web page hit counter
Jumat, 29 November 2024

Frater-frater Fransiskan Bersukacita dalam Temu Akbar Virtual

HIDUPKATOLIK.COM--Frater-frater Ordo Fratrum Minorum (OFM), Provinsi St. Mikhael Malaikat Agung, Indonesia atau Saudara muda, sebagaimana lazim disapa dalam tradisi Ordo mengelar temu akbar tahunan pada 04-08 Januari 2021. Biasanya, dalam temu akbar ini Frater-frater baik...

Realistis dan Tahu Peta Politik

HIDUPKATOLIK.com -  PILKADA langsung tidak dengan sendirinya mempengaruhi suara secara nasional untuk partai politik di Indonesia. Dalam marketing politik, orientasi bersifat individual. Orientasi ini bergeser tidak lagi berdasar ideologi partai. Hal ini disampaikan Pastor Antonius Benny Susetyo saat berbicara dalam Rekoleksi Politik (Rekpol) yang...

Ketua DPRD Provinsi DKI Jakarta Dukung Penyelenggaraan PESPARANI III di DKI Jakarta

HIDUPKATOLIK.COM - Ketua DPRD Provinsi DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi menyampaikan dukungannya terhadap rencana penyelenggaraan Pesta Paduan Suara Gerejani (PESPARANI) Katolik Tingkat Nasional ke-3 di DKI Jakarta pada tahun 2023. Dukungan tersebut disampaikan oleh Prasetyo...

KBKK Gelar Penggalangan Dana untuk Pembangunan Mission Center

HIDUPKATOLIK.COM - Suara merdu Uskup Agung Pontianak, Mgr. Agustinus Agus, ketika menyanyikan dua lagu - satu berbahasa Indonesia, satu berbahasa Mandarin - menghipnotis para tamu undangan malam itu. Sontak Ballroom Vincentius Putra yang terletak...

Para Peserta Pesparani Akan Didampingi SKPD Provinsi Maluku

HIDUPKATOLIK.COM-Masih segar dalam ingatan, ketika Presiden Joko Widodo, melakukan lawatan kebangsaan ke kantor Konferensi para Waligereja se-Indonesia (KWI) pada Jumat, 24/9 silam. Dalam pertemuan silaturahim yang berlangsung tertutup di ruang pertemuan Lt.2 KWI itu, Presiden Republik...

Perayaan Jumat Agung di Kampung Sawah: Kita ikut Menyalibkan Yesus

HIDUPKATOLIK.com - SETIAP Mendengarkan sebuah lagu setiap orang akan merasa masuk di dalam lagu itu dan seakan merasakan perasaan yang sama seperti yang disampaikan lagu itu. Demikian juga saat setiap orang mendengarkan Passio saat...

KULTUR JUGA AKAR KORUPSI

HIDUPKATOLIK.COM - MENTERI Energi dan Sumber Daya Mineral, Ignasius Jonan, menyebut, secara umum ada dua penyebab korupsi. Pertama, corruption out of need; korupsi karena desakan kebutuhan. Kedua corruption out of greed; korupsi karena mental...

Tiga Kiat Andalan SMAK 3 PENABUR Hadirkan Rumah Kedua yang Nyaman

HIDUPKATOLIK.COM - Hati menghangat disambut senyum mengembang ketika memasuki area SMAK 3 PENABUR yang berlokasi di Jalan Gunung Sahari No. 90A, Jakarta Pusat itu. Suasana kekeluargaan tergambar jelas dari keakraban para siswa yang sedang...

Agama yang Berbudaya dan Berkemanusiaan

HIDUPKATOLIK.com - Pada usia emasnya, Sekolah Tinggi Filsafat (STF) Driyarkara mengukuhkan satu lagi guru besar. Uskup Pangkal Pinang, Mgr. Adrianus Sunarko OFM menjadi guru besar ke-11 STF Driyarkara. Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi...

Pemuda Katolik: Perlu Serius dan Sinergi untuk Melindungi Pekerja Migran

HIDUPKATOLIK.COM - KETERLIBATAN Pemuda Katolik dalam mewujudkan perlindungan dan meningkatkan kesejahteraan Pekerja Migran Indonesia adalah sebuah keharusan. Pemuda Katolik harus terlibat mendukung Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan menghargai martabat manusia. Demikian pesan Kepala Badan Perlindungan...

Jangan Hanya Fokus Capres-Cawapres

HIDUPKATOLIK.com - Menjelang pesta demokrasi, perhatian umat jangan hanya tertuju kepada pemilihan presiden dan wakil presiden. Namun, dengan sistem pemilu serentak, umat juga harus mencari tahu biodata dan rekam jejak calon legislatif. “Banyaknya partai...

Sukacita Imlek dalam Gereja

HIDUPKATOLIK.com - Dalam berbagai bentuk perayaan, umat Katolik bersukacita merayakan datangnya tahun tikus logam. Pagi-pagi benar hujan mengguyur Jakarta menyambut tahun baru Imlek, Sabtu, 25/1. Elia, umat Paroki Santa Maria de Fatima Toasebio, Glodok, Jakarta Barat,...

Makan Siang Lebaran

HIDUPKATOLIK.com - Idul Fitri menjadi momen untuk menjalin persaudaraan, terutama dengan mereka yang miskin dan lemah. Pun menjadi sarana mempererat tali silaturahmi. RUMAH Persahabatan Komunitas Sant’Egidio-Mensa di kawasan Kedoya, Jakarta Barat dihiasi pernak-pernik Lebaran. Ketupat digantung...

DKI Jakarta Siap Gelar Pesparani, KWI Tekankan Semangat Persaudaraan

HIDUPKATOLIK.COM - PESTA Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional III menjadi momen pertemuan terbesar umat Katolik Indonesia. Pesparani III akan berlangsung Jumat, 27 Oktober - Kamis, 2 November 2023 dan Provinsi DKI Jakarta menjadi tuan...

Cara Bersatu di Tengah Pandemi

HIDUPKATOLIK.com Pandemi Covid-19 menimbulkan efek yang cukup besar. Kesehatan terancam hingga merenggut nyawa, roda perekonomian berhenti, relasi antar manusia, dan sebagainya. Pandemi ini adalah teror sekaligus hantu yang menakuti semua orang. Covid-19 mengubah berbagai...