web page hit counter
Selasa, 26 November 2024

Sekjen KWI Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC: Saya Berangan-angan Bisa Seperti Mgr. Hadisumarta!

HIDUPKATOLIK.COM –  Sekretaris Jenderal Konferensi Waligereja Indonesia Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, OSC berkesempatan memberikan kesan dan pengalamannya melihat sosok Almarhum Mgr. Fransiscus Xaverius Hadisumarta, O.Carm pada Perayaan Ekaristi (Misa) Requiem, Senin, 14/02/22. “Uskup yang saya...

Kesepahaman Dengan Gereja

HIDUPKATOLIK.com - Usai Misa Krisma yang diadakan pada Kamis, 29/3 lalu di Gereja Santa Perawan Maria Diangkat ke Surga, Paroki Katedral, Hidup juga turut menjumpai Pastor Martinus Hadisiswoyo, SJ, di pelataran parkir Mesjid Istiqlal. Gembala...

Kardinal Suharyo Sebut LDD Wajah Sosial Gereja

Tepat 58 tahun silam, Uskup Agung Jakarta kala itu, Mgr. Adrianus Djajasepoetra, SJ, mendirikan lembaga pelayanan sosial milik keuskupan yang dinamai Lembaga Daya Dharma. Melalui biro-bironya, LDD melayani kebutuhan kemanusiaan masyarakat miskin, lemah, miskin, tersingkir...

Kardinal Suharyo: Jangan Lupa Wartakan Indonesia

HIDUPKATOLIK.COM – Ada satu hal yang istimewa di dalam Injil Lukas. Jika mengikuti perutusan kedua belas para rasul melalui Injil Lukas, tertulis bahwa para rasul masih dididik terus menerus. Menurut Injil Markus, maupun Injil Matius,...

Uluran Tangan untuk Dua Seminari

HIDUPKATOLIK.COM -  RIBUAN tiket terjual dalam Malam Persembahan Kasih untuk pembangunan dan renovasi Seminari St Maria Immaculata Lalian Keuskupan Atambua dan Seminari Sinar Buana Keuskupan Weetebula.  Acara penggalangan dana tersebut berlangsung di ICC Mega Glodok Kemayoran, Jakarta Pusat, Jumat, 31/11. Uskup Weetebula, Mgr Edmund Woga...

Gedung Medik Carolus Borromeus, Pertanda Bakti Untuk Negeri Selama 1 Abad

HIDUPKATOLIK.COM - 100 TAHUN RS ST. CAROLUS, MELAYANI DARI HATI , MEMBANGKITKAN HARAPAN. SEMAKIN MODERN terlebih dengan Gedung Medik Carolus Borromeus (GMCB) yang baru. RS St. Carolus tetap berkomitmen memberi pelayanan kesehatan yang bermutu dengan sikap berbelarasa,...

BERBAGI KEBAHAGIAAN KEPADA PARA LANSIA YANG KURANG MAMPU DI PEDESAAN

HIDUPKATOLIK.COM - Anggota Korem 052 Wijayakrama, Kodim 0510 Tigaraksa, Koramil 14 Panongan, Polsek Panongan - Polresta Tangerang, Romo Gereja Katolik Santa Odilia - Citra Raya, Desa Ciakar, Wanita Katolik RI (WKRI) Cabang St. Odilia,...

Sumpah Pemuda di Aula Katedral

HIDUPKATOLIK.com - KESATUAN Republik Indonesia telah bersama disyukuri oleh segenap bangsa. Indonesia jangan digoncang-goncang dan jangan terjadi perpecahan. Pesan ini disampaikan Mgr Ignatius Suharyo saat diadakan konferensi pers di Gedung Karya Pastoral KAJ, Jakarta...

Tatkala Peregrinus Laziosi Melakukan Silih, Penitensi dan Matiraga Selama 30 Tahun Tidak Pernah Duduk

HIDUPKATOLIK.COM - MARIAN Center Indonesia atau MCI yang berlokasi di Jalan Karmel II blok D nomor 1, Kebun Jeruk – Jakarta Barat, siang hari ini ramai dikunjungi banyak orang. Komunitas Doa (KD) St. Peregrinus ...

Flobamorata Bale Nagi dan Rayakan Indahnya Kebhinnekaan di SanCLA

HIDUPKATOLIK.COM - Flobamorata SanCLA Merayakan Kebhinnekaan Untuk menyambut dan menghidupi tema pastoral Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) tahun 2018 “Amalkan Pancasila, Kita Bhinneka, Kita Indonesia”, umat Gereja Katolik Santa Clara, Paroki Bekasi Utara asal NTT (Nusa Tenggara...

Garda Terdepan Merawat Kebangsaan

HIDUPKATOLIK.com - Garda Terdepan Merawat Kebangsaan IKATAN Sarjana Katolik Indonesia (ISKA) mengadakan pemberkatan gedung baru sekretariatnya pada Sabtu, 17/2. Gedung tersebut berada di kawasan Roxy Mas, Jakarta Pusat. Gedung ini diberi nama ISKA Centre. Sekitar 100...

Menggapai Mimpi, Merangkul Difabel

HIDUPKATOLIK.COM - Billy Evert, seorang penyandang tunanetra, nampak tenang duduk di  kursi barbershop berwarna hitam setelah menunggu nomor antrian selama beberapa saat. Tak lama kemudian, seorang barber datang menghampiri dan mengenakan kain kip kepadanya.  “Rambut...

Pengurus RT/RW Membangun Peradaban Masyarakat

HIDUPKATOLIK.com - Cinta tanah air dapat diwujudkan melalui keterlibatan dalam pembangunan keadaban publik. RUKUN Tetangga dan Rukun Warga (RT/RW) adalah istilah yang tak asing di Indonesia. Dalam masyarakat, lembaga ini dirancang dan dibagi berdasarkan wilayah hingga jangkauan terkecil di bawah kelurahan. Ketua dan pengurus...

Save and Invest Then Spend (SAINTS) – Potensi Besar Perempuan

HIDUPKATOLIK.COM - Potensi Besar Perempuan Pada hari keenam, Tuhan bekerja lembur menciptakan seorang perempuan. Malaikat berkata kepada-Nya, ”Tuhan, mengapa Engkau tidak beristirahat dulu?” TUHAN menjawab, ”Tidak bisa. Aku sedang melakukan pekerjaan penting. Aku hendak menciptakan sesosok makhluk yang sangat...

Mgr Paskalis Pingsan

HIDUPKATOLIK.com - SAAT berada di Sintang Mgr Paskalis Bruno Syukur dikabarkan sempat pingsan siang ini. Mgr Paskalis berada di Sintang untuk menghadiri Tahbisan Uskup Sintang, Mgr Samuel Oton Sidin. Ada kabar bahwa Mgr Paskalis...