web page hit counter
Jumat, 4 April 2025

Paroki Santo Andreas Kedoya : Cara Hidup Murah Hati

HIDUPKATOLIK.com - Murah hati telah menjadi keutaman hidup orang Kristen. Tetapi, paroki ini secara khusus memilih menjadi kan nya sebagai cara hidup, bukan hanya aksi spontan semata. Jantung seorang bapak berdebar kencang. Ia harus mengambil...

Paroki Santo Paulus II Brayut: Gereja di dalam Hati

HIDUPKATOLIK.com - Meskipun belum memiliki gedung gereja, namun bangunan pusat pastoral memiliki fungsi unik untuk siaga bencana. BIASANYA sebuah paroki memiliki gereja, tapi Paroki Santo Yohanes Paulus II Brayut, Sleman-DI Yogyakarta ini tidak. Paroki baru yang berada di...

Paroki Hati Kudus Laktutus: Kopi untuk Umat

HIDUPKATOLIK.COM –  Gereja harus semakin menunjukkan wajahnya di tengah umat. Gereja tidak hanya memberi santapan rohani tapi juga pemberdayaan ekonomi umat.   HAMPARAN sabana yang begitu luas menjadi gambaran alam di Laktutus, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Wilayah...

Paroki St Bartolomeus Taman Galaxi : Peka pada Lingkungan Sekitar

HIDUPKATOLIK.com - Menetap di kawasan yang intoleransinya cukup kuat, Paroki Taman Galaxi tetap menjaga kerukunan antaragama. Kawasan Galaxi Bekasi paling hidup ketika warna lembayung menghiasi langit. Pada sore hari, banyak pedagang kaki lima yang mulai...

Paroki Kristus Raja Mindiptana, Merauke, Papua : Rumah Rohani

HIDUPKATOLIK.com - Pusat misi yang berada di antara dua suku besar, Muyu dan Mandobo ini telah menginjak usia 80 tahun. Patung Kristus Raja yang dibangun di Paroki Mindiptana berdiri dengan wajah penuh sukacita. Patung itu...

Stasi St. Nikolaus, Paroki St. Fransiskus Xaverius Kakaskasen, Keuskupan Manado : Magnet Iman di...

HIDUPKATOLIK.com - Arsitekrur gedung yang didukung dengan bentang alam indah tidak hanya membuat mata terpesona, namun juga hati yang rindu dengan kekhusukan. Gunung dengan ketinggian 1.580 meter dari permukaan laut di ibu kota Sulawesi Utara...

Gereja Katedral Santo Fransiskus Xaverius : Ikon Kota Ambon

HIDUPKATOLIK.com - Bangunanya berdiri nan kokoh dengan pilar-pilar yang menjulang tinggi, mengabadikan nama misionaris legendaris. Katedral ini turut menghiasi wajah Pulau Maluku yang damai. Siapa tidak mengenal Santo Fransiskus Xaverius, khususnya umat Kristiani di Maluku....

Paroki St Maria Diangkat ke Surga Jakarta : Oase Seluruh Bangsa

HIDUPKATOLIK.com - Paroki ini tidak hanya memiliki misi merawat iman umat, tetapi juga ingatan akan cita-cita luhur bangsa Indonesia. Sebuah bingkai persegi panjang ditunjukan oleh Kepala Paroki Santa Maria Pelindung Diangkat ke Surga Katedral Jakarta,...

Paroki St Albertus Agung Jetis, Yogyakarta: Menyelamatkan Sekolah

HIDUPKATOLIK.com - Sekolah Dasar Kanisius Gowongan terancam tutup. HARI itu, halaman Sekolah Dasar Kanisius (SDK) Gowongan tampak meriah. Bermacam kegiatan digelar, seperti lomba mewarnai, lomba melempar dan menendang bola, serta lomba lari. Sejak pagi, pengunjung disuguhi seni karawitan, dan siang para siswa SDK menampilkan...

Stasi St. Antonius Panggalli, Paroki Sitti Maryam Saluampak, Keuskupan Agung Makassar : Berjuang di...

HIDUPKATOLIK.com - Sumur iman, harapan, dan kasih umat tidak pernah berhenti untuk keadaan stasi yang lebih baik. Sekelompok orang tak dikenal melemparkan batu, balok kayu, hingga material berbahan padat ke rumah warga di daerah Dusun...

Paroki Hati Kudus Yesus Palasari: Antara Eropa dan Bali

HIDUPKATOLIK.com - Inkulturasi Paroki Palasari membawa tiap umat yang berkunjung masuk lebih dalam kepada penghayatan iman. BERBEDA dengan gereja pada umumnya, Paroki Palasari, Keuskupan Denpasar, memilih sebuah bukit untuk membangun Gereja Hati Kudus Yesus Palasari. Terletak di sebuah bukit, menjadikan gereja ini...

Paroki St Maria Immakulata Banyumas : Arisan Persaudaraan di Tepian Serayu

HIDUPKATOLIK.com - Melalui arisan, paroki ini merajut persaudaraan dengan semua orang. Arisan menjadi sarana menampilkan wajah Gereja yang terbuka dan penuh sukacita. Sore yang ramai jelang bedug Mahgrib. Orang berlalu lalang mencari kudapan untuk berbuka...

Paroki Maria Menerima Kabar Gembira Bomomani: Empat Pilar Pastoral

HIDUPKATOLIK.com - Rancang bangun strategi pastoral pedalaman Bomomani ditegakkan dalam empat pilar. SEJAUH mata memandang hamparan hijau terlihat di area Paroki Maria Menerima Kabar Gembira Bomomani Keuskupan Timika, Papua. Paroki yang terletak di Jl. Trans Nabire-Enarotali Km 183, Bomomani, Distrik Mapia –...

Paroki St Mikael Kranji : Rembuk Wilayah

HIDUPKATOLIK.com - Paroki ini mengedepankan pelayanan berbasis data agar segala kebutuhan umat dapat terpenuhi sesuai proporsi dan tepat sasaran. Semangat solidaritas umat menjadi dasarnya. Berawal dari pengalaman duka, membuat Paroki St Mikael Kranji mengajak umat...

Paroki St Petrus Claver Bukittinggi: Devosi Maria dalam Toleransi

HIDUPKATOLIK.com - Semangat Marian meneguhkan kehidupan iman mereka di tengah kelompok mayoritas. JEJERAN pohon hijau menyelubungi tempat-tempat bersejarah di Bukittinggi, Sumatera Barat. Kota indah nan asri itu memiliki situs-situs bersejarah seperti Benteng Fort De Kock, Lobang Jepang, Museum Bung...