Caritas Indonesia Siapkan Pendampingan Psikologis bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor di NTT
HIDUPKATOLIK.COM - TIDAK hanya memberi bantuan sembako, obat-obatan, air bersih dan penyediaan sarana sanitasi, Caritas Indonesia (KARINA) juga menyiapkan pendampingan psikologis bagi korban bencana banjir bandang dan tanah longsor di wilayah terdampak, Provinsi Nusa...
Keuskupan Agung Jakarta Membuka Kembali Kegiatan Gerejawi Secara Offline mulai Selasa, 24 Agustus 2021
HIDUPKATOLIK.com – Keskupan Agung Jakarta (KAJ) menerbitkan press release yang berisi catatan dan keputusan yang merupakan hasil penegasan Uskup Agung Jakata Kardinal Suharyo dan Kuria KAJ melalui SK No. 472/3.5.1.2/2021.
Pertama, selalu memperhatikan seluruh ketentuan...
Dua Pertanyaan Refleksi dari Uskup Agung Jakarta Menyambut Sinode Para Uskup 2021- 2023
HIDUPKATOLIK.COM – Sinode Para Uskup 2021-2023 mengusung tema: "Untuk Gereja Sinodal: Persekutuan, Partisipasi dan Misi" yang dibuka oleh Paus Fransiskus pada 9 – 10 Oktober 2021. Sebagai ungkapan sinodalitas, Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) mengadakan pembukaan...
Sekjen Muslim Council of Elders berkunjung ke KAJ
HIDUPKATOLIK.COM – Sekjen Muslim Council of Elders Sultan Faisal Al-Remeithi berkunjung ke Gedung Karya Pastoral Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) menemui Uskup Agung Jakarta Kardinal Ignatius Suharyo pada Selasa, 14 Desember 2021.
Muslim Council of Elders ...
Demi Keseimbangan Ekosistem, Pemuda Katolik: Percepat Revisi UU Nomor 5 Tahun 1990 KSDAE
HIDUPKATOLIK.COM - Ketua Umum Pengurus Pusat Pemuda Katolik Stefanus Asat Gusma meminta Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) agar segera mempercepat Revisi UU Nomor 5 Tahun...
Hari Perempuan Internasional, Pemuda Katolik Komcab Jakbar Selenggarakan Diskusi Refleksi Perang Rusia-Ukraina: Melihat dari...
HIDUPKATOLIK.COM - Memperingati Hari Perempuan Internsional yang dirayakan setiap tanggal 08 Maret dan sebagai bentuk solidaritas dan keperihatinan terhadap para Korban dalam Perang Rusia – Ukraina, Pemuda Katolik Komcab Jakarta Barat bekerjasama dengan Defense Heritage...
Wakil Ketua Rakernas LP3KN-LP3KD, Ferdi Tulis: Keputusan Menteri Agama mengenai Penetapan Provinsi DKI Jakarta...
HIDUPKATOLIK.COM - Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesta Paduan Suara Gerejani Katolik Nasional (LP3KN) - LP3KD di Wisma Samadhi dari Tanggal 13 -15 Mei 2022 baru saja selesai.
“Para Peserta Rapat terdiri...
MENCEGAH STUNTING PADA ANAK
HIDUPKATOLIK.COM - Seminar mencegah stunting pada anak diadakan oleh Wanita Katolik RI (WKRI) Cabang St. Odilia - Citra Raya - Tangerang pada hari Minggu, 12 Februari 2023.
Tempat seminar adalah Gedung Serba Guna St. Damian...
Gelar Diskusi Kebangsaan, PMKRI Pertegas Komitmen Kebhinekaan Indonesia
HIDUPKATOLIK.COM - Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Jakarta Pusat menggelar diskusi bertajuk "Peran Mahasiswa Katolik dalam Menjaga Kebhinekaan Indonesia" di Gedung Margasiswa, Jakarta Pusat (11/8).
Diskusi ini merupakan rangkaian kegiatan dalam menyambut Hari...
DKI Jakarta Siap Gelar Pesparani, KWI Tekankan Semangat Persaudaraan
HIDUPKATOLIK.COM - PESTA Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Nasional III menjadi momen pertemuan terbesar umat Katolik Indonesia. Pesparani III akan berlangsung Jumat, 27 Oktober - Kamis, 2 November 2023 dan Provinsi DKI Jakarta menjadi tuan...
KWI: Paus Fransiskus Rencana Kunjungi Indonesia 3-6 September
HIDUPKATOLIK.COM - Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) telah menyampaikan konfirmasi terkait rencana kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia lewat sebuah video pesan yang ditayangkan melalui Kanal YouTube Komisi Komunikasi Sosial KWI pada Senin (08/04/2024).
“Saudara-Saudari terkasih, pada...
KEP dan Aksi Sosial Paroki Halim Perdanakusuma; Ajakan untuk Meneladani Kristus
HIDUPKATOLIK.COM, Jakarta - Dalam usia paroki yang masih muda 3 tahun dalam perjalanan pelayanannya menapak dari waktu demi waktu dan dari tahap demi tahap terus maju, bertumbuh dan berkembang sehingga menjadi berkat bagi umat dan...
PELUNCURAN NOVEL ROMO MANGUN
HIDUPKATOLIK.com - KARYA seni maha agung adalah kemanusiaan, kata Jaya Suprana ketika menjadi moderator peluncuran dan bedah novel biografis “Mangunâ€, di Toko Buku Gramedia Matraman, Jakarta Timur, Jumat, 26/8. Jika demikian, novel yang ditulis...
Perayaan Natal Nasional 2016 Akan Digelar di Dua Tempat
HIDUPKATOLIK.com - PERAYAAN Natal secara Nasional untuk Tahun 2016 rencananya akan digelar pemerintah di dua tempat, demikian berita yang diangkat website resmi Kementerian Agama Republik Indonesia, www.kemenag.go.id, (20/10). Informasi tentang rencana ini disampaikan oleh...
SABANG MERAUKE PENJAGA INDONESIA
HIDUPKATOLIK.com - SAMBIL menyantap bakso, Uskup Agung Jakarta Mgr Ignatius Suharyo bercakap-cakap dengan Ayu Kartika Dewi, salah satu pendiri komunitas Sabang Merauke (SM) di Wisma Keuskupan Agung Jakarta, Rabu, 3/8. Beberapa anggota SM lainnya...