Renungan Harian 25 Mei 2023 “Ut Omnes Unum Sint”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan VII Paskah; Kis 22:30, 23:6-11; Mzm 16:1-2a, 5, 7-8, 9-10, 11; Yoh 17:20-26
KESATUAN para murid yang dimohon oleh Yesus kepada Bapa bukanlah sebentuk keakraban orang yang bersatu karena persamaan...
PUKAT KAJ Gelar Run4U Ke-5 untuk Pengungsi
HIDUPKATOLIK.COM - Profesional dan Usahawan Katolik Keuskupan Agung Jakarta (PUKAT KAJ) kembali menggelar Run4U, sebuah kegiatan charity run yang telah dimulai sejak tahun 2018. Kali ini donasi yang terkumpul akan digunakan untuk membantu para...
Sebelum Terbang ke Palembang, Peserta IYD Merauke Live In Selama Tiga Hari; Ada Peserta...
HIDUPKATOLIK.COM - Peserta Indonesian Youth Day (IYD) utusan dari paroki yang berasal dari tujuh kevikepan se-Keuskupan Agung Merauke (KAMe) telah berada di Merauke. Mereka dijemput oleh keluarga-keluarga untuk melaksanakan live-in selama tgia hari, dari...
Depresi: Kurang Iman?
HIDUPKATOLIK.COM - SAYA rasa saya perlu memperkenalkan diri saya untuk tulisan ini: saya Anna Maria, lebih dikenal dengan panggilan Rene. Perlu saya tekankan bahwa saya adalah seorang Katolik, saya tidak pernah bolos brevir (ibadat...
Misa Perutusan Peserta World Youth (WYD) Day Lisbon 2023; Ketua Komkep KWI: WYD...
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu pagi, 23/7/2023, jalanan ibu kota tampak lenggang. Kantor-kantor terlihat sepi di sepanjang Jalan Cikini, Jakarta Pusat. Pukul tujuh kurang, terlihat parkiran Kantor KWI Cikini mulai padat oleh kendaraan, dua orang securiti...
Melalui Program Merawat Sungai Merawat Semesta, Ketua Umum Alumnika UI, Mathilda AMW Birowo...
HIDUPKATOLIK.COM - Telah banyak pemikiran, upaya dan forum mendiskusikan tentang bagaimana cara berkontribusi terhadap kelestarian lingkungan hidup. Salah satunya dengan mengadakan Hari Konservasi Alam Sedunia. Union for Conservation of Nature (I.U.C.N.) sebagai organisasi pemerhati...
Renungan Harian 26 Oktober 2023 “Pembaptisan Salib”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan XXIX: Rm. 6:19-23; Mzm1:1-2,3,4,6; Lk. 12:49-53
YESUS bukanlah orang pertama yang berbicara tentang misi-Nya dengan menggunakan istilah “api”. Yohanes Pembaptis lebih dahulu menyatakan bahwa Mesias akan dibaptis dengan Roh Kudus...
Si Vis Pacem, Para Panem!
HIDUPKATOLIK.COM - ADAGIUM Si Vis Pacem, Para Bellum ini mungkin bukan sesuatu yang baru di daun telinga kita. Jika diterjemahkan bebas ke dalam bahasa Indonesia, artinya kurang lebih, ‘jika engkau menghendaki perdamaian/kedamaian, siapkanlah perang.’...
Tahun Yubileum 2025 Akan Dibuka secara Resmi oleh Paus dengan Membuka Pintu Suci
HIDUPKATOLIK.COM - Tahun Yubileum 2025 akan dibuka secara resmi oleh Paus Fransiskus di Vatikan dengan membuka Holy Door (Pintu Suci) pada hari Selasa, 24 Desember 2024. Tanggal ini sudah disetujui oleh Paus dan sudah...
Semanggi, Jakarta: Job Fair KAJ
HIDUPKATOLIK.com - Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) mengadakan Job Fair di Kampus Universitas Katolik Indonesia Atmajaya, Semanggi, Jakarta Selatan, Sabtu, 25/6 – Minggu, 26/6. Ini merupakan penyelenggaraan Job Fair yang ketiga sejak tahun 2099. Pertama...
MAJALAH HIDUP EDISI 38 TAHUN 2017
HIDUPKATOLIK.com - SEMINARI Menengah Wacana Bhakti Jakarta menjadi salah satu tempat menyemai benih-benih panggilan para calon imam dan biarawan. Tahun ini, Seminari Wacana Bhakti merayakan syukur 30 tahun berdirinya. Bagaimana para seminaris di sana menempuh...
Profleksi untuk Negeri Menyongsong Indonesia Emas
HIDUPKATOLIK.COM - TAHUN ini, tepatnya pada tanggal 24 Februari, Asosiasi Perguruan Tinggi Katolik (APTIK) genap berusia 40 tahun. Awalnya APTIK didirikan oleh empat perguruan tinggi Katolik, yakni Universitas Katolik Parahyangan Bandung, Universitas Katolik Indonesia...
Orang Muda Asia Belajar Keragaman
HIDUPKATOLIK.com - Di Paroki Bedono, peserta DID dari mancanegara belajar tentang pastoral membawa alam ke altar. Di Denpasar, orang muda menggubah satu karya Gamelan Bali, khusus untuk AYD.
PERKEBUNAN kopi membentang di sepanjang jalan Bedono menuju...
Paus Fransiskus Dorong Rekonsiliasi di Kolombia pada Presentasi Komisi Kebenaran
HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus meminta Kolombia untuk mengikuti jalan rekonsiliasi dalam pesan yang dibacakan 28 Juni selama presentasi laporan akhir Komisi Kebenaran, yang dibuat pada tahun 2016 setelah Kesepakatan Perdamaian yang ditandatangani antara pemerintah...
MAJALAH HIDUP EDISI 36 TAHUN 2019
HIDUPKATOLIK.com - Toko Obor sudah ada sejak 70 tahun silam. Kisah-kisah tak biasa di toko Obor ikut mewarnai perjalanan pustaka rohani di metropolitan ini..
Konsultasi Keluarga
Perpisahan bukan hal yang mengenakkan termasuk dalam perkawinan. Kenangan indah...