Gereja Katolik Mendukung Kaum Awam Terlibat Dalam Kegiatan Politik dan Sosial Kemasyarakatan
HIDUPKATOLIK.com - Politik merupakan salah satu lahan untuk mewartakan kabar gembira. Momentum Pemilihan Kepala Daerah serentak di 171 daerah pada tahun 2018 yang dilanjutkan dengan Pemilihan Legislatif dan Pemilihan Presiden pada tahun 2019, mereka...
Gondang, Lapet, dan Sihobuk MBK
HIDUPKATOLIK.com - PERAYAAN pesta nama Paroki Maria Bunda Karmel (MBK) Tomang, Jakarta Barat, Minggu, 15/7 dibalut dalam budaya Batak. Iringian musik gondang bolon yang terdiri dari taganing (drum), serunai, ogung (gong), dan uning-uningan (kecapi dan seruling) menyemarakan Misa yang diadakan secara konselebrasi.
Para imam mengenakan busana...
Musuh Utama Keberagaman
HIDUPKATOLIK.com - SETIAP pribadi adalah sarana untuk menggemakan suara Allah. Maka dalam perjumpaan dengan pribadi lain, semestinya manusia bisa melihat lebih jauh sesamanya daripada yang tampak.
Demikian harapan Uskup Agung Jakarta, Mgr Ignatius Suharyo dalam seminar menjelang Lustrum I komunitas Schooled by the Spirit...
Tiga Minggu Jelang Pesparani, Panitia Berharap Dana Operasional Pemerintah Segera Cair
HIDUPKATOLIK.com - Masih segar dalam ingatan, ketika Presiden Joko Widodo, melakukan lawatan kebangsaan ke kantor Konferensi para Waligereja se-Indonesia (KWI) pada Jumat, 24/9 silam.
Dalam pertemuan silaturahim yang berlangsung tertutup di ruang pertemuan Lt.2 KWI itu, Presiden...
Bersinergi Meski Beda Partai Politik
HIDUPKATOLIK.com - SELURUH kader Vox Populi Institut (Vox Point) harus siap diutus ke tengah tatanan dunia dan terlibat aktif di bidang sosial, politik, dan kemasyarakatan.
Selain itu, mereka yang bernaung dalam wadah tersebut harus “membangun” Gereja, bangsa, dan negara. Demikian ungkap Moderator Vox Point, Pastor...
Strategi Mengembangkan Pendidikan Kejuruan
HIDUPKATOLIK.com - Angka pengangguran SMK lebih tinggi dibanding SMA. Perbanyak praktik daripada teori.
ORKES para siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan Paramitha menyemarakan perayaan ulang tahun ke-30 lembaga pendidikan kejuruan tersebut di Kompleks SMK Paramitha Duren Sawit, Jakarta Timur, Minggu, 11/11.
Salah satu acaranya adalah bedah buku karya pendiri SMK Paramitha sekaligus Ketua Yayasan...
Keterbatasan Bukan Pembatas
HIDUPKATOLIK.COM - SEORANG penerjemah bahasa isyarat mengenakan jubah hitam berdiri menghadap umat. Ia menerjemahkan setiap ucapan yang terlontar dari balik altar dan mimbar. Kejadian ini terjadi dalam Perayaan Ekaristi Hari Disabilitas Internasional (HDI) di Aula SLB (B) Pangudi Luhur, Jakarta Barat, Sabtu, 15/12.
Peringatan HDI...
Membawa Wajah Gereja
HIDUPKATOLIK.COM - PEMILU Serentak sudah di depan mata. Menghadapi pesta demokrasi tersebut Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Vox Point Indonesia DKI Jakarta bekerjasama dengan Komisi Hubungan Antar Agama dan Kemasyarakatan Keuskupan Agung Jakarta (HAAK KAJ) mengumpulkan Calon Legislatif (Caleg) Katolik Se-KAJ di Sanggar...
Jadwal Misa Rabu dari Komunitas Misjumper, 6 Maret di KAJ
HIDUPKATOLIK.com - Berikut ini daftar dan jadwal Komunitas Misa Jumat Pertama (biasa disingkat “misjumper”) untuk misa Rabu Abu, 6 Maret 2019 di beberapa gedung perkantoran di wilayah Keuskupan Agung Jakarta (KAJ):
1. Kapel St Ursula Jl...
Peran Lain Hakim
HIDUPKATOLIK.com - Sengketa pemilihan presiden (pilpres) menjadi topik panas yang tak lekang oleh waktu. Sampai suatu saat, seorang filsuf mengatakan agar mahkamah konstitusi bisa melakukan judicial activism. Artinya, hakim memposisikan dirinya sebagai yang memberikan...
Bukan yang “Harga Mati”, Papua Butuh Dialog
HIDUPKATOLIK.com - Referendum bukanlah alternatif penyelesaian konflik Papua. Papua butuh dialog.
Pasca reformasi, Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat Nomor IV/MPR/1999 menghendaki penyelesaian konflik di Aceh dan Papua dilakukan secara damai. Presiden B. J. Habibie, dalam dialog...
Melangkah Menuju 100 Tahun Saudara Dina
HIDUPKATOLIK.com - 90 bukan sekadar angka bagi para jubah coklat namun sebagai pengingat bahwa sebagai Saudara Dina (OFM) yang semakin meraga di Nusantara.
Sesak dan ramai. Kondisi seperti itulah yang menggambarkan halaman Panti Asuhan Vincentius...
Pemikat KAJ: Lawan Covid 19 dengan Sumbang APD
HIDUPKATOLIK.COM — Pertemuan Mitra Kategorial Keuskupan Agung Jakarta (Pemikat KAJ) mengajak teman-teman komunitas dan lintas paroki untuk terlibat untuk mendukung para tenaga medis dengan menyumbangkan baju pelindung khusus.
Ketua Pemikat Felix Wira Putera mengatakan perencanaan ini baru...
Jelang HUT ke-70, Kardinal Suharyo Diangkat sebagai Anggota Dewan Kepausan untuk Dialog Antaragama
KARDINAL Ignatius Suharyo diangkat menjadi anggota Dewan Kepausan untuk Dialog Antaragama atau Pontificium Consilium pro Dialogo inter Religiones. Lembaga ini merupakan departemen dalam Kuria Romawi yang berfungsi memajukan dialog antaragama sesuai dengan semangat Konsili...
Pemberkatan Munggah Molo Gedung Tarakanita Rawamangun: Pusat Pendidikan Tetap Peserta Didik
HIDUPKATOLIK.COM - “Pemberkatan munggah molo (menaikkan kerangka atap, Red.) harus kita tempatkan dalam kerangka iman. Kita mohon kehadiran Allah, semoga pembangunan berjalan lancar dan selamat dalam semangat kebersamaan,” kata Romo Rekan Paroki Keluarga Kudus...