web page hit counter
Selasa, 26 November 2024

Romo Paulus Christian Siswantoko Resmi Menjadi Sekretaris Eksekutif KWI yang Baru

HIDUPKATOLIK.COM –  Pada tanggal 5 Januari 2021 Romo Paulus Christian Siswantoko resmi mengemban perutusan baru sebagai Sekretaris Eksekutif Konferensi Waligereja Indonesia (KWI). Sebelumnya, imam diosesan Keuskupan Purwokerto yang akrab disapa Romo Koko ini bertugas...

Harapan Sekretaris Eksekutif KWI kepada LP3KN

HIDUPKATOLIK.COM - SEKRETARIS Eksekutif Konferensi Waligereja Indonesia (KWI), Romo Paulus Chistian "Koko" Siswantoko berharap agar Lembaga Pembinaan Pengembangan PESPARANI Katolik Nasional (LP3KN) kian menghasilkan buah-buah yang kian dapat dinikmati masyarakat dan umat Katolik di...

Kerusakan Akibat Konten Dewasa

HIDUPKATOLIK.com - Bahaya 'Konten Dewasa' merupakan perbudakan dalam dunia modern yang dapat merusak otak, nurani, keluarga, dan dunia. Dikatakan merusak otak sebab sifat adiksi 'Konten Dewasa' setara dengan adiksi narkoba. Pendapat tersebut disampaikan oleh psikolog klinis, Mona Sugianto, dalam seminar Kecanduan "Konten...

Setelah 21 Hari, Akhirnya Juned Boleh Tinggal di Rumah Layak Huni, Karya Gotong-royong TNI-POLRI,...

HIDUPKATOLIK.COM - Koramil 14 Panonagn - Kodim 0510 Tigaraksa, Polsek Panongan - Polresta Tangerang, para romo Gereja Katolik Santa Odilia, Ansor - Banser, Desa Ciakar, Wanita Katolik RI, Ibu-ibu PKK Desa Ciakar, dan elemen-elemen...

Mari Berbelarasa Untuk Katekis dengan Kartu Flazz Edisi Spesial dari KAJ

HIDUPKATOLIK.COM - KARTU FLAZZ 4 DESIGN EKSKLUSIF - EDISI SPESIAL BAPAK USKUP +I. SUHARYO, dipersembahkan bagi Anda yang mendukung program "HIDUP UNTUK KATEKIS" agar makin berhikmat. Bersama Bapak Uskup, ungkapkanlah BELARASA Anda. Silakan transfer ke BCA No....

Misa Ulang Tahun Tahbisan Episkopal Mgr Suharyo ke-20

HIDUPKATOLIK.com - KETIKA akan ditahbiskan sebagai Uskup Agung Semarang pada 22 Agustus 1997, Mgr Ignatius Suharyo pernah merasakan rasa cemas karena dalam waktu tidak lama lagi ia akan menjadi pemimpin gereja Keuskupan Agung Semarang....

Imam Focolare ke Seminari KAJ

HIDUPKATOLIK.com - Paroki hadir tak hanya membawa kegembiraan untuk umat, tapi juga masyarakat sekitar. EMPAT imam dari Pusat Gerakan Focolare di Grottaferrata, Italia menyambangi Seminari Tinggi St Yohanes Paulus II Keuskupan Agung Jakarta, Cempaka Putih, Jakarta...

Pastor Clem, Berkat untuk CICM dan KWI

HIDUPKATOLIK.com – Kepergian Pastor Albert Clemens Schreurs CICM masih meninggalkan kedukaan bagi  Kardinal Ignatius Suharyo. Dalam homilinya saat Misa Arwah pada Kamis 19 September 2019 di Rumah Congregatio Immaculati Cordis Mariae (CICM),  Kardinal Ignatius...

Kantongi IMB setelah 18 Tahun Berjuang, Umat Paroki Cikarang: Senang Sekali, Kado Paskah buat...

HIDUPKATOLIK.COM - Gereja Ibu Teresa di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, akhirnya memperoleh Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) gereja pada Selasa (11/4/2023) setelah melewati perjuangan selama 18 tahun. Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, menyerahkan secara resmi...

MURI untuk SD Tarakanita 5

HIDUPKATOLIK.COM -  Sikap peduli lingkungan harus ditanamkan kepada anak-anak sejak usia dini. Manusia membutuhkan alam untuk dapat hidup. Sejak usia Sekolah Dasar, anak-anak perlu dikenalkan pada upaya-upaya menjaga lingkungan. Kualitas hidup manusia bergantung pada lingkungan yang baik dan...

Lomba Putra Altar

HIDUPKATOLIK.com - SEKITAR 2100 putra altar dari 41 paroki di Keuskupan Agung Jakarta mengikuti John Paul II Cup 2017. Para peserta rata-rata duduk di bangku sekolah dasar dan menengah pertama. Kegiatan bertajuk “My Journey, My...

GEREJA LEO AGUNG MULAI DIBANGUN

HIDUPKATOLIK.com - LAHAN baru Gereja St Leo Agung masih senggang sekitar pukul 09.00 WIB, Minggu, 14/8. Baru ada sekitar 40 orang di kapling yang terletak di Kompleks Kodam Jatiwaringin, Jakarta Timur. Maklum, acara pemancangan...

KAJ Sosialisasi Panduan Kemitraan Credit Union dan Paroki

HIDUPKATOLIK.COM - Tim Karya Credit Union (CU) Komisi Pengembangan Sosial-Ekonomi (PSE) Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) menggelar kegiatan sosialisasi panduan kemitraan antara CU dan paroki untuk menumbuhkan sinergi yang baik antara kedua belah pihak pada...

Gereja Harus Sadar Politik

HIDUPKATOLIK.com - Umat dan hierarki harus sadar politik, salah satunya dengan menyiapkan kader yang mumpuni. GEREJA amat mendukung kiprah para tokoh dan aktivis Katolik di kancah sosial, politik, dan kemasyarakatan. “Hierarki mendorong dan mendukung panggilan itu,”...

Berhikmat Lewat Bank Sampah

HIDUPKATOLIK.COM - Pada kesempatan Sabtu, 19/1, bertempat di Aula Paroki Rawamangun, Seksi Lingkungan Hidup (LH) Paroki Rawamangun memulai tahun berhikmat, bekerjasama dengan Bank Sampah Bhakti Semesta Paroki Rawamangun, Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Timur, dan Sudin KpKp...