Jangan Keliru! FMKI-KAJ merupakan Rumah Bersama Rasul Awam dari segala Ormas dan Komunitas Katolik
HIDUPKATOLIK.COM - Pengurus Forum Masyarakat Katolik Indonesia Keuskupan Agung Jakarta (FMKI-KAJ) masa bakti 2017-2020 menggelar Rapat Kerja perdana padahari Minggu (10/9) bertempat di kantor Konferensi Waligereja Indonesia (KWI), Jl. Cikini 2 No. 10, Jakarta Pusat....
Perubahan Sekolah Sebuah Keharusan
HIDUPKATOLIK.com -Â Seperti Gereja, sekolah Katolik juga mesti menyesuaikan diri dengan tuntutan zaman.
YAYASAN Terang dan Garam (Tegar) melihat, sinar sekolah-sekolah Katolik terus meredup. Karena itu, yayasan yang beranggotakan para profesional dan pakar pendidikan ini mengadakan...
Gereja Cilangkap Segera Diberkati
HIDUPKATOLIK.com – USKUP Agung Jakarta, Mgr Ignatius Suharyo akan memberkati Gereja Anak Domba, Paroki St Yohanes Maria Vianney Cilangkap, Jakarta Timur, 30/7. Pemberkatan ini menjadi salah satu momen bersejarah dalam perjalanan 19 tahun Paroki...
Delegasi AYD Konferensi Waligereja Filipina Akan Tiba di Jakarta Tengah Malam
HIDUPKATOLIK.com – DELEGASI Asian Youth Day (AYD) Konferensi Waligereja Filipina menurut Divisi Dokumentasi Days in Diocese (DID)-AYD Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), Denny, diperkirakan tiba di Jakarta pada Sabtu, 29/7 tengah malam. Selain itu, kata Denny, delegasi...
Museum Katedral Jakarta Pindah ke Gedung Baru
HIDUPKATOLIK.com – DALAM rangkaian perayaan syukur peringatan 20 tahun tahbisan episkopal Uskup Agung Jakarta Mgr Ignatius Suharyo di Gereja Katedral St Maria Diangkat ke Surga, Jakarta, Selasa, 22/8, Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) juga menandai...
Rekoleksi Komsos KAJ Pertemukan 36 Paroki
HIDUPKATOLIK.COM - Seksi Komunikasi Sosial (KOMSOS) Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) mengadakan "REKOLEKSI KOMSOS KAJ" dengan mengundang seksi-seksi Komsos yang bernaung di KAJ pada Jumat-Sabtu, 1-2 Desember yang lalu, mulai pukul 16.30, bertempat di Wisma Samadi...
Warga Wilayah 7 Paroki Kramat Rayakan Tahun Baru dalam Kebhinekaan
HIDUPKATOLIK.com - Mengawali tahun baru 2018, warga wilayah 7 paroki Kramat telah mengadakan misa Natal dan Tahun Baru pada Jumat lalu, 5 Januari 2018, dimulai dari jam 7.30 malam hingga jam 9 malam, di SD...
Kelompok Intoleran Harus Dirangkul
HIDUPKATOLIK.com - KOMUNITAS Xaverian menggelar Dialog dan Diskusi Lintas Iman dengan tema “Kawin Beda Agama Menurut Pandangan Islam”, Sabtu 17/2.
Zuhairi Misrawi, salah satu narasumber, menilai situasi kebangsaan akhir-akhir ini sedang berada di persimpangan. Kebhinnekaan Indonesia...
Dinamika Pekerja Migran
HIDUPKATOLIK.com - Adagium “Vox Populi Vox Dei”, ‘suara rakyat adalah suara Tuhan’ telah begitu dikenal, ungkapan yang sama sedikit diubah oleh Pastor Ignatius Ismartono, SJ menjadi “suara korban adalah suara Tuhan”. Hal ini terjadi...
Bangkitkan Kepedulian dengan Kerja Bakti
HIDUPKATOLIK.com - Mengaplikasikan gerakan persatuan yang dicanangkan oleh Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) sekaligus lomba Flashmob yang bertepatan dengan Hari Bumi (22 April), Seksi Keadilan dan Perdamaian (KKP) Paroki Jalan Malang St Ignatius Loyola bekerjasama dengan Panitia Tahun Persatuan...
Joyfest 2018 Resmi Membuka Pendaftaran
VIKARIS Episkopal Keuskupan Agung Jakarta Romo Aloysius Andang Listyo Binawan SJ menjadi pendaftar sebagai peserta pertama dalam Joyfest2018 yang akan diadakan di ICE BSD, Tangerang, Banten 11 September 2018 mendatang. Pendaftaran ini dilakukan Romo...
Politik Ala Katolik
HIDUPKATOLIK.com - POLITIK sekarang dipandang seperti penyakit lepra yang harus dihindari karena najis. Banyak cap buruk dilayangkan bagi orang yang berkecimpung di dunia politik. Seolah semua dosa itu ada pada para politisi, sebab yang tampak di permukaan adalah tindakan tercela.
Hal ini...
Sembilan Imam Diosesan Mendapat Perutusan Baru
HIDUPKATOLIK.com - Minggu, 22/7, sembilan Imam Diosesan telah mendapat perutusan baru, sebagaimana disampaikan oleh Ketua Komisi Komunikasi Sosial (Komsos) Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) Pastor M. Harry Sulistyo.
Berdasarkan urutan dari foto (kiri atas ke kanan), nama...
Simfoni Keberagaman
HIDUPKATOLIK.com - TEMBANG Ave Maria karangan R. A. J Soedjasmin yang dibawakan oleh paduan suara Santa Caecilia Katedral Jakarta membuka konser Cantate Domino XXI. Lagu bernuansa Jawa itu menyita perhatian ratusan penonton di Aula St Yohanes Paroki Katedral, Jakarta Pusat, Sabtu, 11/8.
Dalam konser bertajuk Simfoni Keberagaman...
Rayakan HUT ke-25, SUDARA Gelar Seminar
HIDUPKATOLIK.com - Perkumpulan profesional Katolik Sumber Daya Rasuli (SUDARA) merayakan HUT ke-25-nya dengan menggelar seminar bertajuk "Semakin Katolik, Semakin Profesional Untuk Indonesia", di Aula Gereja Katedral Jakarta, Sabtu, 22/9/2018.
Seminar ini menghadirkan pembicara profesional diantaranya Founder Rumah...