web page hit counter
Sabtu, 30 November 2024

Uskup Agung Medan, Mgr. Kornelius Sipayung, OFMCap: Kesetaraan Bukan Berarti Kesamaan

HIDUPKATOLIK.COM - “Kesetaraan bukan berarti kesamaan tetapi kesetaraan yang adil sesuai dengan kebutuhan dan konteks masing-masing individu sehingga tidak ada individu yang dirugikan.” Demikian ditegaskan Moderaror Sekretariat Gender dan Pemberdayaan Perempuan Konferensi Waligereja Indonesia (SGPP...

Covid-19 Belum Berakhir: FKUB Kota Jaktim Menggelar Doa untuk Keselamatan Bangsa

HIDUPKATOLIK.COM-PENYEBARAN Covid-19 di DKI Jakarta kian hari makin melonjak. Ibukota tercatat masih sebagai salah satu wilayah penyumbang kasus baru Covid-19. Tercatat pada Sabtu, 31 Juli 2021 terkonfirmasi sebanyak 3.327 kasus baru. Sehari sebelumnya pada...

DPP WANITA KATOLIK RI: BERSAMA KITA BISA MENGHENTIKAN LAJU PENYEBARAN VIRUS CORONA

HIDUPKATOLIK.COM - “WANITA Katolik Republik Indonesia mengajak seluruh komponen bangsa untuk memfokuskan seluruh daya dan upaya membantu pemerintah dalam menekan laju penyebaran dan menanggulangi pandemi Virus Corona yang berkepanjangan ini. Mari kita lindungi diri,...

Demi Kemanusiaan dan Keselamatan sebagai Hukum Tertinggi, Paroki Kampung Sawah Dirikan Rumah Isolasi Mandiri...

HIDUPKATOLIK.COM- BEKERJA sama dengan pelbagai kalangan, Paroki St. Servatius, Kampung Sawah, Bekasi, Keuskupan Agung Jakarta, menunjukkan kepedulian konkret terhadap para penderita Covid-19 dengan mendirikan DOMUS ISOMAM (Rumah Isolasi Mandiri). "Rumah Isolasi Mandiri ini adalah...

DANA PESPARANI JANGAN CUMA SEGITU

HIDUPKATOLIK.COM - "Dana Pesparani jangan 500 juta. Masa untuk kegiatan nasional cuma segitu?" Itu kalimat yang diucapkan Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas saat pertemuan dengan Pengurus Lembaga Pengembangan dan Pembinaan Katolik Nasional (LP3KN)...

Para Uskup dan Imam: Kebijakan Perpanjangan PPKM Darurat demi Keselamatan dan Kesehatan Masyarakat Indonesia

HIDUPKATOLIK.COM -  PRESIDEN Joko Widodo telah mengumumkan kebijakan perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kebigiatan Masyarakat (PPKM) Darurat hingga 25 Juli 2021. Kebijakan ini diapresiasi oleh para uskup dari sejumlah keuskupan/kuskupan agung di Indonesia, para imam, dan...

Eratkan Tali Persaudaraan, Paroki Kampung Sawah Berbagi Kasih Hewan Kurban

HIDUPKATOLIK.COM - IKUT bersukacita bersama saudara-saudari Muslim menyambut Hari Raya Idul Adha 1442 H, Paroki Santo Servatius, Kampung Sawah, Bekasi, Keuskupan Agung Jakarta, memberikan beberapa ekor hewan kurban ke berbagai Pesantren yang ada di...

Paroki Kelapa Gading Sukses Vaksinasi Pertama, Romo Wisnu: Jangan Takut Terima Vaksin

HIDUPKATOLIK.COM - Dengan persiapan yang matang, akhirnya Sentra Vaksinasi Paroki Kelapa Gading melaksanakan vaksinasi pertama kali dengan umat yang hadir mencapai rata-rata di atas 400 orang per hari. DALAM waktu kurang dari satu jam, sudah...

Romo Mudji Sutrisno, SJ Baik-baik Saja

HIDUPKATOLIK.COM - Sehubungan dengan informasi yang beredar di media sosial, informasi yang diperoleh hidupkatolik.com, Romo FX Mudji Sutrisno, SJ dalam keadaan baik-baik saja. Bahkan, Guru Besar STF Driyarkara, Jakarta  ini baru saja berdiskusi dengan...

Selamatkan Nyawa Keluarga dan Sesama, Dapatkan Vaksinasi di Sentra Vaksinasi Kanisius di JCC

HIDUPKATOLIK.COM - SENTRA Vaksinasi Kanisius bekerja sama dengan Eka Tjipta Foundation mengajak warga mendapatkan vaksinasi untuk menjaga dan melindungi diri, sesama, dan keluarga, serta bangsa dari serangan virus korona yang sedang menyebar di tanah...

Aksi Gotong Royong dari Alumni Kanisius: Suntik Vaksin Sinovac kepada 5 Ribu Orang Per...

HIDUPKATOLIK.COM -  Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin membuka secara resmi vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan Alumni Kanisius Menteng 64, di Balai Sidang Jakarta Convention Center, Senin (5/7/2021). Menurut Budi, yang dilakukan alumni Kanisius dengan memvaksin...

Simak Himbauan Pembatasan Pelaksanaan Kegiatan Keagamaan di Rumah Ibadat oleh KAJ

HIDUPKATOLIK.com – Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) mengeluarkan Surat Keputusan No. 295/3.5.1.2./2021 yang berisi tentang catatan serta keputusan. Hal ini merupakan hasil penegasan bersama Uskup Agung Jakarta Kardinal Ignatius Suharyo dan Kuria KAJ. Surat keputusan ini...

Usaha Sentra Vaksinasi Serviam (SVS) Layani Vaksinasi Kategori 18+

HIDUPKATOLIK.com – Sentra Vaksinasi Serviam (SVS) merupakan inisiasi dari alumni tiga sekolah asuhan para suster Ursulin yaitu Santa Maria, Santa Ursula dan Santa Theresia. Sejak resmi dibuka pada 20 Maret 202, SVS sudah melayani...

Kemenko Perekonomian Apresiasi Sentra Vaksinasi Serviam

HIDUPKATOLIK.com –  Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia (Kemenko Perekonomian) Airlangga Hartarto mengapresiasi  kinerja Sentra Vaksinasi Serviam (SVS) yang telah beroperasi  hampir tiga bulan dalam membantu pemerintah mempercepat program vaksinasi nasional sehingga target 700.000...

Kunjungan Kedua Kardinal Suharyo ke Tanah Papua

HIDUPKATOLIK.COM – Sepekan lalu, Kardinal Ignatius Suharyo mengunjungi umat di Gereja Maria Menerima Kabar Gembira, Paroki Bomomani, Keuskupan Timika, Papua, Rabu, 2/06 – Rabu, 9/06/. Kardinal Ignatius Suharyo datang berkunjung ditemani oleh Ekonom Keuskupan Agung Jakarta...