan. Yesus meminta para murid untuk mewartakan kerajaan Surga ke seluruh dunia. Mandat...

Anggur Lama dan Baru

HIDUPKATOLIK.com - Am. 9:11-15; Mzm. 85:9,11-12,13-14; Mat. 9:14-17 MURID-murid Yohanes bertanya kepada Yesus tentang murid-murid-Nya. Mungkin mereka agak tersandung dengan murid-murid Yesus yang tidak berpuasa (ay. 1). Puasa yang dimaksud di sini mungkin puasa suka-rela dua kali seminggu seperti disinggung dalam...