Uskup Denpasar Mgr. Silvester San: Mari Belajar dari Panggilan Yusuf
HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 18 Desember 2022 Minggu Adven IV, Yes.7:10-14; Mzm.24:1-2,3-4ab,5-6;Rm.1:1-7;Mat.1:18-24
KISAH Matius dalam Injil ini diberi judul “Kelahiran Yesus Kristus”. Tetapi kalau kita membaca kisah ini dengan penuh perhatian, kita akan setuju bahwa...
Uskup Agung Jakarta, Kardinal Ignatius Suharyo: Memahami Spiritualitas Bunda Maria
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 24 Desember 2023, Minggu Adven IV. 2Sam.7:1-5, 8b-12, 14a, 16; Mzm.89:2-3, 4-5, 27, 29; Rm.16:25-27; Luk.1:26-38
ENTAH sudah berapa banyak kali kisah warta malaikat Gabriel kepada Maria ini kita dengar. Pesan kisah...
Ayat HIDUP hari ini (29/7/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (29/7/18)
""Di manakah kita akan membeli roti, supaya mereka ini dapat makan?" (Ayat 12b dari bacaan Yohanes 6: 1-15 pada MINGGU BIASA XVII, Peringatan St. Lek Sirdani, St. Martha, St....
Renungan Harian 14 Juni 2022 “Kebenaran dan Pengampunan”
HIDUPKATOLIK.COM - Pekan Biasa XI; 1Raj.21:17-29; Mzm.51:3-4,5-6A,11,16; Mat.5:43-48
ALLAH bertindak terhadap orang yang berbuat curang, bukan pertama-tama untuk menghukum melainkan untuk mendidik mereka dalam terang kebenaran-Nya. Kebenaran diungkapkan Allah melalui utusan-Nya kepada Raja Ahab yang...
Renungan Harian 2 Agustus 2022 “Gereja di Tengah Dunia”
HIDUPKATOLIK.COM - Pekan Biasa XVIII; Yer.30:1-2, 12-15, 18-22; Mzm.102:16-18, 19-21, 29, 22-23; Mat 14:22-36
SUATU saat perahu para murid diombang-ambingkan gelombang karena angin sakal. Kehadiran Yesus tidak langsung dikenali, mereka berteriak-teriak ketakutan karena mengira sedang...
Renungan Harian 11 Mei 2023 “Kasih dan Sukacita”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan V Paskah: Kis.15:7-21; Mzm.96:1-2a, 2b-3,10;Yoh.15:9-11.
TEMA “Kasih” dan “Tinggal” di dalam Yesus kembali ditegaskan dalam Injil hari ini. Kasih Yesus tak lain adalah kasih Bapa yang Ia terima lalu teruskan...
Sang Firman
HIDUPKATOLIK.com - Hari biasa Pekan I Prapaskah. Yes. 55:10-11; Mzm. 34:4-5,6-7,16-17,18-19; Mat. 6:7-15
DENGAN gambaran yang sangat indah, Nabi Yesaya berbicara tentang efektivitas Firman Tuhan. Firman yang sudah disampaikan Allah tidak pernah gagal mencapai tujuannya. Tetapi tidak hanya itu....
Renungan Harian 18 Agustus 2022 “Undangan Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM - Hari Biasa; Yeh. 36:23-28; Mzm. 51:12-13,14-15,18-19; Mat. 22:1-14.
PERUMPAMAAN dalam Injil hari ini berbicara tentang undangan Tuhan kepada kita semua ke perjamuan kehidupan. Dalam cerita tersebut, raja yang mengundang tamu-tamu terpilih ke perjamuan...
Ayat HIDUP hari ini (26/1/18)
HIDUPKATOLIK.com -📖 Ayat HIDUP hari ini (26/1/18)
"...Lalu mengutus mereka berdua-dua..." (Ayat 1 dari Bacaan Lukas 10: 1-9 pada Peringatan Wajib St. Timotius dan St. Titus. Peringatan St. Alberikus, St. Paula, St. Robertus Molesme, St....
Renungan Harian 4 Juni 2021 “Mesias lebih dari Putra Daud ”
HIDUPKATOLIK.com – Tb. 11:5-14; Mzm. 146:2abc,7,8-9a,9bc-10; Mrk. 12: 35-37.
Hampir setiap kali para lawan Yesus melontarkan berbagai pertanyaan untuk memojokkan-Nya. Kesempatan ini Yesuslah yang mengajukan pertanyaan kepada mereka: “Bagaimana ahli-ahli taurat dapat mengatakan bahwa Mesias adalah...
Renungan Harian 25 Oktober 2023 “Menjadi Pelayan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan XXIX: Rm. 6:12-18; Mzm 124:1-3,4-6,7-8; Lk. 12:39-48.
TEMA tentang kewaspadaan masih dilanjutkan pada Injil hari ini. Rasul Petrus yang bersama-sama dengan Yesus menjadi heran, kepada siapa perumpamaan ini ditujukan (ay.41)....
Sumber Hidup Kekal
HIDUPKATOLIK.com - Yes. 65:17-21; Mzm.30:2,4,5-6,11-12a,13b; Yoh 4:43-54
INJIL Yohanes mengisahkan tanda kedua yang Yesus lakukan setelah peristiwa anggur di Kana. Orang-orang Galilea percaya kepada Yesus karena mereka melihat semua mukjizat yang dilakukan-Nya di Yerusalem....
OASE ROHANI KATOLIK (28 NOVEMBER 2017) bersama RM FRANS DOY PR
Selasa Pekan Biasa XXXIV
Bacaan Pertama: Dan 2:31-45
Allah akan mendirikan suatu kerajaan yang takkan binasa selama-lamanya, dan akan meremukkan segala kerajaan.
Bacaan Injil: Luk 21:5-11
Tidak ada satu batu pun akan dibiarkan terletak di atas batu yang...
Renungan Harian 6 Mei 2021 “Tinggallah”
HIDUPKATOLIK.com – Kis.15:7-21; Mzm.96:1-2a.2b-3.10; Yoh.15:9-11
AJAKAN Yesus untuk tinggal di dalam kasih-Nya sebetulnya mengajarkan kepada para pengikut-Nya beberapa hal penting berikut: pertama, kasih adalah bahasa universal di antara pribadi Allah Tritunggal. Yesus menegaskan bahwa komunikasi di...
Ayat HIDUP hari ini (21/01/20)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (21/01/20)
"Bukan yang dilihat manusia yang dilihat Allah; manusia melihat apa yang di depan mata, tetapi TUHAN melihat hati.” (Ayat 7 Bacaan I: 1 Sam 16: 1-13 pada SELASA PEKAN BIASA II;...