Renungan Harian 2 Juli 2024 “Aman dalam Tangan Tuhan”
HIDUPKATOLIK.COM – Amos.3:1-8; 4:11-12; Mzm.5:5-6,7,8; Mat 8:23-27
PERNAHKAH segenap waktu, energi, dan fokus hidup kita seakan tersedot habis oleh suatu masalah atau pergumulan yang cukup berat? Semakin kita membicarakan masalah itu, bukannya selesai melainkan semakin...
Paus Fransiskus Keluar dari Rumah Sakit pada Sabtu Pagi, Dijadualkan Akan Mimpin Misa Minggu...
HIDUPKATOLIK.COM - Dalam sebuah pernyataan pada Jumat (31/3/2023) malam, Matteo Bruni, Direktur Kantor Pers Takhta Suci menegaskan bahwa Paus Fransiskus akan keluar dari rumah sakit Gemelli pada Sabtu pagi, 1/4/2023.
Tim medis Paus Fransiskus, setelah...
Tanggapan KWI Sehubungan dengan Wacana KUA Menjadi Tempat Pernikahan Semua Agama: Perlu Duduk...
HIDUPKATOLIK.COM - REINALDO Lewuk sangat kecewa. Pernikahan yang sudah direncanakan jauh-jauh hari terancam tidak diakui negara. Usai melangsungkan pernikahan di Gereja St. Joannes Baptista Parung, Bogor, Oktober 2023 lalu, Rei yang beragama Katolik dan...
Pemuda Katolik Belajar Melayani Seperti Kristus, Sang Pemimpin Sejati Dalam Mengabdi Allah dan Sesama
HIDUPKATOLIK.COM - DASAR dari kepemimpinan adalah kepemimpinan Kristus sendiri. Pernyataan ini disampaikan Pastor Bernardus Bofitwos Baru, OSA mewakili Uskup Manokwari-Sorong Mgr. Hilarion Datus Lega dalam acara Konferensi Pemuda Katolik Se-Papua Barat di Hotel Aston...
Natal, Betlehem, Keutuhan Ciptaan
HIDUPKATOLIK.COM - DI tengah hiruk pikuk ucapan selamat, saya sejenak menarik diri untuk merenungkan perayaan Natal dan Betlehem. Pertanyaan mendasar saya adalah;
“Mengapa harus Betlehem yang menjadi tempat kelahiran Yesus.”
Atas pertanyaan ini tentu kita akan...
WAKIL Ketua Komisi IX DPR RI, Emanuel Melki Laka Lena Kunjungi Seminari Sinar Buana...
HIDUPKATOLIK.COM - HARI Senin, 26 Oktober 2021 adalah hari yang membahagiakan bagi Lembaga Keagamaan Calon Imam Seminari Sinar Buana Weetebula, Sumba Barat Daya (SBD), Nusa Tenggara Timr (NTT). Hari itu, Wakil Ketua Komisi IX...
Renungan Harian 1 September 2022 “Semua Adalah Milik Allah”
HIDUPKATOLIK.COM – Pekan Biasa XXII, 1Kor.3:18-23; Mzm. 24:1-2, 3-4ab, 5-6; Luk. 5:1-11
SALAH satu kebanggaan manusia ialah prestasi hidup, sebagai bagian dari aktualisasi diri. Tidak heran kita melihat banyaknya status-status akun medsos yang memaparkan keberhasilan ini itu,...
Bunda Maria Selalu Menolong di Tengah Pandemi Covid-19
HIDUPKATOLIK.COM - Pandemi Covid-19 sungguh membawa penderitaan bagi umat manusia. Ada kecemasan dan ketakutan yang luar biasa. Berbagai teori dan spekulasi ilmiah, yang rasional sampai pada yang irasional dihadirkan untuk mencari tahu penyebab sekaligus...
Uskup Purwokerto, Mgr. Ch.Tri Harsono: Servus Servorum Dei
HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 17 Oktober 2021 Minggu Biasa XXIX Yes.53:10-11;Mzm.33:4-5,18-19,20,22;Ibr.4: 14-16;Mrk.10:35-45.
SEMUA yang dikasihi Tuhan! Hendaklah kita selalu berkomunikasi dengan Tuhan secara rutin dan terus-menerus agar kita sungguh dapat mengenal dan mengalami kasih-Nya secara...
Renungan Harian 14 Oktober 2021 “Relasi Baru”
HIDUPKATOLIK.COM – Rm. 3:21-30; Mzm. 130:1-2, 3-4b, 4c-6; Luk. 11:47-54
KECAMAN Yesus terhadap orang Farisi dan ahli Taurat dalam bacaan Injil hari ini menegaskan kegagalan umat Israel sebagai rekan perjanjian dengan Allah. Umat Israel menolak...
Kesejahteraan Bersama Bukan Sekadar Pebicaraan, tapi Aksi; Kelompok Tani dan Peternak Hadir di Gereja...
HIDUPKATOLIK.COM - Pembukaan tahun kesejahteraan bersama Paroki Citra Raya Tangerang dilaksanakan dalam Misa Kudus, pada hari Minggu 15 Januari 2022 di Gereja Santa Odilia. Misa di pimpin secara konselebrasi oleh Romo Richard, SS.CC, Romo...
Uskup Banjarmasin, Mgr. Petrus Boddeng Timang: Biaya Mengikuti Yesus
HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 26 Juni 2022 Hari Minggu Biasa XIII, 1Raj.19:16b, 19-21; Mzm.16:1-2a, 5, 7-8, 9-10, 11; Gal.5:1, 13, 18; Luk.9:51-62
INJIL hari ini mengawali perjalanan Yesus ke Yerusalem (Luk. 9: 51-19:27). Saat Yesus...
Uskup Banjarmasin, Mgr. Petrus Boddeng Timang: Melihat dan Memberikan Kesaksian
HIDUPKATOLIK.COM - Renungan Minggu, 15 Januari 2023, Hari Minggu Biasa I, Yes. 49:3,5-6; Mzm. 40:2,4ab,7-8a,8b-9,10;1 Kor. 1:1-3; Yoh. 1:29-34.
PADA hari Minggu kedua Masa Biasa tahun A I ini liturgi Gereja Katolik menampilkan sosok Yesus....
Uskup Banjarmasin, Mgr. Victorius: Tetap Menjalin Hubungan dengan Semua Pihak
HIDUPKATOLIK.COM - Di awal tahun baru Keuskupan Banjarmasin mempunyai tradisi membuka rumah jabatan uskup untuk masyarakat umum. Seperti yang berlangsung pada Senin, 1 Januari 2024, kembali digelar Open House.
Sejak digagas Uskup Emeritus Petrus Boddeng...
MAJALAH HIDUP EDISI 50 TAHUN 2019
HIDUPKATOLIK.com - Manfaat aplikasi BIDUK mulai dirasakan oleh sejumlah keuskupan di Indonesia. Sistem pendataan umat yang dipelopori KAJ ini relatif mudah diterapkan sehingga tak ada lagi domba yang “hilang” dalam reksa pastoral. Keterlibatan pastor...