Uskup KAJ Mengunjungi Warga Binaan Lapas Pemuda
HIDUPKATOLIK.COM – Tepat di Hari Natal 2018, Uskup Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) Mgr. Ignatius Suharyo datang berkunjung ke Lapas Pemuda Klas II A Tangerang untuk menyapa dan berbagi sukacita natal kepada 225 warga binaan yang...
Imam Keuskupan Pangkal Pinang Raih Penghargaan LPSK
HIDUPKATOLIK.com - IMAM diosesan Keuskupan Pangkal Pinang, Pastor Chrisanctus Paschalis Saturnus menerima penghargaan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) di Kantor LPSK, Jakarta Timur, Rabu, 28/8.
LPSK memberikan penghargaan kepada pastor yang akrab disapa...
Ulang Tahun Yayasan Bunda Hati Kudus
HIDUPKATOLIK.com - YAYASAN Bunda Hati Kudus merayakan ulang tahun ke-38 berdirinya lembaga pendidikan tersebut di Sekolah Tarsisius Vireta, Tangerang, Senin, 4/2. Perayaan tahun ini mengusung tema “Dengan Semangat Baru dan Penuh Hikmat, Kita Tingkatkan Pelayanan”.
Ungkapan syukur diawali dengan Perayaan Ekaristi secara...
MENEMUKAN PASANGAN KATOLIK
HIDUPKATOLIK.com - KEBUN binatang Ragunan, Jakarta tidak nampak ramai seperti biasanya. “Biasa pak, ini kan ‘tanggal-tanggal sekarat’, jadi pengunjung berkurang,†ungkap seorang petugas keamanan di sana. Meski tak ramai, antusias sekitar 70 Orang Muda...
Pelatihan Renstra Forum Credit Union KAJ
HIDUPKATOLIK.com - Pelatihan Renstra Forum Credit Union KAJ
KOMISI Pengembangan Sosial Ekonomi Keuskupan Agung Jakarta (PSE KAJ) bersama Forum Credit Union (CU) KAJ mengadakan pelatihan pembuatan rencana strategis (Renstra). Pelatihan berlangsung di Gedung Lembaga Daya Dharma...
Lima Imam Baru KAJ Tahbis Hari Ini
Balai Sasono Utomo, Taman Mini Indonesia Indah sore ini, Kamis, 15/8, dipadati ratusan umat, rohaniwan, biarawan-biarawati Keuskupan Agung Jakarta (KAJ). Di tempat ini, lima diakon siap menerima tahbisan imamat dari Uskup Agung Jakarta, Mgr....
Flobamorata Bale Nagi dan Rayakan Indahnya Kebhinnekaan di SanCLA
HIDUPKATOLIK.COM - Flobamorata SanCLA Merayakan Kebhinnekaan
Untuk menyambut dan menghidupi tema pastoral Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) tahun 2018 “Amalkan Pancasila, Kita Bhinneka, Kita Indonesia”, umat Gereja Katolik Santa Clara, Paroki Bekasi Utara asal NTT (Nusa Tenggara...
Responsif terhadap Perubahan
HIDUPKATOLIK.COM - Kemajuan teknologi niscaya terhindarkan. Manusia harus peka menangkap peluang.
MENYAKSIKAN orkes musik tradisional yang dimainkan oleh sejumlah seniman itu biasa. Tapi, bila beragam alat musik daerah tersebut dimainkan oleh robot, ini baru pengalaman luar biasa.
Para robot-pemusik itu tampil dan menghibur para tamu perayaan pesta...
Merangkul Dunia Melalui Rosario Misioner
HIDUPKATOLIK.com - Bersamaan dengan bulan Rosario, Oktober juga menjadi Bulan Misi.
Paus Fransiskus menetapkan bulan Oktober 2019 sebagai Bulan Misi Luar Biasa. Penetapan ini juga dalam rangka memperingati 100 tahun Surat Apostolik Maximum Illud. Menyambut...
Presiden Bahas Berbagai Hal dengan KWI
HIDUPKATOLIK.com - Dalam pertemuan selama sejam, Jokowi membahas kebinekaan dan Pancasila. Tak ada urusan politik.
SITUASI jalan raya di seberang kantor Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) hingga Masjid Cut Meutia, Jakarta Pusat, Jumat pagi, 24/8, tampak lenggang. Pedagang aneka makanan dan minuman yang biasa...
Darurat Radikalisme, Moeldoko Ucapkan Apresiasi Kepada Ormas Katolik Jaga Kebhinekaan
HIDUPKATOLIK.COM-- Badan Intelijen Negara (BIN) mengeluarkan temuan mengagetkan terkait paparan radikalisme yang telah merebak di kalangan mahasiswa perguruan tinggi. Temuan ini dirilis pada tahun 2017. Hasil penelitian mencatat sekitar 39% mahasiswa dari sejumlah perguruan...
Kunjungan Perdana Walikota Bekasi
HIDUPKATOLIK.com - LAGU mars Strada serta tembang dan tarian Manuk Dadali menyambut kedatangan Wali Kota Bekasi, H.Rahmat Effendi ke kompleks persekolahan Strada Bhakti Wiyata Kranji, Bekasi, Jawa Barat, Senin, 23/7.
Rahmat kagum kepada para siswa Strada, yang sempat berdialog dengannya saat...
Bercocok Tanam Zaman Now
HIDUPKATOLIK.com - Yesaya 6:3 seluruh bumi penuh kemuliaanNYA.
Lima tahun lalu, Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) menggagas gerakan BBM (Bawa Botol Minum). Gerakan itu berhasil membawa perubahan untuk anggota dan lingkungannya.
Peserta rapat dan kegiatan WKRI sudah...
Keseruan Acara Pengenalan Kampus Bagi Mahasiswa Baru STF Driyarkara Jakarta
HIDUPKATOLIK.com - “Saya mau belajar disini, karena filsafat berguna dalam banyak hal. Setiap kehidupan manusia selalu berjumpa dengan filsafat. Filsafat hidup dalam banyak hal, oleh karena itu saya bersedia untuk belajar disini dan saya...
SEKOLAH MELAYANI TANPA DISKRIMINASI
HIDUPKATOLIK.com - VIKARIS Jenderal Keuskupan Agung Jakarta (Vikjen KAJ) Romo Samuel Pangestu meresmikan bangunan Sekolah St Leo 3 Cikarang, pada Rabu, 25/5. Acara diawali perayaan Ekaristi yang dihadiri Kepala Paroki Ibu Teresa Cikarang Romo...