web page hit counter
Saturday, April 19, 2025
spot_img

Uskup Agung Palembang, Mgr. Yohanes Harun Yuwono: Agar Kaum Muda Makin Trengginas

HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 30 Juni 2024 Hari Minggu Biasa XIII Keb.1:13-15; 2:23-24; Mzm.30:2,4,5-6,11,12a,13b; 2Kor.8:7,9,13-15; Mrk.5:21-43 (panjang) atau Mrk.5:21-24, 35b-43 (singkat) PERIKOP ini Yesus diminta oleh Kepala Rumah Ibadah untuk menyembuhkan anak perempuannya yang sedang sakit....

Ketua Presidium Dewan Pimpinan Pusat WKRI, Elly Kusumawati Handoko: WKRI Menjadi Wajah Gereja di...

HIDUPKATOLIK.COM - TEPAT pada hari Rabu, 26 Juni 2024, Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) genap berusia seratus tahun alias seabad. Didirikan di Yogyakarta oleh R.A. Sulastri, organisasi kemayarakatan ini kini menjadi “pohon” yang rimbun,...

Uskup Palangka Raya, Mgr. A.M. Sutrisnaatmaka MSF: Membumikan Kekudusan

HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 14 Juli 2024 Hari Minggu Biasa XV. Am.7:12-15; Mzm.85:9ab,10,11-12,13-14; Ef.1:3-14 (Ef.1:3-10), Mrk.6:7-13 UMAT yang beriman kristiani oleh St. Paulus  disebut sebagai umat yang terpilih menjadi anak-anak Allah. Karunia dan berkat rohani...

Renungan Harian 17 Agustus 2024 “Merah-Putih”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari Raya Kemerdekaan RI. Sir. 10:1-8; Mzm. 101:1a,2ac, 3a,6-7; 1Ptr. 2:13-17; Mat. 22:15-21. LOGO HUT RI 2024 “Nusantara Baru Indonesia Maju” berbentuk angka 79 berwarna merah. Ujung angka 7 yang menyerupai paruh Garuda...

Renungan Harian 28 Juni 2024 “Tuhan Selalu Menanggapi”

HIDUPKATOLIK.COM – Pw. St. Iremneus, UskMrt. 2Raj.25:1-12; Mzm.137:1-2,3,4-5,6; Mat.8:1-4 PENDERITA kusta sungguh menye- dihkan secara lahir dan batin. Dobel penderitaan, yakni fisiknya digerogoti penyakit tetapi terlebih derita batin karena dipandang penyakit kutuk, najis. Orang kusta...

Renungan Harian 21 Juni 2024 “Perhatian”

HIDUPKATOLIK.COM – PW. St. Aloisius Gonzaga. 2Raj. 11:1-4.9-18.20; Mzm. 132:11.12.13-14.17-18; Mat. 6:19-23 YESUS bersabda, “Di mana hartamu berada, di situ juga hatimu berada” (Mat 6:21). Dalam bahasa Yunani, kata yang digunakan untuk “hati” adalah kardia....

Renungan Harian 29 Juni 2024 “Dua Pilar Gereja”

HIDUPKATOLIK.COM – Hari Raya St. Petrus dan St. Paulus. Kis.12:1-11; Mzm.34:2-3, 4-5, 6-7, 8-9; 2Tim.4:6-8, 17-18; Mat.16:13-19 HARI ini, Gereja merayakan dua Rasul yaitu Petrus dan Paulus yang merupakan pilar Gereja karena semangat dan iman...

Pengurus ISKA DPC Palembang Dilantik

HIDUPKATLIK.COM - Ketua Presidium Pusat Ikatan Sarjana Katolik Indonesia (ISKA), Luky Agung Yusgiantoro melantik Dominikus Budiarto dan pengurus ISKC DPC Palembang periode 2024-2028 hari Sabtu, 15/6/2024  di Aula Paroki St Yoseph, Palembang. Turut hadir Pastor...

Mengendus Makna Seabad WKRI Melintasi Waktu, Membagi Inspirasi

HIDUPKATOLIK.COM - KOMPLEKS SD Marsudirini, Yogyakarta pagi itu terasa lengang karena penerimaan raport sedang berlangsung. Suster Rachel, OSF menerima kedatangan HIDUP lalu menunjukkan ruangan bersejarah yang menjadi tempat deklarasi berdirinya organisasi Wanita Katolik Republik...

Renungan Harian 25 Juli 2024 “Kedudukan Baru”

HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Yakobus Rasul, 2 Kor. 4:7-15; Mzm. 126; Mat. 20:20-28 IBU mana tidak menginginkan yang terbaik bagi anak-anaknya? Keberhasilan anak adalah kebanggaan orang tua. Demikianlah Salome, istri Zebedeus. Dengan berani ia meminta...

Ormas Katolik Lebih Mengutamakan Pelestarian Lingkungan Ketimbang Nilai Komersial di Balik Rencana Pemberian Konsesi...

HIDUPKATOLIK.COM - PRO dan kontra. Dua kata ini menggambarkan disposisi ormas Katolik terkait rencana pemberian Wilayah Izin Usaha Pertambangan Khusus (WIUPK) secara prioritas dari pemerintah berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 25 Tahun 2024 tentang...

Rayakan Pesta Perak, Komunitas Suster Carmelite Misionaris Sedayu: Rasa Syukur atas Dedikasi

HIDUPKATOLIK.COM - Suasana biara suster Carmelite Misionaris Sedayu tampak semarak, Minggu, 2/6/2024. Hari itu komunitas merayakan 25 tahun kehadiran di Paroki Santa Teresia Sedayu, Yogyakarta dan berdinamika bersama umat setempat. Peringatan pesta perak mereka diwujudkan...

Renungan Harian 2 Juli 2024 “Aman dalam Tangan Tuhan”

HIDUPKATOLIK.COM – Amos.3:1-8; 4:11-12; Mzm.5:5-6,7,8; Mat 8:23-27 PERNAHKAH segenap waktu, energi, dan fokus hidup kita seakan tersedot habis oleh suatu masalah atau pergumulan yang cukup berat? Semakin kita membicarakan masalah itu, bukannya selesai melainkan semakin...

Renungan Harian 9 Juli 2024 “Tergerak Hati”

HIDUPKATOLIK.COM – Hos. 8:4-7.11-13; Mzm. 115:3-4,5-6,7ab- 8,9-10; Mat. 9:32-38 KETIKA melihat orang banyak itu, tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan terhadap mereka, karena mereka lelah dan terlantar, bagaikan domba yang tidak bergembala” (ay. 36). Kata...

Ketua Dewan Pengawas Wanita Katolik RI, B. Ch. Tanti Mariani: Setelah 100 Tahun, Ke...

HIDUPKATOLIK.COM - WANITA Katolik RI berawal dari seorang R. A. Maria Soelastri Soejadi Darmasepoetra Sasraningrat yang terhenyak melihat kenyataan upah buruh perempuan yang tidak memadai dan jauh lebih rendah dibanding upah buruh laki-laki. Maka...

TERBARU

TERPOPULER