Siswa Katolik Harus Belajar dan Berlatih Menjadi Pemimpin
HIDUPKATOLIK.COM - Pembimas Katolik Kanwil Kemenag Prov. DKI Jakarta, Salman Habeahan menghimbau kepada para siswa-siswi Katolik untuk dapat menanamkan serta meningkatkan pemahaman dan latihan kepemimpinan dalam semangat moderasi beragama serta dapat menjadi agen perubahan...
KOMJak Buka Pendaftaran Angkatan 9 Hingga 27Jan.18
HIDUPKATOLIK.com -
Hallo rekan-rekan muda Katolik, Kampus Orang Muda Jakarta (KOMJak) membuka pendaftaran angkatan 9!
KOMJak adalah program beasiswa pengembangan diri komprehensif. Artinya, peserta tidak dipungut kontribusi alias GRATIS!
Syarat yang harus dipenuhi peserta sbb:
1. Memiliki mimpi/cita-cita...
PARA USKUP MENDALAMI KORUPSI
HIDUPKATOLIK.com -Â Tiga hari para Uskup bergumul soal korupsi. Diharapkan tumbuh semakin banyak gerakan-gerakan anti korupsi dalam Gereja Katolik.
SIDANG tahunan para Uskup Indonesia kali ini menjadi pengalaman perdana bagi Mgr Henricus Pidyarto Gunawan OCarm. Setelah...
Gereja Jangan Alergi Politik
HIDUPKATOLIK.com -Â Gereja perlu menggalakkan diskusi politik yang mengarah kepada kebaikan.
MENJELANG Pilkada DKI Jakarta, suasana politik Ibukota lebih “panasâ€. Masyarakat dituntut menggunakan hati nurani untuk memilih pemimpin lima tahun ke depan. Dinamika politik Jakarta inilah...
KWI ajak Umat Katolik Indonesia Berdoa Bersama bagi Rusia dan Ukraina
HIDUPKATOLIK.COM – Paus Fransiskus akan mengadakan upacara konsekrasi Rusia dan Ukraina kepada Hati Maria Tanpa Noda pada Hari Raya Kabar Sukacita (25 Maret 2022) pada pukul 17.00 waktu Roma ( 23.00 WIB).
Ketua Konferensi Waligereja...
Membuat Shoot Bagus Dengan Selfie
HIDUPKATOLIK.com - Panggilan Gereja Dalam Hidup Berbangsa yang digemakan dalam Nota Pastoral Konferensi Waligereja Indonesia (KWI), dengan menjadi Gereja yang relevan dan signifikan, diaktulisasikan dalam sebuah program pelatihan/ Workshop Audio Visual oleh KWI, bekerjasama dengan...
Kelapa Gading, Jakarta: Para Uskup Dukung GOTAUS
HIDUPKATOLIK.com - Gerakan Orang Tua Asuh Untuk Seminari (GOTAUS) merayakan HUT kesepuluh, Minggu, 13/11. Pada kesempatan itu seluruh uskup se-Indonesia mengadakan Misa syukur yang dipusatkan di Paroki Santo Yakobus Kelapa Gading, Jakarta Utara. Acara...
Buka Pesparani III, Yaqut: Menag Apresiasi Doktrin 100% Katolik 100% Indonesia
HIDUPKATOLIK.COM - MENTERI Agama Yaqut Cholil Qoumas secara resmi membuka Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional III pada Sabtu 28 Oktober 2023 di Ancol Beach City International Stadium, Jakarta Utara, malam.
Dalam sambutannya Yaqut...
Jelang Pemilu 2024, Delapan Tokoh Agama Sampaikan “Seruan Indonesia Damai”
HIDUPKATOLIK.COM - Delapan tokoh agama yang tergabung dalam Forum Peduli Indonesia Damai, masing-masing mewakili agama Buddha, Hindu, Islam, Katolik, Konghucu, dan Protestan serta Spiritual Nusantara - sebuah aliran kepercayaan, meminta seluruh masyarakat dan para...
Kolaborasi Imam dan Awam Menyejukkan Umat
HIDUPKATOLIK.com - “Kami ingin tidak sekadar menyajikan firman Tuhan tetapi lebih dikaitkan dengan isu kebangsaan terkini.”
Menemaninya pulang kerja, Fransiska Febriana sering menyetel musik kesukaannya. Kadang juga ia tak mendengarkan atau melakukan apapun. Belakangan, setelah...
Terima Kunjungan Kardinal, KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak: Pembinaan Mental Rohani Katolik Dibutuhkan
HIDUPKATOLIK.COM - KSAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menerima kunjungan Kardinal Ignatius Suharyo selaku Uskup Umat Katolik di lingkungan TNI dan Polri (Ordinariatus Castrensis Indonesia/OCI), hari Selasa, 2/4/2024.
Kardinal, didampingi Romo Yos Bintoro, Pr (Kolonel TNI...
Sukacita Natal bagi Semua
HIDUPKATOLIK.com -Â Kegembiraan Natal dirasakan semua kalangan. Pemerintah pun berhasil memenuhi janji Natal yang damai.
SAMBIL menyanyikan lagu “Gloria in Excelcis Deoâ€, Romo Victorius Rudy Hartono turun dari panti imam. Ia menyambangi beberapa anak dan mengajak...
Koperasi untuk Buruh
HIDUPKATOLIK.com - MARAKNYA pemutusan hubungan kerja bagi para buruh menjadi tantangan besar bagi ekonomi bangsa. Pernyataan ini disampaikan Romo Benedictus Hari Juliawan SJ dalam Lokakarya Studi Gerakan Koperasi bertajuk “Gerakan Koperasi Sebagai Kekuatan Pengorganisasian Gerakan...
Ansor dan Banser: NKRI Harga Mati!
HIDUPKATOLIK.COM - PELATIHAN Kepemimpinan lanjutan dan Kursus Banser Lanjutan bagi anggota Ansor dan Banser Kabupaten Tangerag diadakan pada tanggal 30 Juni sampai 3 Juli 2022 di Pesantren Miftahul Khaer Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang, Banten.
Pastor...
Peringatan Hari Disabilitas Dunia KAJ
HIDUPKATOLIK.com - ANGKLUNG, alat musik khas Jawa Barat ini mengalun lembut. Sebuah lagu yang dipopulerkan Josh Groban, “You raise me upâ€, tercipta dari alat musik yang terbuat dari bambu itu. Penonton yang memenuhi aula...