Belajar Jurnalistik, Menghidupkan Kreativitas Guru SD Tarakanita 5
HIDUPKATOLIK.COM-NYENTRIK, penuh energik. Begitu kesan pertama saat memberi pelatikan kepada para guru SD Tarakanita 5, Rawamangun, Jakarta Timur, 13/7.
Dihadapan 36 guru, pemateri dari Tim Majalah HIDUP diwakili Yustinus Hendro mengatakan, belajar jurnalistik tak lain...
Konser 36 Tahun Exsultate Justi in Domino
HIDUPKATOLIK.com - SEBUAH karya klasik “O Salutaris Hostia†ditulis St Thomas Aquinas pada sekitar 1250-an. Awalnya himne ini ditulis sebagai sarana untuk Pesta Tubuh dan Darah Kristus. Waktu pun berganti dan seiring berjalannya masa,...
Panggilan untuk Gereja
HIDUPKATOLIK.com - GUBERNUR DKI Jakarta, Anies Rasyid Baswedan, melantik pengurus serta melepas kontingen Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani Katolik Daerah (LP3KD) Provinsi DKI Jakarta untuk berlaga di Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik di Ambon, Maluku, 27 Oktober-2 November 2018.
Pengukuhan dan pelepasan berlangsung di Balai Agung, Balai Kota...
Jangan Hanya Duduk Manis
HIDUPKATOLIK.com - GEREJA harus peka terhadap perkembangan dunia. Gereja tak cukup hanya duduk manis dan menjadi penonton.
Hal itu disampaikan oleh Ketua Komisi Kerasulan Awam (Kerawam) Konferensi Waligereja Indonesia, Mgr Vincentius Sensi Potokota, dihadapan puluhan calon anggota legislatif (DPR maupun DPD) beragama Katolik di Aula Samadi, Jakarta Timur, Kamis, 11/10.
Menurut...
Direktur Jenderal Bimas Katolik Hadiri Rakernas IKDKI
HIDUPKATOLIK.COM -Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Katolik RI, Drs. Suparman, SE. M.Si, akan menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Ikatan Dosen Katolik Indonesia (IKDKI). Kehadiran Dirjen Bimas Katolik dalam Rakernas ini merupakan bentuk dukungan dari pemerintah...
Pemuda Katolik Kutuk Aksi Biadab Teroris di Surabaya
HIDUPKATOLIK.com - Pengurus Pusat Pemuda Katolik mengecam aksi biadab teroris yang menyerang sejumlah gereja di Surabaya, Minggu (13/5). Pemuda Katolik menilai insiden tersebut tidak sekadar mengganggu perjalanan kehidupan berbangsa dan bernegara Indonesia, namun juga mengancam...
Cosmas Batubara Tutup Usia
HIDUPKATOLIK.COM - Hari ini kabar duka menggeluti perumahan Jl. Cidurian No 3, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat. (8/8)
Mantan Menteri Tenaga Kerja era Presiden ke-2 RI Soeharto, Cosmas Batubara menghembuskan nafas terakhirnya di usia 80 tahun. Menurut...
Kardinal Suharyo Mengucapkan Selamat Idulfitri
HIDUPKATOLIK.COM — USKUP Agung Jakarta, Kardinal Iganatius Suharyo mengucapkan selamat Idulfitri kepada umat Islam di seluruh Indonesia.
Ucapan itu ia sampaikan dalam video di channel HIDUP TV, Sabtu (23/5).
“Dengan tulus ingin mengucapkan selamat Hari Raya Idulfitri...
Salut, Pastor Paroki Cikarang Terima Penghargaan dari Kapolda Metro Jaya
KEPALA Paroki Ibu Teresa Cikarang, Keuskupan Agung Jakarta, Romo Antonius Suhardi Antara menerima piagam penghargaan dari Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya, Irjen Nana Sujana, pada Jumat, 3/7.
Imam yang akrab disapa Romo Antara ini menerima...
Launching Pesparani Katolik Tingkat Nasional III, Ajakan untuk Menguatkan Aksi Kolaboratif Merawat Keberagaman
HIDUPKATOLIK.COM - Pesparani penting sebagai sarana meningkatkan wawasan keagamaan bagi umat Katolik. Lewat lagu-lagu liturgi, pendalaman Kitab Suci, dan ragam kegiatan lainnya, masyarakat Katolik semakin meningkatkan kualitas spiritualitas sehingga berdampak dan pada akhirnya melahirkan...
Intelijen di Era Digital
HIDUPKATOLIK.com - Direktur Eksekutif Center of Intelligence and Strategic Studies (CISS) Ngasiman Djoyonegoro, mengadakan peluncuran sekaligus bedah buku yang ditulisnya, berjudul “Intelijen di Era Digital: Prospek dan Tantangan Membangun Ketahanan Nasional”, bekerjasama dengan LKN (Lembaga Kajian Nusantara)...
Sambut Yesus Sang Raja dalam Minggu Palma
HIDUPKATOLIK.com - MINGGUÂ Palma baru saja kita rayakan pada Minggu, 9/4, lalu. Sebagai awal masa Pekan Suci, umat memperingati peristiwa Yesus dielu-elukan sebagai raja dalam perayaan Minggu Palma tersebut. Redaksi HIDUPKATOLIK.com menemukan beberapa foto-foto unik...
PERAYAAN HUT RI KE-71 KARYAWAN KOMPLEKS KATEDRAL JAKARTA
HIDUPKATOLIK.com - PERINGATAN Hari Ulang Tahun (HUT) ke-71 Kemerdekaan Republik Indonesia dirayakan oleh Uskup Agung Jakarta, Mgr Ignatius Suharyo, para imam, dan sekitar 115 karyawan-karyawati dari Kompleks Wisma Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), Gedung Karya...
MENJADIKAN PEKERJA LEBIH MANUSIAWI
HIDUPKATOLIK.com - Secara pribadi saya lebih suka memakai istilah Hari Pekerja Internasional daripada Hari Buruh Internasional. Karena istilah pekerja lebih bermartabat ketimbang istilah buruh,†kata Uskup Agung Jakarta Mgr Ignatius Suharyo ketika memimpin Misa...
Assemblea Serikat Xaverian, Uskup Rubianto Sampaikan Tiga Tantangan yang Mesti Dihindari
HIDUPKATOLIK.COM - Kurang lebih tiga tahun akhirnya pandemi mereda dan perjumpaan tatap muka untuk pelbagai kegiatan dan kepentingan akhirnya dimungkinkan untuk dilakukan. Tak terkecuali bagi Serikat Xaverian yang sebelum pandemi melanda rutin mengadakan pertemuan...