Renungan Harian 28 Desember 2022 “Membela Kehidupan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta Kanak-kanak Suci; 1 Yoh 1:5-2:2; Mzm 124:2-3, 4-5, 7b-8; Mat 2:13-18
ALLAH adalah terang dan kebenaran yang menghidupkan, dosa adalah kejahatan dan kegelapan yang mematikan. Hidup dalam terang memampukan seseorang untuk melihat kerapuhan diri...
Renungan Harian 27 Desember 2022 “Integritas Pewarta”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Yohanes Rasul, Penginjil, 1 Yoh 1:1-4; Mzm 97:1-2,5-6,11-12; Yoh 20:1a, 2-8
INTEGRITAS pembawa Kabar Baik bukan terletak dalam kepandaian berkata-kata di hadapan publik tetapi dalam kejujurannya. Ia bertanggung jawab atas apa yang...
Renungan Harian 26 Desember 2022 “Saksi Iman”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Stefanus Martir; Kis 6:8-10, 7:54-59; Mzm 31:3a-4,6,8ab,16b,17; Mat 10:17-22
IMAN membuat hati kita terbuka akan keselamatan namun tidak menjanjikan zona nyaman. Iman menuntut tanggung jawab dan kesetiaan terhadap banyak situasi yang sering...
Renungan Harian 24 Desember 2022 “Terpujilah Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pagi: 2Sam. 7:1-5,8b-12,16; Mzm. 89:2-3,4-5,27,29; Luk. 1:67-79. BcO Yes. 44:1-8,21-23. Sore Menjelang Hari Raya Natal Yes. 62:1-5; Mzm. 89:4-5,16-17,27,29; Kis. 13:16-17,22-25; Mat. 1:1-25.
NUBUAT Zakharia dalam peristiwa kelahiran Yohanes memiliki banyak kesamaan dengan Magnificat...
Uskup Bandung/Ketua KWI: Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC: Natal: Jalan Kreatif Penuh Kasih Karunia...
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 25 Desember 2022 Hari Raya Natal. Yes.52:7-10; Mzm.98:1,2-3ab, 3cd-4, 5-6; Ibr.1:1-6; Yoh.1:1-18
ALLAH menciptakan dunia dengan teratur. Allah melihat dunia ciptaan-Nya itu baik adanya. Segalanya dibuat berkecukupan. Ada tempat yang luas,...
Renungan Harian 23 Desember 2022 “Kelahiran Yohanes Pembaptis”
HIDUPKATOLIK.COM – Pf St. Yohanes dr Kety. Mal. 3:1-4; 4:5-6; Mzm. 25:4bc-5ab,8-9,10,14; Luk. 1:57-66.
KEBERADAAN tokoh-tokoh inspiratif di dalam kitab suci, entah itu imam, nabi, dan raja dicatat dengan cara pelukisan yang istimewa untuk menunjukkan keagungan...
Renungan Harian 22 Desember 2022 “Jiwaku Memuliakan Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Khusus Adven. 1Sam. 1:24-28; MT 1Sam. 2:1,4-5,6-7,8abcd; Luk. 1:46-56
MADAH pujian adalah cetusan hati Maria yang lahir dari pengalaman personal dalam relasinya dengan Allah.
Pertama, keagungan Allah. Magnificat Maria ini berisikan glorifikasi nama...
Renungan Harian 21 Desember 2022 “Ibu Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pf St. Petrus Kanisius. Kid. 2:8-14 atau Zef. 3:14-18a; Mzm. 33:2-3,11-12,20-21; Luk. 1:39-45.
PERJUMPAAN Maria dan Elisabet bukanlah sebuah perjumpaan biasa yang terjadi di antara dua orang yang memiliki relasi persaudaraan dan ikatan kekeluargaan.
Pertama,...
Renungan Harian 20 Desember 2022 “Aku Ini Hamba Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Khusus Adven. Yes. 7:10-14; Mzm. 24:1-2,3-4ab,5-6; Luk. 1:26-38.
PERIKOP Injil hari ini memperlihatkan kabar gembira yang diterima oleh Maria.
Pertama, peran Maria. Allah memanggil Maria untuk terlibat di dalam karya keselamatan dengan berperan sebagai...
Renungan Harian 19 Desember 2022 “Allah Maha Pemurah”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Khusus Adven. Hak. 13:2-7,24-25a; Mzm. 71:3-4a,5-6ab,16-17; Luk. 1:5-25.
YOHANES Pembaptis adalah tokoh penting di seputaran peristiwa kelahiran Yesus Kristus. Yohanes diibaratkan seperti jembatan yang menghubungkan Perjanjian Lama (PL) dan Perjanjian Baru (PB). Peran...
Renungan Harian 17 Desember 2022 “Keterbatasan bukan Penghalang”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Khusus Adven.Kej 49:2.8-10; Mzm 72:1-2.3-4b.7-8.17; Mat 1:1-17
Injil Matius dibuka dengan silsilah kelahiran Yesus Kristus. Ada tiga gelar yang disampaikan penginjil Matius: Yesus Kristus, anak Daud, dan anak Abraham. Silsilah ini mengantar pada...
Uskup Denpasar Mgr. Silvester San: Mari Belajar dari Panggilan Yusuf
HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 18 Desember 2022 Minggu Adven IV, Yes.7:10-14; Mzm.24:1-2,3-4ab,5-6;Rm.1:1-7;Mat.1:18-24
KISAH Matius dalam Injil ini diberi judul “Kelahiran Yesus Kristus”. Tetapi kalau kita membaca kisah ini dengan penuh perhatian, kita akan setuju bahwa...
Renungan Harian 16 Desember 2022 “Kesaksian Hidup”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan III Adven.Yes 56:1-3a.6-8; Mzm 67:2-3.5.7-8; Yoh 5:33-36
Yohanes Pembaptis memang memberikan kesaksian tentang Yesus. Sebagai gambaran, kesaksiannya memantulkan cahaya, tetapi suatu pantulan bukan cahaya itu sendiri. Oleh karena itu, betapapunpenting kesaksian Yohanes Pembaptis,...
Renungan Harian 15 Desember 2022 “Kebesaran dalam Melayani”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan III Adven.Yes 54:1-10; Mzm 30:2.4-6.11-12a.13b; Luk 7:24-30
Setelah utusan dari Yohanes Pembaptis kembali dengan pesan yang Yesus sampaikan, Ia berbicara kepada orang banyak yang menyertai-Nya. Kali ini Yesus yang mengajukan pertanyaan, “Untuk apakah kamu...
Jawaban Kerinduan dari Kandang Kusam di Betlehem
HIDUPKATOLIK.COM - Hari-hari bergulir dengan cepat. Pelan tapi pasti, hari raya Natal yang kudus mulai mendekat. Di tengah aneka kesibukan mengurus usaha, kegiatan pelayanan, dan hiruk-pikuk berbagai acara daring, tahu-tahu saya menyadari Kalender Liturgi...