Drama Musikal Tri Asih
HIDUPKATOLIK.com - Raja Paus dan Ratu Bantel berusaha menerima kenyataan, buah hati mereka, Putri Amelia, memiliki kecerdasan di bawah rata-rata. Mereka mengirim sang putri ke SLB Mutiara Laut. Di sana pewaris tunggal Kerajaan Banyu Biru berkembang.
Dia memiliki banyak teman. Dia juga bertemu dengan...
Jelang Natal, Kapolsek Cipondoh Sambangi Gereja Tenda Paroki St Bernadet Ciledug
HIDUPKATOLIK.com - PERAYAAN Natal sudah hampir dekat. Untuk menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar gereja para petugas keamanan mulai berkoordinasi, salah satunya adalah Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Cipondoh Polres Metro Tangerang Kota Kompol...
Kisah Lembata, Pulau ‘Penghasil’ Misionaris ke Pelbagai Benua
HIDUPKATOLIK.COM - ”DI tempat ini, 21 tahun lalu sejumlah sesepuh dan tokoh Lembata di Jakarta pernah berkumpul bersama dengan para utusan dari kampung halaman. Hari ini kita napak tilas proses perjuangan Lembata menjadi daerah...
Iman Bertumbuh karena Cinta
HIDUPKATOLIK.com - Mengawali cinta dengan hal-hal sederhana awal mula ungkapan cinta kita kepada Allah.
Latar belakang kehausan umat akan firman Allah, Komunitas Youth John Paul II (JPII) mengadakan Bible Study bertemakan What Does It Mean...
CFJ Gelar Konser Amal Dukung Inklusivitas Pendidikan di Indonesia
HIDUPKATOLIK.COM - Catholic Fellowship Jakarta (CFJ), sebuah komunitas kategorial orang muda Katolik yang didirikan 10 tahun lalu di bawah naungan Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), akan menggelar konser amal bertajuk “Carry the Light” pada Sabtu,...
Kekuatan Silaturahmi
HIDUPKATOLIK.com - Minggu, 18/3 di Gereja St. Odilia, Paroki Citra Raya mengundang Huda, sekretaris GP Ansor Provinsi Banten untuk memberikan motivasi kebangsaan kepada lebih dari dua ribu umat. Acara dilaksanakan setelah Misa Kudus.
Huda menyampaikan bahwa...
HUT ke-48 STF Driyarkara
HIDUPKATOLIK.com - SEKOLAH Tinggi Filsafat Driyarkara (STFD) tahun ini merayakan ulang tahunnya yang ke 48. Pada 2 Februari 1969 Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara (STFD) didirikan di bawah naungan Yayasan Pendidikan Driyarkara. Saat itu, Serikat...
IELC adakan Diskusi Lingkungan Hidup [Daftar Segera untuk 50 Pendaftar Pertama]
HIDUPKATOLIK.COM - Salam Lestari,
Mendengar informasi tentang Tropical Cyclone Cempaka yang beberapa hari ini mampir di Selatan pulau Jawa dan bikin cuaca kita ngga jelas, panas tapi hujan, hujan tapi panas.
Kira kira begitulah perumpamaan tentang perubahan...
Kardinal Suharyo Sebut LDD Wajah Sosial Gereja
Tepat 58 tahun silam, Uskup Agung Jakarta kala itu, Mgr. Adrianus Djajasepoetra, SJ, mendirikan lembaga pelayanan sosial milik keuskupan yang dinamai Lembaga Daya Dharma.
Melalui biro-bironya, LDD melayani kebutuhan kemanusiaan masyarakat miskin, lemah, miskin, tersingkir...
Buruh di Jalan Wirausaha
HIDUPKATOLIK.com -Â Para pekerja Katolik menggelar bazar, sekaligus meretas peluang wirausaha.
PULUHAN stan berjajar memenuhi halaman parkir Gereja St Gregorius Agung Kutabumi, Tangerang. Stan-stan itu beragam, mulai dari koperasi buruh, pertanian hidroponik, hingga furniture. “Furniture seperti...
Menag RI Umumkan Rencana Kedatangan Paus Fransiskus dan Dukungan Penuh untuk Pengurus LP3KN
HIDUPKATOLIK.COM - Jakarta – Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Paus Fransiskus akan tiba di Indonesia pada Bulan September 2024. Pernyataan ini disampaikan dalam acara “Launching Pelaksanaan Program Strategis Menteri Agama bagi Masyarakat Katolik pada...
DRAMA MUSIKAL SMP THERESIA
HIDUPKATOLIK.com - SMP Santa Theresia menggelar Drama Musikal di Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki, Kamis, 9/6. Pagelaran seni bertema “Mencintai Alam dan Budaya sebagai Anugerah Tuhan†tersebut dikemas dalam rangkaian cerita berjudul “Naga...
Menuju Pesparani II Kupang, PLT Dirjen Bimas Katolik Buka Rakernas LP3KN-LP3KD
HIDUPKATOLIK.COM - Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani Katolik Nasional (LP3KN) menggelar Rapat Kerja (Rakernas) di Pusat Pastoral Samadi, Klender, Jakarta Timur, Jumat-Minggu, 13/15/5.
Sedianya Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) kedua akan digelar tahun 2020 namun...
TOLAK HUKUMAN MATI
HIDUPKATOLIK.com - ROMO Bernhard Keiser SJ dalam Seminar “Hukuman Mati di NegeÂri Pancasila†menegaskan bahwa Gereja Katolik menolak hukuman mati. Menurutnya, sanksi itu tidak sesuai dengan penerapan sila kedua Pancasila. Pidana mati bukan sarana...
Perusahaan Makan dari Keringat Karyawan
HIDUPKATOLIK.com - Dalam kesehariannya, karyawan adalah mitra perusahaan yang bertumbuh secara bersamaan. Atas alasan tersebut Perhimpunan Persekutuan Doa Usahawan Katolik Indonesia (Perduki) Chapter Barat dan Bekasi, bekerja sama dengan Sumber Daya Rasuli (Sudara) dan...