Renungan Harian 2 Juni 2023 “Allah Sumber Hidup”
HIDUPKATOLIK.COM – Marselinus dan Petrus Sir. 44:1,9-12; Mzm. 149:1-2,3-4,5-6a.9b; Mrk. 11:11-26
PERIKOP Injil pada hari ini berisikan dua tindakan Yesus selain nasihat tentang doa dan pengampunan. Pertama, pengusiran para pedagang. Yesus mengusir para pedagang dari...
Renungan Harian 1 Juni 2023 “Agar Aku Dapat Melihat”
HIDUPKATOLIK.COM – PW St. Yustinus Martir Sir 42:15-25; Mzm. 33:2-3,4-5,6-7,8-9; Mrk. 10:46-52
KISAH Penyembuhan Bartimeus merefleksikan beberapa hal penting berikut ini. Pertama, Allah maha baik. Kebaikan Allah nampak melalui kepekaan Yesus untuk membaca kebutuhan manusia...
Renungan Harian 31 Mei 2023 “Jiwaku Memuliakan Tuhan ”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta SP Maria Mengunjungi Elisabet; Zef 3:14-18 atau Rm 12:9-16b; MT Yes 12:2- 3.4bcd.5-6; Luk 1:39-56.
PERJUMPAAN Maria dan Elisabet di dalam perikop hari ini bukanlah sebuah perjumpaan biasa sebab Kristus hadir di...
Renungan Harian 30 Mei 2023 “Jaminan Hidup Kekal”
HIDUPKATOLIK.COM – Sir. 35:1-12; Mzm. 50:5-6,7-8,14,23; Mrk.10:28-31
PERMINTAAN Petrus tentang kompensasi yang diperoleh ketika mengikuti Yesus berangkat dari dua hal ini, yaitu kebutuhan manusiawi dan keraguan akan jaminan masa depan seorang hamba Tuhan. Sebagai jawaban,...
Renungan Harian 29 Mei 2023 “Inilah Ibumu”
HIDUPKATOLIK.COM – PW SP Maria Bunda Gereja Kej. 3:9-15, 20 atau Kis. 1:12-14; Mzm. 87:1-2,3,5,6-7, R:3; Yoh. 19:25-34.
KATA-kata Yesus dalam peristiwa Salib menjelaskan peran bunda Maria di dalam sejarah keselamatan. Pertama, Ibu Tuhan. Peran...
Renungan Harian 27 Mei 2023 “Tradisi Lisan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 28:16-20, 30-31; Mzm 11:4,5,7; Yoh 21:20-25
YOHANES menutup tulisannya dengan sebuah catatan penting bahwa, ada begitu banyak hal lain yang diperbuat oleh Yesus, tetapi jikalau semuanya itu...
Ketua Lembaga Biblika Indonesia Romo Albertus Purnomo, OFM: Seperti Angin dan Api Roh Kudus
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 28 Mei 2023 Hari Raya Pentakosta Kis.2:1-11; Mzm.104:1ab, 24ac, 29c-30, 31, 34; 1Kor.12:3b-7, 12-13; Yoh.20:19-23
DALAM sebuah homili pada hari Raya Pentakosta (2006), Paus Benediktus XVI berkata, “Pada hari Pentakosta, Roh Kudus...
Renungan Harian 26 Mei 2023 “Sokoguru Gereja”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw. St. Filipus Neri; Kis 25:13-21; Mzm 103:1-2, 11-12, 19-20b; Yoh 21:15-19
PETRUS disebut oleh Yesus sebagai batu karang yang di atasnya Ia mendirikan jemaat-Nya. Batu karang adalah sesuatu yang keras dan kuat....
Renungan Harian 25 Mei 2023 “Ut Omnes Unum Sint”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 22:30, 23:6-11; Mzm 16:1-2a, 5, 7-8, 9-10, 11; Yoh 17:20-26
KESATUAN para murid yang dimohon oleh Yesus kepada Bapa bukanlah sebentuk keakraban orang yang bersatu karena persamaan...
Renungan Harian 24 Mei 2023 “Bukan Milik Dunia”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 20:28-38; Mzm 68:29-30, 33-35a, 35b-36c; Yoh 17:11b-19
SETIAP perpisahan sejatinya menimbulkan rasa sedih. Yesus mempersiapkan dengan sempurna perpisahan-Nya dengan para murid dimana kesedihan akan berubah menjadi kegembiraan....
Renungan Harian 23 Mei 2023 “Memuliakan Allah”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 20:17-27; Mzm 68:10-11, 20-21; Yoh 17:1-11a
YESUS mengakhiri wejangan perpisahan-Nya (Yoh. 14-16) dengan sebuah doa penutup. Ia berdoa bagi diri-Nya sendiri, bagi murid-murid-Nya serta bagi mereka yang...
Renungan Harian 22 Mei 2023 “Datang dari Allah”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 19:1-8; Mzm 68:2-3, 4-5ac, 6-7b; Yoh 16:29-33
DI Efesus, Rasul Paulus mewartakan Injil dan membaptis sejumlah orang dalam nama Tuhan Yesus, setelah sebagian dari mereka menerima baptisan...
Renungan Harian 20 Mei 2023 “Kembali kepada Bapa”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan VI Paskah; Kis. 18:23-28; Mzm. 47:2-3,8-9,10; Yoh. 16:23b-28
“Aku datang dari Bapa dan Aku datang ke dalam dunia; Aku meninggalkan dunia pula dan pergi kepada Bapa”. Yesus berbicara tentang misi pribadi-Nya sendiri....
Renungan Harian 19 Mei 2023 “Sukacita Sejati”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan VI Paskah; Kis. 18:9-18; Mzm. 47:2-3,4-5,6-7; Yoh. 16:20-23a
YESUS menyampaikan amanat perpisahan-Nya pada Perjamuan Malam Terakhir yakni pada malam sebelum penyaliban-Nya. Dia sadar bahwa murid-murid-Nya sangat tertekan karena Dia meninggalkan mereka. Yesus...
Renungan Harian 15 Mei 2023 “Anugerah Roh Kudus”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan VI Paskah; Kis. 16:11-15; Mzm. 149:1-2,3-4,5-6a,9b; Yoh. 15:26 - 16:4a.
YESUS menyampaikan amanat perpisahan-Nya kepada para MuridNya pada Perjamuan Malam Terakhir. Dia sudah bersama murid-murid-Nya selama sekitar tiga tahun. Para Murid memperoleh...