Menjaga Toleransi Bangsa
HIDUPKATOLIK.COM-PEMBUBURAN kegiatan Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) pada Selasa, 6/12 di Gedung Sabuga, Bandung merupakan pelanggaran atas kebebasan beribadah. Peragaan pelanggaran HAM semacam ini merupakan ancaman serius bagi kemajemukan Indonesia. Demikian Walikota Bandung Ridwan Kamil...
Frater Padang Gurun Meninggal
HIDUPKATOLI.COM-BERITA duka datang dari kesunyian Lembah Karmel, Cikanyere, Kabupaten Cianjur, Rabu, 01/02 pukul 11.00. Seorang anggota Congregatio Carmelitae Sancti Eliae (CSE) Frater Angelus CSE. Kabar sempat mengejutkan umat, keluarga dan kongregasi CSE. Seperti dirilis...
Komac Pemuda Katolik Kecamatan Pringsewu Segera Terbentuk
KOMISARIAT Anak Cabang (Komac) Pemuda Katolik di Kecamatan Pringsewu segera akan terbentuk. Heri Pratama mendapat kepercayaan dari Pengurus Pemuda Katolik Komcab Pringsewu menjadi ketua panitia pembentukkan ini. Komac Kecamatan Pringsewu merupakan Komac kedua yang...
Mgr Robertus Rubiyatmoko: Salam Joyful teman-teman muda semua
HIDUPKATOLIK.com - IBARAT mesin formula 1, Asian Youth Day 2017 (AYD7) sudah siap di garis start dan hanya menunggu tanda untuk melaju kencang. Setelah tiga tahun menanti, hari yang ditunggu tinggal menunggu hitungan jam....
Proficiat atas Tahbisan Uskup Purwokerto, Mgr Christophorus Tri Harsono
HIDUPKATOLIK.com - Gembala-gembala akan kuangkat bagimu sesuai dengan hatiku, demikian disampaikan oleh nabi Yeremia. Sepanjang zaman, dari masa ke masa, Tuhan menepati janjiNya itu dengan mengangkat para pemimpin umat yang membimbing mereka di jalan Tuhan.
Hal...
Moderasi Milenial Lintas Agama Membahas Toleransi
HIDUPKATOLIK.COM -KAUM muda punya peran penting dalam menjaga keutuhan NKRI. Salah satu persoalan yang menjadi tantangan hari ini adalah bagaimana sikap mereka dalam mengnyikapi pluralitas di negeri ini.
Dengan latar masyarakat yang heterogen, kekhawatiran adanya disintegrasi...
Gubernur Kepri Hadiri Pelantikan Pemuda Katolik Komda Kepri
HIDUPKATOLIK.COM - Bertempat di Ballroom Swiss Belhotel Harbour Bay Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad, S.E.,M.M., menyaksikan pelantikan jajaran Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Kepulauan Riau. Ansar dalam sambutannya menegaskan tema yang diangkat panitia...
Jesuit Refugee Service (JRS) Indonesia Sosialisasi Peduli Pengungsi
HIDUPKATOLIK.com – JESUIT Refugee Service (JRS) Indonesia atau Pelayanan Jesuit bagi Pengungsi di Indonesia melaksanakan pelayanan Ekaristi di Paroki Hati Tersuci Maria (HTM) Katedral Manado, Minggu, 30/10, pukul 08.30. Dalam homilinya, Romo Thomas Aquinas Maswan...
Profil Uskup Baru Tanjung Selor, Mgr Paulinus Yan Olla MSF
HIDUPKATOLIK.COM-Berikut Profil Mgr Paulinus Yan Olla MSF:
Lahir : Seoam, Desa Eban, TTU 22 Juni 1963
Orangtua : Ayah Amatus K. Olla dan ibu Theresia Naben.
Saudara : 1. Margaretha Olla
2. Regina Olla
3. Sr....
Juara Umum Pesparani Bertemu Presiden, Ada yang Ingin Sepeda
HIDUPKATOLIK.com - SENYUM manis terlihat di wajah anggota Paduan Suara Anak Kalimantan Timur yang meraih Juara Umum dalam Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik I di Ambon, 27 Oktober-2 November 2018.
Sejak pagi, lobi Hotel Salak...
PK Harus Hadir di Tengah Masyarakat
HIDUPKATOLIK.com - Pemuda Katolik (PK) Komisariat Cabang (Komcab) Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau menggelar Masa Penerimaan Anggota (Mapenta) Baru gelombang II (dua) dan Malam Keakraban (Makrab), Sabtu-Minggu, 5-6/10. Bertempat Aula Paroki Gereja Katolik Santo...
Kardinal Suharyo: Pesparani III Jadi Kesempatan untuk Mempererat Persatuan
HIDUPKATOLIK.COM - Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional III hendaknya menjadi kesempatan bagi seluruh umat Katolik di Indonesia untuk membangun persaudaraan sejati dalam keberagaman guna mempererat persatuan.
Hal ini disampaikan oleh Uskup Agung Jakarta...
Dalam Vesper Agung, Uskup Agung Terpilih Keuskupan Agung Kupang, Mgr. Hironimus Pakaenoni Nyatakan Kesetiaan...
HIDUPKATOLIK.COM - Para Uksup se-Indonesia, imam, biarawan-biarawati dan umat Allah menghadiri Verper Agung di Paroki Santo Yoseph Naikoten, Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Rabu, 8/5/2024. Perayaan ini sungguh khusuk dan khikmat. Arakan para Uskup...
Direktur Utama PT Kanisius Yogyakarta, Pastor E. Azismardopo Subroto, SJ Berharap Para Lektor Memberikan...
HIDUPKATOLIK.COM- Sinergi antara Komisi Liturgi Kevikepan Yogyakarta Barat, Komisi Liturgi Kevikepan Yogyakarta Timur, dan PT Kanisius Yogyakarta dalam upaya mengisi kegiatan Formasio Iman Berjenjang dan Berkelanjutan terwujud dalam formasio bagi para lektor paroki/stasi. Kegiatan...
Sahabat Literasi, Kampanye Membaca Buku
HIDUPKATOLIK.com – Sekitar pukul delapan pagi suara riuh gamelan yang ditabuh, menyambut sekitar 800 orang yang terdiri dari karyawan, punakarya, serta beberapa tamu undangan di ruang terbuka hijau PT Kanisius, Jl. Cempaka 9, Deresan,...