web page hit counter
Kamis, 28 November 2024

Sebuah Gereja Kecil yang Menjadi Dapur Umum di Ukraina

HIDUPKATOLIK.COM - Pastor Oleksandr Bilskyi, seorang imam Katolik Yunani Ukraina, menyajikan makanan panas kepada lebih dari 100 orang setiap hari dari gereja kecilnya di Beryslav, sebuah kota di selatan yang diduduki selama sembilan bulan...

Kami Berjalan Bersama-Nya Penuh Sukacita

HIDUPKATOLIK.COM - PAGI yang cerah menyambut rencana perjalanan wisata saya bersama teman-teman keluarga dari KPKS Santo Paulus Tangerang. Kami berencana akan melakukan perjalanan bersama-Nya menyusuri dan mengunjungi permukiman perbukitan suku tradisional,  wisata di Perkampungan...

Renungan Harian 1 Januari 2021 “Kebesaran Orang Kecil”

HIDUPKATOLIK.com – Bil. 6:22-27; Mzm. 67:2-3, 5, 6,8;Gal. 4:4-7; Luk. 2:16-21 ALLAH memilih yang paling kecil untuk menyatakan kebesaran-Nya. Raja Herodes gelisah dan marah karena merasa ditipu oleh para majus. Ketiga orang majus harus melampaui perjalanan...

Renungan Harian 24 Juli 2023 “Tanda Pertobatan”

HIDUPKATOLIK.COM – PW Sharbel Makhluf Kel. 14:5-18; MT Kel. 15:1-2,3-4,5-6; Mat. 12:38-42. PERMINTAAN orang Farisi dan ahli Taurat untuk meminta tanda dari Yesus muncul karena ketidakpercayaan. Karya Yesus, entah itu melalui pengajaran dan tindakan, tidak...

Renungan Harian 5 Desember 2020 “Iman – Percaya”

HIDUPKATOLIK.com – Yes. 29:17-24; Mzm. : 23:1-3a,3b-4,5,6; Mat. 9:27-31. BANGSA Israel dalam Perjanjian Lama mengalami nasib sulit, hidup dalam penindasan dan ketidakadilan, merasa putus-asa, bahkan yang lain meninggalkan Tuhan. Dalam situasi seperti itu Nabi Yesaya menghibur...

Renungan Harian 6 April 2023 “Hamba Yang Melayani”

HIDUPKATOLIK.COM – Kamis Putih/Misa Krisma (pagi) Yes. 61:1-3a,6a,8b-9; Mzm. 89:21-22,25,27; Why. 1:5-8; Luk. 4:16-21. sore Kel. 12:1- 8,11-14; Mzm. 116:12-13,15-16bc,17-18; 1Kor. 11:23-26; Yoh. 13:1-15. PERISTIWA pembasuhan kaki pada perayaan Kamis Putih ini menghadirkan beberapa pokok...

Uskup Agung Gallagher Kunjungi Lviv dan Berkati Ukraina

HIDUPKATOLIK.COM - Uskup Agung Paul Richard Gallagher, Sekretaris Hubungan dengan Negara Vatikan, mengunjungi kota Lviv di bagian barat Ukraina dan memberkati orang-orang Ukraina atas nama Paus Fransiskus. Tiba di Ukraina, Rabu (18/5/2022), Uskup Agung Gallagher...

MENJADI ‘KAUM TERBUANG’ KARENA PANDEMI? TUNGGU DULU! TAK SEDIKIT YANG MAKIN KREATIF DAN MAMPU...

HIDUPKATOLIK.COM - TAHUN 586 SM menjadi awal masa gelap sebagian orang Yehuda, khususnya kelompok elite kerajaan, yang diangkut ke pembuangan di Babel. Tanah terjanji, kerajaan berdaulat, dan Bait Allah sebagai simbol penyertaan dan kasih...

Renungan Harian 24 Agustus 2023 “Mari dan Lihatlah”

HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Bartolomeus. Why.21:9b-14; Mzm.145:10-11, 12-13ab, 17-18;Yoh.1:45-51 HARI ini Gereja kudus merayakan pesta Santo Bartolemeus Rasul yang dalam Injil dikenal dengan nama Natanael. Filipus mengisahkan perjumpaannya dengan Yesus dari Nazaret, yang disebut oleh...

MAJALAH HIDUP EDISI TERBARU, No. 42 TAHUN 2022

INGIN BERLANGGANAN? Silakan klik disini : majalahhidup.com HIDUPKATOLIK – Yang Terbaru dari Majalah HIDUP No. 42, Terbit: Minggu, 16 Oktober 2022 SAJIAN UTAMA: Pelayanan kedukaan Oasis Lestari telah hadir menjadi salah satu pilihan tepat untuk memberikan penghormatan terakhir...

Paus Sesalkan Pembantaian Bucha, Serukan Diakhiri Perang di Ukraina

HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus sesalkan pembantaian terhadap warga sipil di pinggiran Kota Kyiv, Bucha, selama pendudukan Rusia di daerah itu, dan memperbarui seruannya untuk mengakhiri perang di Ukraina. Ketika tingkat pembantaian warga sipil di Kota...

Dua Imam di Antara 357 Perwira yang Dilantik Panglima TNI, Kado Istimewa

HIDUPKATOLIK.COM - Panglima TNI, Laksamana Yuda Margono melantik 357 perwira Pa PK TA 2023 di Jakarta pada hari Rabu, 9/8/2023. Dari sejumlah perwira tersebut, terdapat dua imam yang ikut dilantik menjadi perwira. Keduanya adalah...

Bacaan Injil 31 Oktober 2020

HIDUPKATOLIK.COM – Luk 14:1.7-11 Barangsiapa meninggikan diri, akan direndahkan; dan barangsiapa merendahkan diri, akan ditinggikan. Pada suatu hari Sabat Yesus masuk rumah seorang pemimpin orang-orang Farisi untuk makan di situ. Semua yang hadir mengamat-amati Dia dengan saksama. Melihat tamu-tamu berusaha menduduki tempat-tempat...

Renungan Harian 30 Maret 2021 “Kegagalan dalam Beriman”

HIDUPKATOLIK.com – Yes. 49:1-6; Mzm. 71:1-2,3-4a,5-6ab,15,17; Yoh. 13:21-33,36-38 NUBUAT keselamatan yang diwartakan oleh Nabi Yesaya bukanlah nubuat keselamatan biasa. Tampak sekali dalam pesan nabi ini, keselamatan akan dibuka untuk seluruh bangsa, bukan hanya untuk bangsa Israel...

Paus Tandaskan Karya Kasih Menabur Benih Harapan di Kongo dan di Seluruh Benua Afrika

HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus mengakhiri hari kedua Perjalanan Apostoliknya ke Republik Demokratik Kongo dengan bertemu perwakilan dari beberapa badan amal di Kinshasa, dan berterima kasih kepada mereka atas karya berharga mereka bagi yang paling...