Ratusan Umat Katolik Pakistan Merayakan Misa di Luar Gereja yang Terbakar Beberapa Hari setelah...
HIDUPKATOLIK.COM - Hanya empat hari setelah gerombolan ekstremis Islam membakar komunitas Kristen di kota Jaranwala, Pakistan, lebih dari 700 umat Katolik berkumpul untuk merayakan Misa di luar Gereja Katolik St. Paul yang hancur pada...
Gereja-Gereja Lokal Menghindari Sikap Moderat Vatikan terhadap Rusia
HIDUPKATOLIK.COM - Ketua Konferensi Waligereja Polandia telah melakukan apa yang sejauh ini dihindari oleh Paus Fransiskus: Dia secara terbuka mengutuk invasi Rusia ke Ukraina dan mendesak kepala Gereja Ortodoks Rusia untuk menggunakan pengaruhnya dengan...
Paus Emeritus Benediktus XVI Peduli Jurnalis Katolik
HIDUPKATOLIK.com – Berita yang cukup mengejutkan untuk umat Katolik di Jerman, Paus Emeritus Benediktus XVI telah meluncurkan sebuah yayasan independen untuk jurnalistik Katolik di negara asalnya. “Saya ingin ajaran Katolik disebarluaskan dan umat Katolik berhak...
Paus Fransiskus Ingin Kita Lakukan Ini ketika Kita Memberi kepada Orang Miskin
HIDUPKATOLIK.COM - Ketika Anda memberikan bantuan materi kepada seseorang yang membutuhkan, jangan takut untuk mendekat dan menatap mata orang tersebut, kata Paus Fransiskus, Sabtu (26/3/2022).
“Ini adalah salah satu hal yang paling jelek: Seorang Kristen...
Selama Masa Prapaskah, Paus Meminta Umat untuk Fokus pada Salib sebagai ‘Takhta Bisu Tuhan’
HIDUPKATOLIK.COM-- Mengawali Masa Prapaskah, Paus Fransiskus pada Misa Rabu Abu mengatakan bahwa 40 hari ke depan harus menjadi waktu pertobatan di mana orang Kristen melepaskan kejahatan mereka dan hal-hal yang menahan mereka, serta kembali...
Takhta Suci dan Vietnam Memajukan Hubungan Bilateral: Akan Ada Perwakilan Vatikan di Hanoi
HIDUPKATOLIK.COM - Sebuah komunike yang dikeluarkan oleh Kantor Pers Takhta Suci mengumumkan bahwa Tahta Suci dan Vietnam telah mencapai kesepakatan definitif bagi Vatikan untuk memiliki Perwakilan Residen Kepausan di Hanoi.
Dalam pernyataan bersama pada Kamis,...
Paus: Pengakuan Dosa, Pengampunan Adalah Hak Asasi Manusia
HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus mengatakan kepada para bapa pengakuan bahwa umat Katolik yang datang ke Sakramen Pengakuan Dosa memiliki hak untuk didengarkan dengan iman dan dengan cinta kasih yang disediakan Bapa untuk anak-anak-Nya.
“Pengampunan adalah...
Belasungkawa Paus untuk Korban Kecelakaan Udara Iran
HIDUPKATOLIK.COM-- Paus Fransiskus mengungkapkan kesedihan mendalam kepada mereka yang kehilangan orang yang dicintai setelah kecelakaan pesawat di Teheran, Iran.
Pesawat penumpang Ukraina International Airlines jatuh pada hari Rabu pagi setelah lepas landas dari bandara Imam...
Bertemu Rektor Atma Jaya, Paus Berpesan Agar Universitas Katolik Menjadi Garda Terdepan Perdamaian
HIDUPKATOLIK.COM - Bertemu Rektor Atma Jaya, Paus Berpesan Agar Universitas Katolik Menjadi Garda Terdepan Perdamaian Rektor Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya, Prof. Dr. dr. Yuda Turana, Sp. S (K) bertemu Paus Fransiskus di...
Katekese Baptis Bayi
HIDUPKATOLIK.com - Paus Fransiskus menyampaikan, tangisan bayi di dalam Gereja adalah khotbah yang indah. Ia juga mengingatkan, peran orangtua amat besar dalam pertumbuhan iman anak.
Paus Fransiskus membaptis 32 bayi di Vatikan pada saat Pesta...
Para Uskup Amerika Latin Ungkapkan Kedekatan dengan Gereja di Nikaragua
HIDUPKATOLIK.COM - Badan gerejawi yang mewakili Gereja-gereja Amerika Latin dan Karibia (CELAM) bergabung dalam mengungkapkan solidaritas kepada Gereja di Nikaragua, yang menghadapi pelecehan yang semakin meningkat oleh rezim Sandinista.
Dewan Episkopal Amerika Latin (CELAM) telah...
Paus Fransiskus: Gereja ‘Rumah Sakit Lapangan bagi yang Rentan’
HIDUPKATOIK.COM - Paus Fransiskus mendorong anggota organisasi sosial Prancis “Village de François” untuk terus memeluk Gereja “sebagai rumah sakit lapangan” dan memandang Kristus sebagai model mereka.Hanya Yesus Kristus yang mengisi hati kita yang haus.
Hal...
Vatikan Nyatakan Kebebasan Beragama Dilanggar di Sepertiga Dunia
HIDUPKATOLIK.COM - Dalam pidatonya pada Sesi ke-55 Dewan Hak Asasi Manusia, Pengamat Tetap Takhta Suci untuk PBB dan Organisasi Internasional Lainnya di Jenewa, Mgr. Ettore Balestrero mendesak pembaruan upaya internasional untuk mengatasi pelanggaran hak...
Hari Minggu Misi: Jumlah Uskup Hanya Naik 1,2 Persen
HIDUPKATOLIK.com - HARI Minggu Misi jatuh pada Minggu, 23/10. Tahun ini, peringatan Hari Minggu Misi telah berusia 90 tahun. Selain itu, dirilis data mengenai peningkatan jumlah Uskup secara mondial dalam Gereja Katolik, dari data...
Para Uskup Amerika Serikat Tandaskan Deklarasi Vatikan Tidak Mengubah Ajaran Gereja tentang Perkawinan
HIDUPKATOLIK.COM - Deklarasi yang dikeluarkan Vatikan tentang pemberkatan “pasangan sesama jenis” dan pasangan dalam “situasi tidak biasa” lainnya tidak mengubah ajaran Gereja Katolik bahwa perkawinan adalah antara pria dan wanita, menurut pernyataan yang dikeluarkan...