web page hit counter
Sabtu, 23 November 2024

Keajaiban Kerja Sama Adalah Hubungan, Bukan Atas Dasar Keuntungan

HIDUPKATOLIK.com - "Keajaiban" sebuah kerja sama adalah strategi tim yang membuka celah pada tembok sekumpulan orang banyak yang masa bodoh, yang tidak termasuk yang terlemah. Kata-kata itu disampaikan oleh Paus Fransiskus pada Sabtu (16/3/2019) di...

Wawancara dengan Paus Fransiskus: “Dokumen Uni Eropa tentang Natal Sudah Ketinggalan Zaman”

HIDUPKATOLIK.COM - Selama pembicaraan dengan para wartawan di pesawat yang membawanya kembali ke Roma dari Yunani, Paus Fransiskus berbicara tentang Kunjungan Apostolik, tentang para migran, persaudaraan dengan Ortodoks, dan pengunduran diri Uskup Agung Aupetit...

Paus Fransiskus Berdoa Agar Lituania Menjadi Contoh Perjuangan Membela HAM

HIDUPKATOLIK.com - Paus Fransiskus menemui para mantan pejuang kemerdekaan, tahanan politik, eksil (para pelarian politik-red.) beserta keluarganya di lapangan Museum of Occupations and Freedom Fighters di Vilnius, Lituania (Minggu, 23/9). Museum ini dulunya dipakai untuk markas...

Paus: Katekis Harus Kreatif

HIDUPKATOLIK.com - PAUS Fransiskus telah mengirimkan pesan untuk para peserta Simposium Katekese Internasional yang berlangsung pekan ini di Universitas Katolik Pontifikal Argentina di Buenos Aires, Argentina. Seperti dilansir Radio Vatikan, Rabu, (12/7), Bapa Suci menekankan bahwa...

Rencana Perjalanan Kunjungan Paus ke Panama Dirilis

HIDUPKATOLIK.com - Rencana kunjungan Paus Fransiskus ke Panama untuk menghadiri perayaan temu kaum muda sedunia (World Youth Day/ WYD), telah dirilis. Bapa Suci akan melakukan perjalanan ke negara itu pada 23-27 Januari 2019. Rabu, 23/1/2019: Dari...

Sempat VIRAL! Kenapa Tiba-Tiba Muka Paus Fransiskus Bengkak dan Pelipisnya Berdarah?

HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus mengakhiri perjalanannya ke Kolombia pada hari Minggu (10/9) dengan mengunjungi relikwi tulang belulang Santo Petrus Claver, seorang Yesuit yang hidup pada abad ke-17 di kota tua Cartagena. Sang Santo mengorbankan nyawanya...

Ini Intensi Doa Paus di Bulan Juni

HIDUPKATOLIK.COM—Dalam intensi doa bulan Juni 2020, Paus Fransiskus meminta semua orang untuk berdoa bagi mereka yang menderita karena pandemi Covid-19. Virus ini terus menimbulkan berbagai macam kesulitan di seluruh dunia. Telah menjadi kebiasaan Bapa...

Paus Fransiskus Tanda-tangani Seruan Apostolik “Kristus yang Hidup, Pengharapan Kita”

HIDUPKATOLIK.com - Pada Hari Raya Kabar Sukacita, 25 Maret 2019, setelah mempersembahkan Misa di Loreto (Italia), Paus Fransiskus menandatangani Seruan Apostolik ‘Vive Cristo, Esperanza Nuestra’, Kristus yang Hidup, Pengharapan Kita. Seruan apostolik tersebut, sebuah dokumen...

Jadwal Paus Selama Pekan Suci

VATIKAN telah merilis jadwal perayaan yang akan dihadiri Paus Fransiskus selama Pekan Suci hingga Paskah. Pada Minggu Palma, 9 April, Paus akan memimpin prosesi Minggu Palma di Lapangan Santo Petrus, pada pukul 10:00 waktu...

Paus Fransiskus: Saya Dekat dengan Orang-orang Sulawesi

HIDUPKATOLIK.com - Setelah membacakan doa Angelus dengan umat Katolik yang berkumpul di St Peter's Square pada Minggu, Paus Fransiskus mengungkapkan kedekatannya dengan orang-orang di pulau Sulawesi, Indonesia. Sr Bernadette Mary Reis, fsp dalam liputan yang dituliskan...

Paus: Karya Misi adalah Pelayanan, Bukan Kerja Paksa

HIDUPKATOLIK.com - Umat beragama hendaknya jangan menjadi pembantu dari seorang Klerus. Mereka harus menjalankan misi mereka dalam dimensi pelayanan, bukan dalam kerja paksa. Hal itu dikatakan oleh Paus Fransiskus saat audiensi dengan para peserta Majelis...

Twitter Paus Capai 35 Juta Followers

HIDUPKATOLIK.com - AKUN twitter Paus Fransiskus @Pontifex telah mencapai 35 juta followers. Akun twitter ini diluncurkan oleh Paus Benediktus XVI pada 3 Desember 2012. Akun ini tersedia dalam sembilan bahasa. Akun Paus ini mengalami perkembangan bulan...

Paus Fransiskus Menunjuk Uskup Agung Metropolitan Medan yang Baru

HIDUPKATOLIK.com - Takhta Suci melalui media press.vatican.va telah menerbitkan Renunciations and appointments  pada Sabtu siang ini, 8/12/2018. "Pengumuman dan Perjanjian" yang ditandai dengan index tersebut menyebutkan untuk menonaktifkan Uskup Agung Medan dan pengangkatan Uskup Agung Metropolitan yang...

Paus Fransiskus: Tritunggal Mahakudus adalah Cinta bagi Dunia

HIDUPKATOLIK.COM— Pada Hari Raya Tritunggal Mahakudus, Paus Fransiskus menyampaikan kepada umat beriman bahwa Tuhan mengasihi dunia, terlepas dari dosa-dosanya. Pernyataan itu terinspirasi dari kisah Injil yang dibacakan saat Doa Malaikat Tuhan pada Minggu, 7/6....

Tema Hari Komunikasi Dunia Ke-53 Diumumkan

HIDUPKATOLIK.com - Paus Fransiskus telah mengumumkan tema Hari Komunikasi Dunia ke-53 untuk tahun 2019. Terinspirasi dari surat Rasul Paulus kepada jemaat di Efesus bab 4:25 “Kami adalah sesama anggota: dari Komunitas Maya ke Komunitas Nyata”...