43 Tahun Yayasan Diannanda Sekolah Katolik Santo Kristoforus: Rise and Shine!
HIDUPKATOLIK.COM - Yayasan Diannanda Sekolah Katolik Santo Kristoforus, yang berada di bawah naungan Paroki Grogol, Jakarta Barat, merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-43 pada hari ini, Kamis (06/6/2024), dengan Perayaan Ekaristi Syukur dan pemberkatan...
Penguatan “Gaya Hidup Berkelanjutan”, Sekolah Tarakanita Citra Raya Tangerang Peduli Lingkungan Hidup
HIDUPKATOLIK.COM - Peringatan Hari Lingkungan Hidup se-Dunia 2024 dirayakan dengan cara unik oleh warga Sekolah Tarakanita Citra Raya, Cikupa, Tangerang, Rabu, (5/6/2024) Pkl. 07.15-10.00.
Bertempat di dana u kompleks Perumahan Citra Raya, sekitar 50an wakil...
Menkeu RI, Sri Mulyani, Mengutip 3 Kutipan Paus
HIDUPKATOLIK.COM-- Serikat Jesus Provinsi Indonesia melalui Development Office-nya menyelenggarakan Seminar Nasional dengan tema "Prospek Ekonomi Indonesia di Era Pemerintahan Baru: Tantangan, Peluang, dan Catatan". Dalam seminar itu, hadir Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani,...
Jalin Silaturahmi, MUI DKI Jakarta Kunjungi KAJ
HIDUPKATOLIK.COM - Suasana Katedral St. Maria Diangkat ke Surga, Jakarta Pusat, siang hari itu, Selasa (28/05/2024), berbeda dari biasanya. Rombongan Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta beranggotakan 15 orang nampak asyik melihat-lihat berbagai ornamen...
Mengendus Lika-Liku Pendampingan Korban Kekerasan Seksual
HIDUPKATOLIK.COM - KISAH pendampingan terhadap korban kasus kekerasan seksual di atas dapat membuka wawasan kita tentang nyata dan maraknya kasus kekerasan seksual di sekitar kita. Pelbagai upaya sosialisasi telah banyak dilakukan.
Salah satunya adalah acara...
SLTAK PENABUR Jakarta Competitions 2024 : Apresiasi Proses untuk Perubahan Besar
HIDUPKATOLIK.COM - Proses dapat membuat kemajuan dan meningkatkan keterampilan tanpa memperhatikan hasil akhir. Berkomitmen pada proses bisa menghasilkan ketahanan dan membuat siswa beradaptasi serta mampu menghadapi perubahan.
“Komitmen pada proses dapat menciptakan pengalaman holistik dan...
“Spirit of Joy” BPK PENABUR Jakarta: Belajar Asyik di Kereta
HIDUPKATOLIK.COM - Salah satu program pembangunan pendidikan nasional, PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) diarahkan agar dapat mewujudkan pendidikan yang adil, bermutu, dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Anak usia dini merupakan bibit-bibit yang perlu diasah, untuk...
Kardinal Ignatius Suharyo: Tidak Perlu Ditanyakan Lagi Sikap Gereja terhadap Credit Union
HIDUPKATOLIK.COM—Pada Hari Kebangkitan Nasional, KSP PUSKOP CREDIT UNION INDONESIA (Skd) atau disingkat PUSKOPCUINA menggelar Seminar Nasional bertajuk “Relevansi Gerakan Credit Union terhadap Ajaran Sosial Gereja: Solidaritas-Subsidiaritas” pada Senin, 20/05/2024. Uskup Agung Jakarta, Kardinal Ignatius Suharyo...
Mohon Doa untuk Pemulihan Kesehatan Mgr. Michael Cosmas Angkur, OFM
HIDUPKATOLIK.COM - Uskup Emeritus Keuskupan Bogor, Mgr. Michael Cosmas Angkur, OFM saat ini sedang menjalani masa perawatan di Rumah Sakit Santo Carolus, Jakarta.
“Bapa Uskup Mgr. Michael Angkur sedang sakit. Mohon doanya,” kata Pastor Kepala...
PUSKOPCUINA Gelar Rapat Anggota Tahunan XXXV
HIDUPKATOLIK.COM-- Melalui tema “Memperkuat Gerakan Credit Union yang Adaptif, Inovatif, dan Holistik” KSP PUSKOP CREDIT UNION INDONESIA (Skd) atau disingkat PUSKOPCUINA menggelar Rapat Anggota Tahun (RAT) XXXV Tahun Buku 2023. Rangkaian kegiatan dilaksanakan tanggal...
Tatkala Peregrinus Laziosi Melakukan Silih, Penitensi dan Matiraga Selama 30 Tahun Tidak Pernah Duduk
HIDUPKATOLIK.COM - MARIAN Center Indonesia atau MCI yang berlokasi di Jalan Karmel II blok D nomor 1, Kebun Jeruk – Jakarta Barat, siang hari ini ramai dikunjungi banyak orang. Komunitas Doa (KD) St. Peregrinus ...
Peringatan HUT Ke-100 Perkumpulan Strada, Sekolah Budi Luhur I Bekasi Gelar Pentas Budaya Nusantara
HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah Strada Budi Luhur I Kota Bekasi menggelar kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Semester Genap tahun ajaran 2023/2024 dengan tema "Bhinneka Tunggal Ika Kearifan Lokal" Merajut Budaya.
Kegiatan P5 dalam rangka...
Patung Maria Della Strada Jadi Hadiah HUT 100 Tahun Perkumpulan Strada
HIDUPKATOLIK.COM— “Awal tahun 2023 kami para pengurus berpikir apa yang baik untuk hadiah 100 tahun Perkumpulan Strada,” ujar Ketua Pengurus Perkumpulan Strada, Pastor Josephus Ageng Marwata, SJ. Hadiah itu pun secara resmi diberkati pada...
Menag RI Umumkan Rencana Kedatangan Paus Fransiskus dan Dukungan Penuh untuk Pengurus LP3KN
HIDUPKATOLIK.COM - Jakarta – Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Paus Fransiskus akan tiba di Indonesia pada Bulan September 2024. Pernyataan ini disampaikan dalam acara “Launching Pelaksanaan Program Strategis Menteri Agama bagi Masyarakat Katolik pada...
Dirjen Bimas Katolik Ajak Umat Mengenal Aplikasi Layanan Prioritas Ditjen Bimas Katolik
HIDUPKATOLIK.COM – Dirjen Bimas Katolik, Suparman mendampingi Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meluncurkan "Program Strategis Menteri Agama Bagi Masyarakat Katolik pada Wilayah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar (3T)" di Gedung Konferensi Waligereja Indonesia (KWI), Kamis...