web page hit counter
Kamis, 21 November 2024

Doa bagi Gereja Tertuduh

HIDUPKATOLIK.com - Mulai tanggal 4 Agustus, setiap paroki di Ibu Kota Filipina, Manila akan mempersembahkan Misa dan doa bagi setiap Gereja yang dituduh terlibat penghasutan oleh pemerintahan Presiden Rodrigo Duterte. Aksi ini mengikuti perintah...

Paus Fransiskus Bertemu 2.500 Pengungsi di Sudan Selatan

HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus disambut sorak-sorai dan sorakan pada Sabtu (34/2) ketika dia tiba di sebuah pertemuan dengan sekitar 2.500 pengungsi Sudan Selatan. “Kamu adalah benih dari Sudan Selatan yang baru, benih untuk pertumbuhan yang...

Krisis Air, Vatikan Tanpa Air Mancur

HIDUPKATOLIK.com  - KRISIS air yang melanda beberapa negara di Eropa menjalar hingga kota Roma, Italia. Takhta Suci pun telah mengambil keputusan untuk melakukan penghematan air. Akibatnya, beberapa air mancur di Vatikan dimatikan untuk sementara waktu. Seperti...

Uskup Nikaragua: Para Diktator Mengatakan Mereka Mencintai Tuhan padahal Mereka Percaya bahwa Mereka Adalah...

HIDUPKATOLIK.COM - Uskup auksilier Managua, Nikaragua, Silvio Báez, yang telah tinggal di pengasingan di Amrika Serikat selama beberapa tahun, mengatakan dalam homili Misa Minggu (29/10) bahwa “para diktator mengatakan bahwa mereka mengasihi Tuhan, sementara...

Imam Pilar Iman

HIDUPKATOLIK.com - Imam adalah wajah depan Gereja. Maka sudah sepantasnya para imam berjuang untuk memiliki hubungan erat dengan Kristus Hantaman keras telah menerpa para imam sejak tahun lalu. Dengan mencuatnya kasus pelecehan oleh para klerus...

Nigeria: Orang-orang Bersenjata Culik Dua Imam dan Dua Anak Laki-laki di Katsina

HIDUPKATOLIK.COM - Orang-orang bersenjata tak dikenal menyerbu sebuah paroki di Nigeria utara, Rabu (25/5/2022), menculik empat orang – dua imam dan dua anak laki-laki. Dua imam yang melayani di Keuskupan Katolik Sokoto, Nigeria Utara, telah...

PEMBUNUHAN PELAYAN PASTORAL

HIDUPKATOLIK.com - TIAP tahun Gereja di beberapa tempat di dunia mengalami pengalaman teraniaya. Tahun 2015, sebanyak 22 pelayan pastoral wafat di medan karya. Agenzia Fides mencatat, jumlah ini sama dengan yang terjadi selama tahun...

Beatifikasi Paus Yohanes Paulus I, Mengatasi Berita Palsu tentang Kematiannya

HIDUPKATOLIK.COM - Kantor Pers Takhta Suci menyatukan beberapa orang kunci dalam beatifikasi Paus Yohanes Paulus I, yang berlangsung di Vatikan pada Minggu (4/9), untuk mengeksplorasi warisannya dan menghilangkan kecurigaan seputar kematiannya yang tak terduga...

Rayakan HUT RI Ke-75 di atas Gunung Subasio-Assisi, Italia

HIDUPKATOLIK.COM— Sinar mentari belum terlihat dari ufuk timur Umbria, namun para suster dari Kongregasi Suore Francescane Elisabettine Bige dari komunitas Asissi sudah bergegas menapaki gunung Subasio. Segera setelah sampai di puncak, para suster mengawali...

Pallium, Kuasa Penggembalaan

HIDUPKATOLIK.com - Sebanyak 36 Uskup Agung Metropolit baru dari seluruh dunia menerima pallium; lambang kuasa penggembalaan di masing-masing provinsi Gerejawi. LANGIT cerah mengatapi kota Roma. Ribuan umat memenuhi lapangan Basilika St Petrus untuk mengikuti prosesi penerimaan pallium...

Uskup Agung Gallagher Kunjungi Lviv dan Berkati Ukraina

HIDUPKATOLIK.COM - Uskup Agung Paul Richard Gallagher, Sekretaris Hubungan dengan Negara Vatikan, mengunjungi kota Lviv di bagian barat Ukraina dan memberkati orang-orang Ukraina atas nama Paus Fransiskus. Tiba di Ukraina, Rabu (18/5/2022), Uskup Agung Gallagher...

Tekanan terhadap Imam di Fujian, Tiongkok

HIDUPKATOLIK.com - Pemerintah Tiongkok mengusir para klerus dan menutup paroki-paroki di Keuskupan Xiapu, Provinsi Fujian, termasuk Kota Fu’an, Saiqi, dan Suanfeng. Para imam dan Uskup Auksilier Xiapu, Mgr. Vincent Guo Xijin diusir dari kediaman...

Putra Cisantana Terpilih Kembali Memimpin OSC Sedunia

HIDUPKATOLIK.COM - Mgr. Laurentius Tarpin, OSC, biarawan Krosier yang berasal dari Cisantana, Cigugur, Kuningan, Jawa Barat terpilih kembali menjadi pemimpin bagi Ordo Sanctae Crucis (Ordo Salib Suci) sedunia pada 29 April 2022 yang lalu,...

Asian Youth Day: Persiapan dari Filipina

MEMASUKI H-4 penyelenggaraan Asian Youth Day di Indonesia, kontingen Filipina telah siap untuk berangkat. Event terbesar anak muda Gereja Katolik Asia ini, akan berlangsung di Yogyakarta, Indonesia, mulai Sabtu pekan ini. Filipina menjadi satu di...

SWISS GUARD RAYAKAN YUBILEUM

HIDUPKATOLIK.com - PERAYAAN Yubileum Luar Biasa pada Tahun Kerahiman Allah digelar oleh berbagai kelompok di Vatikan. Selama perhelatan agung ini, seolah Vatikan tak pernah tidur. Rombongan peziarah dari berbagai belahan dunia mengalir deras. Mereka...