Keluarga Lepas Tangan
HIDUPKATOLIK.com - Romo Erwin terkasih, saya mempunyai persoalan dengan istri saya. Kami sudah lama pisah rumah. Dia tinggal sendirian, sementara saya hidup bersama tiga anak kami. Saya sudah berusaha untuk memperbaiki hubungan, namun istri...
Menjadi Orangtua untuk Keponakan
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh yang baik, belum lama ini kakak kandung saya meninggal. Ia single parent dan memiliki satu anak, usianya baru dua tahun. Umur anaknya sama seperti anak saya. Saya dan suami sepakat untuk...
Melindungi Anak dari Pemberitaan Intoleransi
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh terkasih, akhir-akhir ini banyak terjadi kasus intoleransi. Peristiwa ini banyak disiarkan di televisi, media daring, dan sosial. Di tengah gempuran informasi seperti itu, bagaimana saya melindungi anak-anak saya dari pengaruh informasi...
Menikah Secara Protestan Lantaran Romo Tak Datang
HIDUPKATOLIK.com - Romo Erwin, adik saya seorang Katolik sejak kecil. Tapi ia mendapat jodoh seorang Kristen. Pasangannya minta mereka menikah di Gereja Kristen Jawa (GKJ). Akhirnya mereka sepakat menikah di GKJ dengan dihadiri oleh...
Problem Asisten Rumah Tangga
HIDUPJAKARTA.com - Pengasuh budiman, saya sedih sekaligus kasihan dengan asisten rumah tangga (ART) saya. Sebab, keluarganya di kampung selalu meminta ART saya untuk mengirim uang atau barang-barang. Terakhir, keluarga ART saya meminta untuk dibelikan...
Buntut Pola Asuh Orangtua
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh yang terkasih, saya punya masa lalu yang buruk. Pola asuh yang buruk dari orangtua saya. Ibu saya suka membentak dan “main tangan” kepada saya. Sedangkan ayah saya cuek dan sering ikut...
Sikap dan Tutur Kata Istri Berubah Saat Hamil
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh terkasih, saya baru menikah tahun lalu. Saya bersyukur, istri saya telah hamil. Usia kehamilannya saat ini dua bulan. Namun, di tengah kegembiraan itu, ada suatu yang menganjal di batin saya. Istri...
Penyelidikan Kanonik
HIDUPKATOLIK.com - Romo Erwin yang baik, saya mempunyai anak yang akan menikah beda Gereja. Pernikahan mereka akan dilangsungkan dalam waktu dekat. Calon mempelai yang beragama Protestan berasal dari Jawa Tengah. Anak saya ingin menikah...
Berani Menerima Kekalahan
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh yang baik, anak saya berusia lima tahun. Ia memiliki tubuh paling besar di antara teman-teman TK-nya. Ketika lomba sesama murid TK, seperti memindahkan bola sesuai warna dan memasang benda sesuai bentuk,...
Anak Merahasiakan Password Handphonenya
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh terkasih, saya memiliki dua remaja putri di rumah. Dua anak saya itu mulai menggunakan password untuk mengakses telepon selular mereka. Mereka beralasan, teman-temannya di sekolah kerap usil membuka HP mereka tanpa...
Orangtua Kurang Peka dengan Kondisiku?
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh rubrik Konsultasi Keluarga terkasih, bagaimana caranya menyadarkan orangtua tentang kondisi mental yang saya alami sekarang. Apakah saya harus menangis atau self harm di depan mereka agar mereka mengerti perasaan saya? Saya...
Karena Selingkuh, Suami Tak Menafkahi
HIDUPKATOLIK.com - Romo Erwin, saya seorang ibu dari tiga anak yang sangat saya cintai. Akhir-akhir ini, ketiga anak-anak kami merasa marah kepada suami karena perselingkuhannya. Ketiga anak kami masih studi: dua orang kuliah dan...
Kakek Tegur Cucu Pulang Malam
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh yang baik, saya perempuan berusia 26 tahun, bekerja sebagai seorang sekretaris di sebuah perusahaan. Karena banyak pekerjaan, saya sering pulang malam. Situasi itu terkadang memicu pertengkaran antara saya dengan kakek saya,...
Anak Bertanya Soal Perceraian Orangtua
HIDUPKATOLIK.com - Romo Erwin yang baik. Saya adalah seorang ibu yang terpaksa bercerai dengan suami sekitar empat bulan lalu. Sebelumnya, kami hidup dalam ketidakcocokan selama sembilan tahun. Selama ini kami tak secara terbuka mengatakan...
Tetangga Kok Nyinyir
HIDUPKATOLIK.com - Pengasuh terkasih, saya tertekan tiap kali ke luar rumah. Sebab, saya hampir selalu dikomentari oleh ibu-ibu tetangga. Hal ini terjadi setelah melahirkan anak hingga buah hati saya mengenyam pendidikan SD. Dulu, saat...