Festival Virtual Choir Pesparani 2020 di Mata Presiden RI
HIDUPKATOLIK.COM — Festival Virtual Choir Pesparani tahun ini merupakan wujud persaudaraan sejati umat Katolik Indonesia di tengah kebinekaan. Hal ini diungkapkan oleh Presiden RI Joko Widodo dalam video sambutan yang ditayangkan pada Festival Virtual...
Kemenko Perekonomian Apresiasi Sentra Vaksinasi Serviam
HIDUPKATOLIK.com – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia (Kemenko Perekonomian) Airlangga Hartarto mengapresiasi kinerja Sentra Vaksinasi Serviam (SVS) yang telah beroperasi hampir tiga bulan dalam membantu pemerintah mempercepat program vaksinasi nasional sehingga target 700.000...
Hancurkan Cangkang Kehidupan Dari Dalam dan Kita Bertumbuh
HIDUPKATOLIK.COM - PERKUMPULAN Strada sebagai komunitas pendidikan yang unggul, peduli, dan berjiwa melayani merupakan salah satu dari sekian banyak sekolah yang turut serta mengembangkan generasi muda bangsa Indonesia.
Sebagai komunitas pendidikan yang 2024 nanti akan berumur...
Belajar Toleransi dari Indonesia
HIDUPKATOLIK.COM – Majelis Hukama Al - Muslimin (MHM) / Muslim Council of Elders merupakan sebuah lembaga internasional independen yang berkedudukan di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab. Lembaga ini dipimpin oleh Syekh Al-Azhar Ahmad Al-Tayyeb.
Selasa,...
Pemuda Katolik Gagas Gerakan Pemuda Penggerak Transformasi Digital
HIDUPKATOLIK.COM - Menuju Rakernas pada bulan Mei mendatang, Pemuda Katolik bersama dengan Kominfo menggelar Pra Kick-Off "Gerakan Nasional Pemuda Penggerak Transformasi Digital" bertempat di Hotel Mercure, Sabang, Jakarta Pusat. Kamis, (14/4/2022)
Acara yang dibuka oleh...
MASIH MAU MISA ONLINE?
HIDUPKATOLIK.COM - HARI masih pagi, cuaca cerah. Halaman parkir Sekolah Laurensia masih lengang. Setelah parkir mobil, aku berjalan masuk halaman Gereja St. Laurensius, yang letaknya tepat bersebelahan dengan sekolah. Tak lama kemudian, aku sudah...
Terus Berlanjut Kebersamaan Sekolah St Yoseph dan Ponpes Nurul Huda Setu Bekasi
HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah St Yosep Harvest City dan Pondok Pesantren Nurul Huda merayakan Hari Guru Nasional 2022 pada 25 November 2022, bersama-sama. Perayaan diisi dengan upacara bendera bersama dan pertandingan olah raga. Kegiatan kebersamaan...
Kardinal Suharyo: Natal Harus Bermakna secara Kontekstual
HIDUPKATOLIK - Uskup Agung Jakarta, Kardinal Ignatius Suharyo menyampaikan, bahwa secara kontekstual, makna Natal tahun ini adalah kepedulian kepada sesama dan cinta tanah air. "Natal musti diberi makna yang seluas-luasnya," ujarnya dalam Konferensi Pers...
Kapolresta Tangerang Jamin Keamanan Umat dalam Beribadat
HIDUPKATOLIK.COM - Penegasan itu disampaian Kombes. Pol. Sigit Dany Setiyono (Kapolresta Tahgerang), pada hari Sabtu, 18 Maret 2023, saat mengunjungi umat Gereja Katolik St. Odilia - Citra Raya. Kunjungan itu dilakukan sebelum Misa usai.
Kunjungan...
Ketua KWI Ajak ISKA Jadi Parakletos
HIDUPKATOLIK.COM - Ketua Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC menekankan pentingnya peran parakletos bagi Ikatan Sarjana Katolik Indonesia (ISKA) agar mampu menjunjung tinggi martabat kemanusiaan dan kesetaraan di tengah masyarakat.
“Mudah-mudahan saat...
Lawan Polusi Udara Bersama Inventor Muda SMAK PENABUR Harapan Indah
HIDUPKATOLIK.COM - Menghirup udara yang bersih dan sehat adalah kondisi ideal bagi semua makhluk hidup. Namun, jika dihadapkan dengan kenyataan udara yang kita hirup mengandung polutan, apa yang akan kita lakukan?
Berdiam diri dan semata-mata...
TOKOH BANGSA LINTAS ORMAS DAN LINTAS AGAMA, TERMASUK KWI DEKLARASIKAN PEMILU DAMAI
HIDUPKATOLIK.COM - Deklarasi yang terdiri dari tujuh butir ditandatangani di Jakarta, Selasa, 16 Januari 2024. Berikut ini, isi lengkap Deklarasi tersebut:
Dengan senantiasa mengharap Rahmat Allah Yang Maha Kuasa,
Setelah mendengarkan paparan Pemerintah, penyelenggara Pemilu, pimpinan...
Perluni-UAJ Garisbawahi Tiga Keprihatinan Dalam RDPU Komisi X
HIDUPKATOLIK.COM - Perkumpulan Alumni Atma Jaya Jakarta (Perluni-UAJ) belum lama ini mengutarakan tiga keprihatinan kepada Panitia Kerja (Panja) Pembiayaan Pendidikan Komisi X DPR-RI - yang membawahi bidang pendidikan dan kebudayaan, pemuda dan olahraga, pariwisata...
St Kartono: Mencerahkan Hati Guru
HIDUPKATOLIK.com - Wajah Stefanus Kartono penuh senyum. Bukunya yang berjudul “Menjadi Guru untuk Muridku†terbitan Kanisius, cetak ulang hanya dalam hitungan satu bulan. “Ini pertanda para guru menyukai tulisan yang ‘membumi’, konkret, dan dekat...
Kursus Animasi Misioner
HIDUPKATOLIK.com - SAKRAMEN Baptis dapat diibaratkan sebagai pintu gerbang Gereja Katolik. Orang yang menerima Sakramen Baptis, diantar masuk menjadi anggota Gereja Katolik, pengikut Kristus, sekaligus dianugerahi suatu mandat misioner. Namun sayangnya, seringkali terjadi, seseorang...