web page hit counter
Rabu, 27 November 2024

Renungan Harian 19 Mei 2023 “Sukacita Sejati”

HIDUPKATOLIK.COM – Pekan VI Paskah; Kis. 18:9-18; Mzm. 47:2-3,4-5,6-7; Yoh. 16:20-23a YESUS menyampaikan amanat perpisahan-Nya pada Perjamuan Malam Terakhir yakni pada malam sebelum penyaliban-Nya. Dia sadar bahwa murid-murid-Nya sangat tertekan karena Dia meninggalkan mereka. Yesus...

Renungan Harian 26 Juni 2023 “Stop Judging”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan XII, Kej.12:1-9; Mzm.33:12-13, 18-19, 20, 22; Mat.7:1-5 CARA melihat sesuatu itu sangat dipengaruhi sikap. Ada ungkapan: jika kamu memakai kacamata hitam, maka segala sesuatu yang kamu lihat akan tampak hitam,...

Renungan Harian 3 Agustus 2023 “Tempat Kudus”

HIDUPKATOLIK.COM – Kel 40:16-21.34-38; Mzm 84:3.4.5- 6a.8a.11; Mat 13:47-53 MUSA bersama umat Israel mendirikan Kemah Suci sesuai dengan petunjuk Allah sendiri. Sejak Kemah Suci ini didirikan, Musa tidak lagi naik ke Gunung Sinai karena tempat...

Renungan Harian 14 September 2023 “Misteri Salib”

HIDUPKATOLIK.COM – Pesta Salib Suci; Bil 21:4b-9; Mzm 78:1- 2, 34-35, 36-37,58; Flp 2:6-11 / Yoh 3:13-17 MASYARAKAT Yahudi menggunakan penyaliban sebagai alat menghakimi dan menghukum. Kematian Yesus mengubah salib menjadi jalan keselamatan yang darinya...

Renungan Harian 26 Oktober 2023 “Pembaptisan Salib”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan XXIX: Rm. 6:19-23; Mzm1:1-2,3,4,6; Lk. 12:49-53 YESUS bukanlah orang pertama yang berbicara tentang misi-Nya dengan menggunakan istilah “api”. Yohanes Pembaptis lebih dahulu menyatakan bahwa Mesias akan dibaptis dengan Roh Kudus...

Renungan Harian 8 Maret 2023 “Dengarlah Hai Israel”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan III Prapaskah: Hos.14:2-10; Mzm.81:6c-8a,8bc-9, 10-11ab,14.17; Mrk.12:28b-34 DARI antara orang Farisi, datanglah seorang yang nampaknya sungguh baik hati. Ia mendengar tentang kehebatan Yesus terutama dalam menyembuhkan orang-orang sakit. Ia datang kepada...

Renungan Harian 4 Mei 2023 “Kisah Dua Kaki”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan V Paskah (P). Kis. 16:1-10; Mzm. 100:1-2,3,5; Yoh. 15:18-21. YESUS bersabda, “Sekiranya kamu dari dunia, tentulah dunia mengasihi kamu sebagai miliknya. Tetapi karena kamu bukan dari dunia, melainkan Aku telah...

Renungan Harian 22 Juni 2024 “Cemas atau Emas?”

HIDUPKATOLIK.COM – 2Taw. 24:17-25; Mzm. 89:4-5.29-30.31-32.33-34; Mat. 6:24-34 YESUS bersabda, “Janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari” (Mat 6:34). Siapa tak pernah cemas? Kita mencemaskan...

Uskup Bandung, Mgr. Antonius Subianto Bunjamin OSC: Efata: Saat Membuka Diri, Mendengarkan, dan Mewartakan...

HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 5 September 2021 Minggu Biasa XXIII Yes.35:4-7a;Mzm.146:7,8-9a,9bc-10; Yak.2:1-5; Mrk.7:31-37 PANDEMI Covid-19 menyebabkan makin banyak orang yang mengalami masalah kesehatan entah fisik, psikis, ataupun spiritual. Ada yang mau dan sungguh berusaha untuk...

Uskup Padang, Mgr. Vitus Rubianto Solichin, SX: Jadikanlah Kami Rasul Kerahiman Ilahi-Mu

HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 24 April 2022 Minggu Paskah II Kis.5:12-16; Mzm.118:2-4, 22-24, 25-27a; Why.1:9-11a.12-13.17-19; Yoh.20:19-31. MINGGU Paskah Kedua, “delapan hari kemudian” (Yoh. 20:26), sesudah “hari pertama minggu itu,” ketika Tuhan Yesus yang bangkit datang menampakkan...

Uskup Palangka Raya, Mgr. A.M. Sutrisnaatmaka, MSF: Misi Gereja melalui Sekami Bisa Menjadi “Investasi”...

HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 08 januari 2023 Hari Raya Penampakan Tuhan dan Hari Anak Misioner Sedunia Yes.60:1-6; Mzm.72:1-2,7-8,10-11,12-13; Ef.3:2-3a,5-6; Mat.2:1-12. HARI Raya Penampakan Tuhan sekaligus dirayakan sebagai Hari Anak Misioner Sedunia. Dikisahkan perjalanan tentang...

Renungan Minggu, 24 September 2023: Ketua Lembaga Biblika Indonesia Romo Albertus Purnomo, OFM: Kemurahan...

HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 24 September 2023 Hari Minggu Biasa XXV Yes.55:6-9; Mzm.145:2-3, 8-9, 17-18; Flp.1:20c-24, 27a; Mat.20:1-16a SANTO Fransiskus Assisi, dalam petuahnya mengenai menghindari dosa iri hati, mengatakan demikian: “Karena itu, siapa yang iri hati...

PENGHIBURAN DARI ALLAH

HIDUPKATOLIK.COM - Beberapa yang lalu, saya melayat seorang ibu yang puterinya, yang masih muda, meninggal dunia. Raut muka ibu itu memancarkan kesedihan yang mendalam. Kesedihannya dapat dipahami. Suaminya belum lama ini juga menghadap Allah karena...

Tinggal dalam Aku (Renungan Rabu, 25 Mei 2011)

Kis 15:1-6; Mzm 122:1-2,3-4a-4b-5; Yoh 15:1-8 Perhatikan kartu-kartu undangan pernikahan di negeri kita ini. Sungguh menggelikan, karena sebelum atau sesudah nama yang tertera disertakan juga gelar-gelar yang ada. Jika rentetan gelar itu semakin panjang, semakin...

Renungan Senin, 24 Oktober 2016 : Melampaui Hukum

HIDUPKATOLIK.com - Pekan Biasa XXX; Ef 4:32-5:8; Mzm 1; Luk 13:10-17 DEWASA ini banyak orang dan gerakan menolak calon pemimpin yang dianggap kafir. Dengan mengatasnamakan agama, mereka menolak orang kafir duduk di pucuk pemerintahan. Kendati banyak...