Galang Dana untuk Keuskupan Ketapang
HIDUPKATOLIK.com - SELAYAKNYA orang tua yang kian lanjut usia, kian perlu diperhatikan, demikian pula para gembala Gereja. Keuskupan Ketapang, Kalimantan Barat saat ini sedang mengupayakan rumah purna karya bagi para imam usia senja agar dapat berdoa, beristirahat, dan mengendapkan diri dengan layak pada sisa-sisa masa hidup...
WKRI KEHILANGAN BESAR SEORANG TOKOH PANUTAN
HIDUPKATOLIK.COM - “Kita kehilangan besar, seorang senior, panutan dan yang turut merawat keberadaan WKRI menjadi organisasi perempuan Katolik satu-satunya. Cintanya pada WKRI dibawa sampai menutup mata.”
Demikian disampaikan Ketua Presidium Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI),...
Mewujudkan Tanggung Jawab Sejarah
HIDUPKATOLIK.COM - Keuskupan Agung Jakarta menjadi lembaga keagamaan pertama
yang menyerahkan arsipnya kepada Arsip Nasional Republik Indonesia.
KEUSKUPAN Agung Jakarta (KAJ) mencatat sejarah baru sebagai lembaga keagamaan pertama yang menyerahkan arsip-arsip bersejarahnya kepada Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) demi kepentingan bangsa Indonesia.
Hal tersebut...
Jauh-jauh dari Magelang Menuju Jakarta Ingin Mendengar Langsung Pengajaran Kardinal
HIDUPKATOLIK.COM - Tema atau pesan Natal 2022 telah ditetapkan oleh Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) bersama Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) yakni “……pulanglah mereka ke negerinya melalui jalan lain” (Mat. 2:12).
Sejalan dengan tema tersebut, Detty...
Pemuda Katolik Benahi Tiga Komda
HIDUPKATOLIK.COM - PEMUDA Katolik terus memantapkan konsolidasi organisasi sebagaimana amanat Kongres XVI di Batam pada Agustus 2015 dan Rakernas di Lamandau, April silam. Pengurus Pusat Pemuda Katolik secara bertahap telah melaksanakan evaluasi secara utuh...
Demi Berlaga di Pesparani III, Kontingen Papua Tengah Naik Kapal Seminggu
HIDUPKATOLIK.COM, JAKARTA - Sejak dibukanya Pesparani tingkat Provinsi Papua Tengah oleh Penjabat Gubernur Dr. Ribka Haluk, kontingen Papua Tengah secara resmi menjadi kontingen dari wilayah Papua yang ikut dalam Pesparani Katolik Nasional III yang diadakan...
Podjok SteMa, Ruangnya OMK
HIDUPKATOLIK.COM - Setiap komunitas pasti mengidamkan sebuah tempat atau ruangan untuk berdinamika dengan antaranggota komunitasnya. Sama seperti orang muda Katolik (OMK) yang mengidamkan sebuah tempat untuk berdinamika dengan sesama OMK.
Namun apa jadinya kalau ruangan...
Pemuda Katolik: Perlu Serius dan Sinergi untuk Melindungi Pekerja Migran
HIDUPKATOLIK.COM - KETERLIBATAN Pemuda Katolik dalam mewujudkan perlindungan dan meningkatkan kesejahteraan Pekerja Migran Indonesia adalah sebuah keharusan. Pemuda Katolik harus terlibat mendukung Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan menghargai martabat manusia.
Demikian pesan Kepala Badan Perlindungan...
Kesepahaman Dengan Gereja
HIDUPKATOLIK.com - Usai Misa Krisma yang diadakan pada Kamis, 29/3 lalu di Gereja Santa Perawan Maria Diangkat ke Surga, Paroki Katedral, Hidup juga turut menjumpai Pastor Martinus Hadisiswoyo, SJ, di pelataran parkir Mesjid Istiqlal.
Gembala...
Para Pengrajin Caping Mendapat Bantuan Menjelang Lebaran
HIDUPKATOLIK.COM - Anggota Koramil 14 Panongan - Kodim 0510 Tigaraksa, Polsek Panongan - Polresta Tangerang, Romo Paroki Santa Odilia, Citra Raya Tangerang, dan Wanita Katolik RI (WKRI) Cabang Paroki Santa Odilia, pada hari Senin...
Pernyataan Vox Point Indonesia Tentang Perayaan Natal oleh Pemda DKI Jakarta
HIDUPKATOLIK.COM - Pernyataan Vox Point Indonesia Tentang Perayaan Natal Oleh Pemda DKI Jakarta
Mencermati perkembangan Media Sosial berkaitan rencana Perayaan Natal di Monumen Nasional (Monas), perlu kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut.
1. Bahwa Vox Point Indonesia tidak...
Doa Kebangsaan dan Kemanusiaan, Presiden Joko Widodo Ajak Masyarakat Hidupkan Optimisme
Presiden Joko Widodo dalam Doa Kebangsaan dan Kemanusiaan, Kamis, 14/5, pagi mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menjauhkan diri dari ketakutan berlebihan dan menghidupkan optimisme.
"Saya mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk menghilangkan rasa cemas, menjauhkan diri...
Jokowi Siap Hadiri Kongres PMKRI di Palembang
HIDUPKATOLIK.com - Presiden Republik Indonesia, Ir Joko Widodo menerima Pengurus Pusat Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PP PMKRI) di Istana Negara pada selasa siang (22/08/17).
Pertemuan yang dilakukan tertutup tersebut membahas beberapa persoalan kebangsaan. Beliau...
Rosario Hari Bumi
HIDUPKATOLIK.com - PENCINTA Alam Paroki Salib Suci (Palapass) bersama Seksi Kepemudaan dan Legio Mariae Paroki menggelar gerakan Hari Bumi dengan penyuluhan kode kemasan plastik, doa Rosario, dan permainan. Kegiatan bertajuk “Doa dan Aksiku untuk Merubah...
Kerajaan Allah di Atas Segalanya
HIDUPKATOLIK.com - Jangan menjadi pribadi yang sombong. Sebab, harta dan kedudukan tak melulu usaha manusia, tapi juga berkat campur tangan Tuhan. Jangan lupa bersyukur.
Pertama kalinya Keuskupan Agung Jakarta menggelar acara Reborn to Rebound, sebuah...