Benarkah Imam Dilarang Memberi Salam Damai?
HIDUPKATOLIK.com - Benarkah pada perayaan Ekaristi, Romo dilarang memberi Salam Damai kepada umat, serta tak boleh dinyanyikan lagu “Salam Damai”? Apakah ungkapan Salam Damai itu boleh dipindahkan ke tempat lain dalam perayaan Ekaristi? Mengapa muncul larangan...
Kondisi Kesehatan Paus Emeritus Stabil, Ikut Misa di Kamarnya
HIDUPKATOLIK.COM - Direktur Kantor Pers Takhta Suci, Matteo Bruni pada Jumat (30/12/2023) mengatakan kondisi kesehatan Paus Emeritus Benediktus XVI tetap stabil.
Ditambahkannya, kemarin malam Benediktus XVI bisa istirahat dengan baik, dan tadi sore ikut perayaan...
Ini Jadwal Misa Rabu Abu 2019 di KAJ dan Bogor
HIDUPKATOLIK.com - Gereja itu suci. Memang, gereja memiliki bagian dari orang berdosa hari ini, sama seperti yang terjadi di gereja mula-mula (misalnya Yudas). Para Rasul pertama jauh dari sempurna, dan sejarah tidak mengubah sifat...
Kisah Maria Penolong Abadi dari Pulau Kreta
HIDUPKATOLIK.COM - SUATU kali seorang ibu bertolak ke Singapura. Ia merupakan devosan Bunda Maria Penolong Abadi. Ketika ia di Singapura, ia masuk ke sebuah gereja di mana ikon atau lukisan Bunda Penolong Abadi di...
Mgr Adrianus Sunarko OFM Diangkat Menjadi Profesor Teologi dari Menristek Dikti
HIDUPKATOLIK.com - Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia melalui surat bernomor 49862/A2.3/KP/2018, tentang Kenaikan Jabatan Akademik/ Fungsional Dosen Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, telah menetapkan jabatan profesor kepada Mgr Adrianus Sunarko, OFM,...
Dipanggil Hidup Bahagia
HIDUPKATOLIK.COM – Minggu Biasa XXXI Hari Raya Semua Orang Kudus Why. 7:2-4,
9-14; Mzm. 24:1-2, 3-4ab, 5-6; 1Yoh. 3:1-3; Ma.t 5:1-12a
SETIAP 1 November segenap umat Katolik diajak merayakan Hari Raya semua orang Kudus, yaitu saudara kita...
Lucunya Kontingen Maumere Naik Kereta LRT di Palembang
HIDUPKATOLIK.COM - Terlihat kemeriahan mulai tampak diarena Indonesia Youth Day (IYD) III Jakabaring Palembang pada Jumat, 23 Juni 2023. Beberapa kontingen IYD mulai berdatangan ke Palembang. Selain peserta IYD tuan rumah Keuskupan Agung Palembang,...
Doa Litani Rama Sandjaja
HIDUPKATOLIK.com - Tuhan, Kasihanilah kami (2x),
Kristus, Kasihanilah kami (2x),
Tuhan kasihanilah kami; Kristus dengarkanlah kami,
Kristus kabulkanlah doa kami.
Reff : Kasihanilah kami.
Allah Bapa di surga,
Allah Putra penebus dunia,
Allah Roh Kudus,
Allah Tritunggal Maha Kudus,
Tuhan Yang Maha Esa.
Reff...
Jumlah Umat Katolik Terus Meningkat di Seluruh Dunia
HIDUPKATOLIK.COM— Jumlah umat Katolik di seluruh dunia meningkat hampir 16 juta dalam setahun menjadi 1,33 miliar, menurut statistik yang disorot oleh Vatikan menjelang Minggu Misi Sedunia 2020.
Angka-angka, yang dibagikan oleh Fides News Service, 16...
Dari Vatikan, Pastor Markus Solo: Paus Emeritus Benediktus XVI Dipanggil Tuhan
HIDUPKATOLIK.COM - Anggota Dewan Kepausan Dikasteri untuk Dialog Antar Umat Beragama, Pastor Markus Solo Kewuta, SVD pada pukul 16.58, hari ini, Sabtu, 31/12/2022, menyampaikan berita duka mendalam bahwasanya Paus Emeritus Benediktus XVI telah menghembuskan...
Seorang Pastor Asal NTT Dirampok di Paraguay
HIDUPKATOLIK.COM - Kisah rampok-merampok di Paraguay begitu sering terjadi. Di negara itu bahkan dikategorikan tertinggi angka kekerasan setelah El Salvador dan Hondrus.
Kali ini perampokan justru terjadi dengan Pastor Rodrikus Reinoldus Tanesib SVD. Pastor yang...
Peraturan Pantang dan Puasa 2019 KAJ
HIDUPKATOLIK.com - Masa Prapaskah tahun ini akan dimulai pada Rabu, 6 Maret hingga Sabtu, 20 April 2019.
Mengacu pada Kitab Hukum Kanonik (KHK k.1249) disebutkan, "Semua orang beriman kristiani menurut cara masing-masing wajib melakukan tobat demi...
Resmi! Stasi St. Agustinus – Halim Perdanakusuma menjadi Paroki ke 67 di KAJ
HIDUPKATOLIK.COM— Berdasarkan Surat Resmi dari Keuskupan Agung Jakarta No 591/3.16.76/2020 yang dikeluarkan pada 9 September 2020 dan ditujukan kepada Kepala Stasi Halim Perdanakusuma Romo Yoseph M.M Bintoro, Uskup Agung Jakarta Ignatius Kardinal Suharyo menetapkan...
Kisah Perjumpaan Uskup Agung Jakarta dengan Ketua MUI Kabupaten Tangerang
HIDUPKATOLIK.COM - Kami, para anggota Dewan Paroki dan Seksi HAAK paroki St. Odilia Citra Raya Tangerang, pada tanggal 12 September 2017, mendampingi Mgr. Ignatius Suharyo, Uskup Keuskupan Agung Jakarta, untuk mengadakan silaturahmi kepada Bapak...
Usia Wafat Yesus
HIDUPKATOLIK.COM – Romo Benny, sejauh saya baca, Alkitab tidak menyebutkan bahwa Yesus berusia 33 tahun pada saat wafaf. Kenapa para ahli Alkitab bisa memprediksi angka ini? Mohon pencerahan,Romo! Terima kasih. (N. Jacob, Ruteng)
MENCERMATI kehidupan Yesus...