Renungan Harian 24 Juli 2024 “Hati Diperbarui”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan Biasa XVI; Yer. 1:1, 4-10; Mzm. 71; Mat. 13:1-9
YESUS mendekati para pendengar dan pengikut-Nya dengan cara unik dan kreatif yaitu melalui perumpamaan yang diambil dari kehidupan sehari- hari. Kadang Yesus memakai...
Renungan Harian 25 Juli 2024 “Kedudukan Baru”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Yakobus Rasul, 2 Kor. 4:7-15; Mzm. 126; Mat. 20:20-28
IBU mana tidak menginginkan yang terbaik bagi anak-anaknya? Keberhasilan anak adalah kebanggaan orang tua. Demikianlah Salome, istri Zebedeus. Dengan berani ia meminta...
Renungan Harian 27 Juli 2024 “Penegasan Rohani”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan Biasa XVI; Yer. 7:1-11; Mzm. 84; Mat. 13:24-30
IMAN membutuhkan kerja sama dengan rahmat Allah sepanjang hidup. Di dalamnya ada dinamika mencari, menemukan dan melaksanakan kehendak Allah. Proses bertumbuh dalam iman tidak...
Renungan Harian 29 Juli 2024 “Engkaulah Mesias”
HIDUPKATOLIK.COM – PW St. Marta, Maria dan Lazarus. 1Yoh. 4:7-16; Mzm. 34:2-3,4-5,6-7, 8-9,10- 11; Yoh. 11:19-27 atau Luk.10:38-42
PERCAKAPAN antara Marta dan Yesus di dalam perikop ini menghadirkan beberapa aspek penting berikut. Pertama, peran Allah....
Renungan Harian 31 Juli 2024 “Kerajaan Allah”
HIDUPKATOLIK.COM – PW St. Ignasius dr Loyola.Yer. 15:10,16- 21; Mzm. 59:2-3.4-5a.10-11,17-18; Mat 13:44-46
PERUMPAMAAN
terpendam dan mutiara berharga melukiskan beberapa pesan penting berikut ini. Pertama, nilai Kerajaan Allah. Kerajaan Allah adalah situasi di mana Allah berdaulat...
MAJALAH HIDUP EDISI TERBARU, No. 30 TAHUN 2024
INGIN BERLANGGANAN? Silahkan klik di sini: majalahhidup.com
HIDUPKATOLIK – Yang terbaru dari HIDUP Edisi terbaru, No. 30, Minggu, 28 Juli 2024
SAJIAN UTAMA: ORANG Muda Katolik (OMK) Keuskupan Tanjung Selor terus memperkaya diri. Bertempat di Dumaring, OMK...
Kevin Adi Senjaya, Siswa Perantau dari SMAK PENABUR Gading Serpong Satu Ini Berhasil Raih...
HIDUPKATOLIK.COM - Kevin Adi Senjaya, peserta didik Brilliant Class kelas 12 dari SMAK PENABUR Gading Serpong dikenal sebagai pribadi yang pendiam, memiliki jiwa kepemimpinan yang baik, dan selalu memiliki jadwal untuk belajar.
Kevin merupakan peserta...
Apa Keheroikan Letnan Anumerta Herman Fernandez Sehingga Diusulkan Menjadi Pahlawan Nasional
HIDUPKATOLIK.COM - PEMERINTAH Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) memberikan dukungan penuh atas pengusulan Letnan Anumerta Herman Yoseph Fernandez yang merupakan anak asli daerah itu menjadi Pahlawan Nasional.
Herman Fernandez, Frans Seda, Willem Wowor,...
Penabur Children Choir Konser Album Perdana, Nikmati Harmoni Kebhinekaan
HIDUPKATOLIK.COM - Menapaki usia ke - 74 tahun pada 19 Juli 2024, BPK PENABUR Jakarta sebagai lembaga pendidikan Kristen di Indonesia, terus berkomitmen menerapkan pembelajaran holistik yang diterapkan di 79 sekolah. Pendidikan Karakter Berbasis...
Ormas Katolik Lebih Mengutamakan Pelestarian Lingkungan Ketimbang Nilai Komersial di Balik Rencana Pemberian Konsesi...
HIDUPKATOLIK.COM - PRO dan kontra. Dua kata ini menggambarkan disposisi ormas Katolik terkait rencana pemberian Wilayah Izin Usaha Pertambangan Khusus (WIUPK) secara prioritas dari pemerintah berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 25 Tahun 2024 tentang...
Umat Paroki Dumaring Bergoyang Menyambut Peserta “Tanjung Selor Youth Day”
HIDUPKATOLIK.COM - DI jalanan berliku dan berdebu, rombongan mobil yang membawa peserta Tanjung Selor Youth Day (TSYD) 2024 dari berbagai paroki di Keuskupan Tanjung Selor (KTS) meluncur dengan kecepatan yang menggetarkan hati. Roda-roda besarnya...
Ketua Lembaga Biblika Indonesia Pastor Albertus Purnomo, OFM: Apa yang Dimaksud dengan Kehidupan Kekal
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 11 Agustus 2024 Hari Minggu Biasa XIX. 1Raj.19:4-8; Mzm.34:2-3, 4-5, 6-7, 8-9; Ef.4:30-5:2; Yoh.6:41-51
“ORANG-orang yang bijaksana, dengan hati yang merindukan kebenaran, telah datang untuk mencari di dalam Gereja Katolik jalan yang...
Paus Fransiskus Perpanjang Masa Tugas Uskup Mandagi
HIDUPKATOLIK.COM - KABAR perpanjangan masa tugas itu disampaikan langsung oleh Uskup Agung Merauke, Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC akrab disapa Uskup Mandagi kepada umatnya pada perayaan 119 tahun Misi Gereja Katolik di Papua Selatan...
Capacity Building Unika Musi Charitas Palembang: Bangga dan Bahagia Melayani
HDUPKATOLIK.COM - "Kita semua mencari kebahagiaan, yaitu kebahagiaan yang sejati, sesuai dengan realitasnya", ungkap Uskup Emeritus Palembang, Mgr. Aloysius Sudarso SCJ.
Hal ini disampaikan saat mengawali materinya dalam kegiatan Capacity Building Dosen dan Tenaga Kependidikan...
Renungan Harian 18 Juni 2024 “Bersemangat Magis”
HIDUPKATOLIK.COM – 1Raj. 21:17-29; Mzm. 51:3-4.5-6a.11.16; Mat. 5:43-48
“APABILA kamu mengasihi orang yang mengasihi kamu, apakah upahmu? Bukankah pemungut cukai juga berbuat demikian?” (Mat 5:46). Kita biasanya sudah merasa puas dengan apa yang biasa kita lakukan....