Uskup Bandung, Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC: Bersukacita, Berdoa, dan Bersyukur Senantiasa
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 17 Desember 2023 Hari Minggu Adven III Yes.61:1-2a, 10-11; MT Luk.1:46-48, 49-50, 53-54; 1Tes.5:16-24; Yoh.1:6-8, 19-28
ADVEN III disebut Gaudete, yaitu ‘minggu sukacita’ karena kedatangan Tuhan makin nyata, terlihat mata dan dekat...
Renungan Harian 15 Desember 2023 “Hendaklah Mendengar”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan II Adven, Yes. 48:17-19; Mzm. 1:1-2,3,4,6; Mat. 11:16-19
YESUS mengomentari sikap kaum Yahudi. “Dengan apakah Ku-umpamakan angkatan ini?. Kami meniup seruling bagimu, tetapi kamu tidak menari; kami menyanyikan kidung duka,...
Renungan Harian 14 Desember 2023 “Hendaklah Mendengar”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw St. Yohanes dr Salib, ImPujG (P), Yes. 41:13-20; Mzm. 145:9, 10-11, 12-13ab; Mat.11:11-15
YESUS memberi penjelasan kepada pendengar-Nya tentang figur Yohanes Pembaptis. “Sesungguhnya di antara mereka yang dilahirkan oleh perempuan tidak pernah...
Renungan Harian 13 Desember 2023 “Menanggapi Undangan Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw St. Lusia, PrwMrt (M), Yes. 40:25-31; Mzm. 103:1-2, 3-4, 8, 10; Mat. 11:28-30
YESUS mengajak orang untuk datang kepada-Nya. “Marilah kepada-Ku semua yang letih lesu dan berbeban berat. Aku akan memberi kelegaan...
Renungan Harian 12 Desember 2023 “Mencari Sampai Ketemu”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan II Adven, Yes.40:1-11; Mzm. 96:1-2, 3, 10ac, 11-12, 13; Mat. 18:12-14
ORANG yang kehilangan sesuatu yang amat berharga baginya, pastilah akan berusaha untuk mencarinya sampai ketemu. Yesus menyampaikan perumpamaan pencarian...
Renungan Harian 11 Desember 2023 “Beriman Teguh, Kreatif”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan II Adven, Yes.35:1-10; Mzm. 85:9ab-10, 11-12, 13-14; Luk. 5:17-26
DIDORONG oleh iman yang kuat dan teguh, si lumpuh dan orang yang menggotongnya tidak habis akal untuk bertemu langsung dengan Yesus...
Uskup Ketapang, Mgr. Pius Riana Prapdi: Mari Mempersiapkan Jalan-Nya
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 10 Desember 2023 Minggu Adven II Yes.40:1-5, 9-11; Mzm.85:9ab-10, 11-12, 13-14; 2Ptr.3:8-14; Mrk.1:1-8
PERMENUNGAN kita pada Hari Minggu Adven kedua terpusat pada Yohanes Pembaptis yang mempersiapkan jalan Tuhan dengan penuh belas kasih,...
Renungan Harian 9 Desember 2023 “Tergerak Hati”
HIDUPKATOLIK.COM – Yes. 30:19-21,23-26; Mzm. 147:1-2. 3-4,5-6; Mat 9:35-10:1,6-8
“MELIHAT orang banyak itu, tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan kepada mereka karena mereka lelah dan terlantar seperti domba tanpa gembala (Mat 9:36).” Kata asli dari...
Renungan Harian 8 Desember 2023 “Berbahagialah Maria”
HIDUPKATOLIK.COM – HR. SP. Maria Dikandung Tanpa Noda. Kej. 3:9-15,20; Mzm. 98:1,2-4; Ef. 1:3-6, 11-12; Luk 1:26-38
KITA menghormati Perawan Maria dengan gelar “Yang Dikandung Tanpa Noda.” Gelar ini mengakui bahwa rahmat memenuhi jiwa Maria...
Renungan Harian 7 Desember 2023 “Usahakan Keselamatan”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw. St. Ambrosius, Uskp. Puj.Yes. 26:1-6; Mzm. 118:1,8-9,19-21,25-27a; Mat 7:21,24-27
YESUS mengumpamakan orang yang mendengarkan dan melaksanakan SabdaNya seperti orang yang membangun di atas batu kokoh. Inilah salah satu perumpamaan yang diambil Yesus...
Renungan Harian 6 Desember 2023 “Selamat Sempurna”
HIDUPKATOLIK.COM – Yes. 25:6-10a; Mzm. 23:1-3a,3b-4,5,6; Mat. 15:29-37
INJIL hari ini adalah kisah pergandaan roti kedua dalam Injil Matius. Sebelumnya, Yesus menggadakan lima roti dan dua ikan (Mat.14:13-21). Kini Ia melipatgandakan tujuh roti dan beberapa...
Renungan Harian 5 Desember 2023 “Jangan Lupa Bahagia”
HIDUPKATOLIK.COM – Yes. 11:1-10; Mzm. 72:2,7-8,12-13,17; Luk.10:21-24
INJIL Lukas adalah Injil Sukacita. Berkali-kali Lukas melukiskan para tokoh yang berbagi kebahagiaan. Berulang kali Lukas menampilkan Yesus yang mengajak para pengikut-Nya untuk bersukacita. Yesus bergembira dalam Roh...
Renungan Harian 2 Desember 2023 “Bertahan Bersama Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa. Dan.7:15-27; MT Dan.3:82- 87; Luk.21:34-36
HARI terakhir tahun liturgi I/A ditutup dengan penjelasan tentang makna penglihatan Daniel. Di dalam hidup, kepercayaan semua pengikut Yesus selalu mendapat tantangan dari aneka kuasa duniawi,...
Ketua Lembaga Biblika Indonesia, Romo Albertus Purnomo, OFM: Berjaga-jagalah dalam Hidup
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 3 Desember 2023 Minggu Adven I. Yes.63:16b-17; 64:1, 3b-8; Mzm.80:2ac, 3b, 15-16, 18-19; 1Kor.1:3-9; Mrk.13:33-37
“SELAMA Masa Adven kita tidak hanya hidup untuk menantikan Natal; kita juga dipanggil untuk menghidupkan kembali penantian...
Renungan Harian 1 Desember 2023 “Belajar dari Alam”
HIDUPKATOLIK.COM – Pw Beato Dionisius dan Redemptus. Dan.7:2-14; MT Dan.3:75-81; Luk.21:29-33
BEATO Dionisius dan Redemptus adalah martir-martir biarawan Karmelit yang datang sebagai misionaris-misionaris kristen dalam kapal Portugal di Aceh tahun 1638. Dionisius, kelahiran Prancis adalah...