Ayat HIDUP hari ini (1/3/18)
HIDUPKATOLIK.COM - 📖 Ayat HIDUP hari ini (1/3/18)
"Ada seorang kaya yang selalu berpakaian jubah ungu dan kain halus, dan setiap hari ia bersukaria dalam kemewahan..." (Ayat 19 dari Bacaan Lukas 16: 19-31 pada Peringatan St. David...
Ayat HIDUP hari ini (31/3/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (31/3/18)
"Jangan takut! Kamu mencari Yesus orang Nazaret, yang disalibkan itu. Ia telah bangkit. Ia tidak ada di sini. Lihat! Inilah tempat mereka membaringkan Dia." (Ayat 6 dari Bacaan Markus...
Jangan Gelisah Hatimu
HIDUPKATOLIK.com - Hari Biasa Pekan V Paskah: Kis, 14:19-28; Mzm : 145:10-11.12-13b.21; Yoh, 14:27 – 31a
Salah satu karakter dari sabda perpisahan adalah menguatkan dan menenangkan
hati para murid (1 Raj 2:2-4; Kis.20:25-31). Kata-kata akhir Yesus itu merupakan
kenangan akan...
Ayat HIDUP hari ini (25/5/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (25/5/18)
"Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu." (Ayat 8b dari bacaan Markus 10: 1-10 pada Peringatan St. Bonifasius IV, St. Gregorius VII, St. Madeleine Sophia Barat, St. Maria...
Ayat HIDUP hari ini (18/7/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (18/7/18)
"...Engkau nyatakan kepada orang kecil." (Ayat 22b dari bacaan Matius 11: 25-27 pada Peringatan St. Frederikus, Maternus dari Milan)
ORANG SEDERHANA DAN RENDAH HATI SELALU MENEMUKAN TUHAN DALAM REALITA...
Ayat HIDUP hari ini (05/11/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (05/11/18)
"Sebaliknya dengan rendah hati anggaplah orang lain lebih utama dari pada dirimu sendiri." (Ayat 3 dari Bacaan Pertama Filipi 2: 1-4 pada Peringatan St. Bertilla, Daniel Dajani, Elizabeth, Giovanni Fausti, Gjon...
Ayat HIDUP hari ini (19/11/18)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (19/11/18)
"Apa yang kauinginkan Kuperbuat bagimu?” Jawab orang itu “Tuhan, semoga aku melihat!” (Ayat 41 dari Bacaan Injil: Luk 18: 35-43 pada Peringatan St. Nerses; Rafael Kalinowski)
MATA HATI MEMILIKI KEMAMPUAN...
Ayat HIDUP hari ini (25/1/19)
HIDUPKATOLIK.COM - 📖 Ayat HIDUP hari ini (25/1/19)
Lalu Yesus berkata kepada mereka: “Pergilah ke seluruh dunia, beritakanlah Injil kepada segala makhluk". (Ayat 15 dari Bacaan Injil: Mrk 16:15-18 pada PESTA Pertobatan St. Paulus, Rasul; PERINGATAN St....
Kenajisan Faktual vs Kebersihan Ritual
HIDUPKATOLIK.com - Kej. 2:4b-9,15-17; Mzm.104:1-2a,27-28,29bc; Mrk. 7:14-23
KEINDAHAN firdaus terletak kepada keselarasan dan keharmonisan hubungan Allah dan ciptaan-Nya. Semua hidup sesuai kehendak Tuhan dengan tulus dan bahagia. Manusia, alam, hewan, dan tumbuh-tumbuhan berkembang dalam harmonisasi, damai, dan bahagia. Begitulah...
Ayat HIDUP hari ini (12/5/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (12/5/19)
Dan Allah akan menghapus segala air mata dari mata mereka. (Ayat 17 dari Bacaan II: Why 7:9.14b-17 pada HARI MINGGU PASKAH IV; PERINGATAN St. Akhilleus; Ephifanius Salamis;...
Ayat HIDUP hari ini (18/6/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (18/6/19)
"Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu..." (ayat 44 dari Bacaan Injil: Matius 5: 43-48 pada SELASA PEKAN BIASA XI; PERINGATAN St. Gregorius Barbarigo, Marina)
https://www.youtube.com/watch?v=b6fe4mtPj60&feature=youtu.be
BANYAK YANG CACAT SEUMUR HIDUP KARENA...
Ayat HIDUP hari ini (21/8/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (21/8/19)
"Saudara, aku tidak berlaku tidak adil terhadapmu. Bukankah kita telah sepakat sedinar sehari? Ambillah bagianmu dan pergilah." (ayat 14 dari Bacaan Injil: Mat 20:1-16a pada RABU PEKAN BIASA XX; PERINGATAN St. Pius X)
https://www.youtube.com/watch?v=Ez9zcdGeZ10
ORANG...
Ayat HIDUP hari ini (25/10/19)
HIDUPKATOLIK.com - 📖 Ayat HIDUP hari ini (25/10/19)
" Jadi jika aku berbuat apa yang tidak aku kehendaki, maka bukan lagi aku yang memperbuatnya, tetapi dosa yang diam di dalam aku” (Ayat 20 dari Bacaan I:Rom 7:18-25a pada JUMAT PEKAN BIASA XXIX; PERINGATAN 40...
Renungan Harian 1 Oktober 2021 “Kerendahan Hati”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Teresia dari Kanak-kanak Yesus, Yes.66:10-14c; Mzm.131:1, 2, 3; Mat.18:1-5
TELADAN hidup seorang anak di dalam Injil hari ini adalah teladan kerendahan hati. Sama seperti sosok seorang anak yang membutuhkan kehadiran orang...
Renungan Harian 20 April 2023 “Yang Kudus dari Allah”
HIDUPKATOLIK.COM – Kis 9:31-42; Mzm 116:12-13,14-15.16-17; Yoh 6:60-69.
DISKUSI tentang Roti hidup me- nimbulkan dua reaksi berbeda. Pertama, pengunduran diri. Banyak dari pengikut Yesus memilih untuk mengundurkan diri karena memahami diskursus tentang Roti hidup secara...