web page hit counter
Kamis, 21 November 2024

Lucia Eti Koensetijowati dan Ignatius Dadut Setiadi : Kehadiran dan Dukungan Orang Tercinta

HIDUPKATOLIK.com - Vonis kanker sempat membuat semangat hidupnya redup. Saat-saat seperti itu, kehadiran dan dukungan orang terdekat amat vital. Rumah Lucia Eti Koensetijowati terletak tak jauh dari Gereja St Theresia Bongsari, Keuskupan Agung Semarang. Itulah...

Tetap Bersyukur Atas Anugerah Sakit

HIDUPKATOLIK.com - Pada hari ulang tahun yang membahagiakan, tiba-tiba kedua kaki perempuan single parent ini tak bisa digerakkan. Ia berjuang untuk bisa berjalan kembali setapak demi setapak. Hari itu, 3 Agustus 2012, rumah Veronika Hadi Purwantini...

Wilhelmus Dumatubun : Nabo Waru yang Tulus Berbagi

HIDUPKATOLIK.com - Ia tidak tega melihat orang yang mengalami kesulitan. Perjalanan hidupnya ia hayati sebagai panggilan perutusan. Putra seorang katekis ini ingin menapaki jalan cinta, sebagaimana telah diteladankan Sang Guru yang rela sengsara. Ketika duduk...

Plorentina Dessy Elma Thyana : Menyalakan Lentera di Kampung Halaman

HIDUPKATOLIK.com _ Usianya masih tergolong muda. Namun, ia punya misi mulia bagi anak-anak di kampungnya. Sekelompok anak kecil menyusuri hutan di Desa Tahak, Kecamatan Simpang Hulu, Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat. Dipandu pendamping, mereka diajak mengenal...

Romo Antonius Marga Marwanta MSF Menapaki 40 Tahun Imamat: Ndherek Ngalap Berkah

HIDUPKATOLIK.COM-- SEORANG kakek berujar kepada cucunya, “Kalau diberi dua tangan, bekerjalah dengan kedua tanganmu. Tangan yang satu jangan dimasukan kedalam saku.” Itulah pesan yang terpatri kuat dalam benak seorang imam misionaris asal Kongregasi Missionariorum...

RP Lambertus Somar MSC : Menghadirkan Cinta Allah

HIDUPKATOLIK.com - Sudah setengah abad Romo Somar meniti panggilan imamatnya. Tak mudah, tapi terus ia hidupi. Ia selalu bersandar pada kekuatan Tuhan. Somar lahir di desa terpencil di Senam, tepian Sungai Kumbe, Merauke, Papua, 20...

Sebastianus Amrik Sutrisno-Yohana Nyoman Suari : Ujian Cinta Sejati

HIDUPKATOLIK.com - Situasi sulit menguji kualitas cinta dan kesungguhan menerima pasangan apa adanya. Berkorban amat sulit. Namun bagi mereka yang amat mencintai, itu bukan halangan. Dengan wajah masih bersimbah peluh, Sebastianus Amrik Sutrisno yang belum...

Pastor Valerianus Paulinus Jempau : Pastoral Literasi

HIDUPKATOLIK.com - “Dengan ada majalah dan buku di jok belakang, tidak ada lagi orang yang bisa atau minta diboncengi. Apalagi yang berambut panjang,” kelakarnya. Pastor Valerianus Paulinus Jempau keluar dari dalam pastoran. Dia menenteng tas...

Jawaban Doa di Tengah ABK

HIDUPKATOLIK.com - Ketika teman-teman seusianya membidik perusahaan prestisius, dia justru mencurahkan tenaga dan perhatian bagi penyandang disabilitas. Mulai pertengahan tahun lalu, Anastasia Renanti Mitasari bergabung di Lembaga Pendidikan Anak Tuna Rungu (LPATR) Dena Upakara Wonosobo,...

Martin Teiseran – Clothilde Then : Kesetiaan yang Menyembuhkan

HIDUPKATOLIK.com - Kegembiraan mereka sontak berubah menjadi kepanikan. Clothilde terserang stroke, maut pun mengintai dirinya amat dekat. Padahal menjelang panca windu pernikahan mereka. Martin Teiseran dan Clothilde Then merayakan ulang tahun ke-40 perkawinan pada November...

Santa Anna, Bawakanlah Aku Pria Secepatnya – Bagian I

HIDUPKATOLIK.com - Sekitar lima tahun yang lalu, saya mendengar tentang sejumlah wanita yang berdoa dan berdevosi melalui perantaraan Santa (St) Anna, bahwa mereka akan "menemukan seorang pria, secepat yang mereka bisa!" Saya juga mendengar seorang...

Titus Lake: Dalam Gelap, Melihat Terang

HIDUPKATOLIK.com - Dunianya sontak berubah menjadi gelap. Bulu ulat gatal merenggut penglihatannya. Meski begitu, dia justru mampu melihat terang sejati. Suatu hari, Titus Lake memanjat pohon yang telah rimbun daunnya. Di tengah pekerjaan itu, dia...

Martha Clara Luciana dan Ferry Yusuf Lubis : Jangan Pernah Putus Berdoa

HIDUPKATOLIK.com - Narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) sempat merenggut keharmonisan rumah tangga mereka. Titik balik terjadi saat nyawa dalam kondisi kritis. Teruslah berdoa. Monika, ibunda St Agustinus dari Hippo, baru berusia 20 tahun ketika menikah...

Jonathan Roumie: Rahmat Memerankan Yesus

HIDUPKATOLIK.COM-- “Saya selalu memiliki kehidupan doa yang aktif tetapi ini adalah kesempatan untuk memperdalam kehidupan doa itu.” SIAPA yang belum pernah menonton serial TV “The Chosen”? Ditulis dan disutradai oleh Dallas Jenkins, serial ini mengisahkan...

Pemabuk Yang Menjadi Yesus

HIDUPKATOLIK.com - Berprofesi sebagai tukang ojek, namun ia lebih dikenal sebagai “tukang mabuk” karena kesehariannya dilalui dengan mabuk-mabukan. Ia bertobat dan memperbaiki kesalahan dengan kesediaan untuk memerankan tokoh Yesus. Menyongsong Paskah 2012, Orang Muda Katolik (OMK)...