web page hit counter
Minggu, 24 November 2024

Perhimpunan Warakawuri Katolik Santa Monica : Teman Senasib dan Seperjuangan

HIDUPKATOLIK.com - Ditinggal seorang suami tidak mengurangi arti kehidupan seorang wanita. Warakawuri mengingatkan para janda agar tidak hanya merenung tetapi juga saling menguatkan. Semasa hidupnya Angela Maria Rena Karim sering berpikir tentang kondisi janda-janda di...

Helen Keller Indonesia: Meningkatkan Martabat Penyandang Disabilitas

HIDUPKATOLIK.COM - Pelayanan cinta kasih kepada sesama yang lemah, kecil, miskin dan difabel "Aku jarang berpikir mengenai keterbatasanku dan mereka tidak pernah membuatku bersedih.” Salah satu motto Helen Keller semasa hidupnya. Ia merupakan orang pertama...

Memuliakan Tuhan Lewat Gamelan

HIDUPKATOLIK.com - Selain untuk hobi dan hiburan seni, para anggota komunitas ini mau melestarikan budaya dan pelayanan liturgi. Dengan gamelan mereka memuliakan Tuhan. Sekilas dari luar, tidak ada yang khas dari rumah berukuran enam kali tujuh...

Menabur Asa Menggapai Cita

HIDUPKATOLIK.com - Tak kenal lelah, para guru mendampingi siswa berkebutuhan khusus agar dapat mandiri. Karena beragam gangguan, kurikulum disesuaikan dengan kebutuhan siswa. Cuaca di wilayah Bekasi, Jawa Barat, cerah. Anak-anak Sekolah Kasih Bunda (SKB) mulai berdatangan...

Serikat Rosa Mistika: Tarekat Suster Tanpa Biara

HIDUPKATOLIK.com - Bukan biarawati, tetapi mereka mengikrarkan kaul tiga nasihat Injil: kemurnian, kemiskinan, dan ketaatan. Anggota Serikat Rosa Mistika hadir di tengah dunia dengan bidang pelayanan masing-masing. Serikat Rosa Mistika (SRM) merupakan Lembaga Hidup Bhakti...

GEMA : Memutus Sekat Perbedaan

HIDUPKATOLIK.com - Mereka datang dari kampus, daerah, dan suku yang berbeda. Mereka membangun persaudaraan dan mengembangkan potensi serta talenta yang mereka miliki. Iman pun mereka hidupi. Kebersamaan menjadi prinsip yang ingin dihidupi setiap anggota Gereja...

Yakobus Photography Club : Pemburu Momen di Rumah Tuhan

HIDUPKATOLIK.com - “Yakobus Photography Club selalu menyadari setiap orang bisa saja menjadi fotografer. Akan tetapi menjadi fotografer yang mengedepankan pelayanan butuh komitmen.” Langit Jakarta masih sore. Begitu banyak warga berduyun-duyun menikmati pemandangan di Monumen Nasional...

Sekolah Marsudirini Bogor : Siswa ABK Adalah Berkat

HIDUPKATOLIK.com - Sekolah bukan hanya tempat menimba ilmu tetapi juga tempat bersosialisasi. Toleransi berarti mengenal sesama tanpa membedakan-bedakan. Sekolah Marsudirini Bogor, Jawa Barat berdiri sejak 10 November 2000. Sekolah ini terletak di Perumahaan Telaga Kahuripan,...

Vox Angelorum Choir, Tetap Berkarya Walaupun Di Rumah Aja

HIDUPKATOLIK.com – Vox Angelorum Choir mengisi waktu #dirumahaja membuat paduan suara secara virtual.  Paduan suara yang tumbuh di Paroki Maria Bunda Karmel Tomang, Jakarta Barat ini mengupload video virtual choir di akun Youtubenya pada...

Parq’77: Ingin Bersahabat Hingga Tuhan Memanggil

HIDUPKATOLIK.COM - Terus melayani hingga usia senja. Ingin saling berbagi kepada semua orang. Persahabatan mereka tidak dibatasi suku, agama, dan budaya. Mereka ingin bersama hingga akhir. Kakek dan nenek penghuni Panti Sosial Tresna Werdha Jakarta...

Gerakan Peduli Perempuan

HIDUPKATOLIK.com - Bermula dari gerakan Jaringan Mitra Perempuan, Mitra ImaDei terus berkembang hingga sekarang memiliki badan hukum mandiri untuk memperjuangkan hak asasi manusia. Mungkin tidak ada seorang pun yang memiliki sebuah anganangan secara sadar untuk...

Sahabat Perjalanan Imamat

HIDUPKATOLIK.com - Awalnya sebagai sarana belajar menyalurkan ide, Teman Seperjalanan kini semakin luas menjadi sahabat ziarah umat beriman. Di era digital, budaya membaca-menulis terpinggirkan oleh perkembangan media sosial dan berbagai kemajuan teknologi audio visual. Situasi...

Albertus Photo Club : Merekam Sejarah Lewat Foto

HIDUPKATOLIK.com - Pelayanan untuk gereja bisa dilakukan dengan beragam cara. Salah satunya lewat fotografi . Berbekal kamera, komunitas ini merekam setiap aktivitas umat yang bakal menjadi bukti sejarah . Hari masih gelap. Deru sayup mesin...

Museum Misi Surabaya : Sejarah Iman, Oase Umat Beriman

HIDUPKATOLIK.com - Merayakan 90 tahun CM Indonesia (1923-2013) dan 50 tahun misi Romo-romo CM Italia di Keuskupan Surabaya (1964-2014), Museum Misi di Surabaya diresmikan, sebagai sumber hidup umat beriman. Museum ini menempati “gedung pertama” Seminari...

Kemauan Kita Untuk Berbuat Lebih

HIDUPKATOLIK.com Gelak tawa mengiringi acara Kaderisasi 35 pengurus Orang Muda Katolik (OMK) Paroki Cikarang di Wisma Erema Cisarua, Bogor, Sabtu (25/06/2019), saat bermain dan belajar kepemimpinan yang dipraktekan langsung , dengan tujuan agar bisa saling...