Terjadi Ledakan Bom di Gereja Surabaya, Ini Imbauan Dirjen Bimas Katolik
HIDUPKATOLIK.com - Ledakan bom pada tiga gereja di Surabaya terjadi hari ini, Minggu (13/05). Direktur Jenderal (Dirjen) Bimbingan Masyarakat (Bimas) Katolik, Eusabius Binsasi menyesalkan kejadian ini dan menyatakan berduka sedalam-dalamnya kepada korban ledakan baik yang...
Pemenang Kompetisi “The Voice of Italy” Sr Cristina OSU akan Tampil di JOYFest 2018
HIDUPKATOLIK.com - Suster Cristina Scuccia, OSU lahir di kota Vittoria, negara bagian Sicilia, Italia pada 19 Agustus 1988. Sejak kecil, ia sudah mempunyai hobi untuk bernyanyi dan menari. Bernyanyi merupakan salah satu bentuk aktualisasi hidupnya.
Cristina...
Umat Katolik Jangan Hanya Menikmati Kedamaian
HIDUPKATOLIK.com - Umat Katolik harus menjadi pembawa damai. Berani membuka diri dengan orang lain.
MENTERI Agama Lukman Hakim Saifuddin mengajak tokoh agama dan tokoh masyarakat beragama Katolik untuk menjaga dan menghargai kehidupan bangsa yang beragam. “Kita bertemu pada titik yang sama, yakni menegakkan keadilan....
Artis dan Penyanyi Tanah Air Turut Memeriahkan HUT Ke 70 Kardinal Suharyo
HIDUPKATOLIK.COM— Genap berusia 70 tahun, Kardinal Ignatius Suharyo merayakan hari jadinya di Wisma Keuskupan Agung Jakarta, Jakarta Pusat. Dalam video syukuran yang ditayangkan di HIDUP TV dan di rely ke beberapa channel Youtube paroki...
Paroki Katedral Hibur Umat di Rumah dengan Tur Natal Katedral 2020
HIDUPKATOLIK.COM — Dalam masa pandemi Covid-19 ini, Misa Natal 2020 pada tanggal 24 dan 25 Desember 2020 di Paroki-paroki KAJ, akan diselenggarakan secara tatap muka masing-masing dua kali. Tentu Misa tatap muka ini terbatas. Tidak...
Kardinal Suharyo Himbau Umat KAJ untuk Belarasa kepada NTT melalui Caritas Indonesia
HIDUPKATOLIK.COM – Badai Siklon Tropis Seroja memicu cuaca ekstrim di wilayah Provinsi NTT sejak 4 April 2021 hingga saat ini telah menyebabkan bencana banjir dan tanah longsor secara merata di provinsi yang terdiri dari 21...
Kadersasi dan Regenerasi Pemuda Katolik Komisariat Cabang Jakarta Pusat
HIDUPKATOLIK.COM – Pemuda Katolik Komisariat Cabang Jakarta Pusat mengadakan satu rangkaian kegiatan besar yakni Diskusi Publik, MAPENTA(Masa Penerimaan Anggota) dan Musyawarah Komisaria (Muskomcab) dengan tema "Pemuda Katolik yang Solid dan Solider", Sabtu, 14 Agustus...
SENTUHAN KASIH DARI TIDAR SETIA WIFE 93 KEPADA ANAK-ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DAN ANAK-ANAK...
Tidar Setia Wife 93 (Ikatan Istri Tentara Lulusan Akmil Tahun 1993), pada hari Jumat 25 Maret 2022, mengadakan kegiatan bakti sosial (Rumahku Indonesia).
Bentuk kegiatan bakti sosial ini adalah mengunjungi anak-anak berkebutuhan khusus di Yayasan...
Yayasan Tarakanita Jalin Kerja Sama dengan Himeji International School Jepang
HIDUPKATOLIK.COM - Suster Marie Yose CB, Ketua Yayasan Tarakanita menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Himeji International School, Jepang. Himeji International School merupakan bagian dari Suruga Academy School Corporation dibawah kepemimpinan Mr. Masahiko Suruga.
Acara...
Launching Pesparani Katolik Tingkat Nasional III, Ajakan untuk Menguatkan Aksi Kolaboratif Merawat Keberagaman
HIDUPKATOLIK.COM - Pesparani penting sebagai sarana meningkatkan wawasan keagamaan bagi umat Katolik. Lewat lagu-lagu liturgi, pendalaman Kitab Suci, dan ragam kegiatan lainnya, masyarakat Katolik semakin meningkatkan kualitas spiritualitas sehingga berdampak dan pada akhirnya melahirkan...
Pada Perayaan Paskah TNI dan Polri 2024, Kardinal Mengajak Warga Katolik Menjadi Saksi-saksi Terang...
HIDUPKATOLIK.COM - "Kita berani menjadi sakti-saksi kebaikan Tuhan seperti Petrus dan Yohanes. Berani memberikan kesaksian justru pada kesempatan yang tidak bagus ini dengan memberikan kesaksian yang dapat dipercaya."
Demikian disampaikan Uskup Agung Jakarta/Uskup Umat Katolik...
MELEJITKAN LAGI SEKOLAH KATOLIK
HIDUPKATOLIK.com - Agar tetap berjaya, Sekolah Katolik harus meningkatkan dan memperbaiki mutu pendidikan yang ditawarkan. Persatuan antarlembaga pendidikan Katolik perlu ditingkatkan.
SEKOLAH Katolik cenderung berjuang sendiri-sendiri dan tidak ada kerja sama antarsekolah Katolik. Kenyataannya, Sekolah...
KAMPUNG SAWAH, KAMPUNG PANCASILA
HIDUPKATOLIK.com - Kampung Sawah menjadi ikon Kampung Pancasila. Pekan lalu, umat Katolik di sana merayakan 120 tahun pembaptisan perdana di wilayah bercorak Betawi ini.
PADA 120 tahun silam, Kampung Sawah hanyalah jalan setapak yang membelah...
PANGGILAN MUNCUL TAK TERDUGA
HIDUPKATOLIK.com - PANGGILAN menjadi imam atau biarawan-biarawati sering kali muncul disaat yang tak pernah diduga-duga. Hal ini disampaikan Bhanu, salah satu siswa Seminari Menengah Wacana Bhakti, Jakarta ketika mengadakan aksi panggilan di Paroki Ibu...
SYUKUR HUT PAROKI CIPUTAT
HIDUPKATOLIK.com - Sejumlah perempuan berpakaian kebaya bertugas membadi teks misa di depan Gereja St Nikodemus Ciputat, Sabtu, 23/4. Umat pun sebagian besar berpakaian serupa; yang perempuan berkebaya, yang pria berbatik. Ini bukan peringatan Hari...