Kronik Pandemi: Merawat Memori Kolektif
HIDUPKATOLIK.COM - SETELAH dibekap Pandemi Covid-19 selama kurang lebih dua tahun atau lebih, Presiden Joko Widodo beberapa waktu lalu secara resmi telah mencabut PPKM namun tetap menghimbau semua pihak menjalankan protokol kesehatan yang selama...
Renungan Harian 24 Mei 2023 “Setia dan Tekun”
HIDUPKATOLIK.COM – Yak.5:9-12; Mzm.103:1-2, 3-4, 8-9, 11-12; Mrk.10:1-12
PENULIS surat Yakobus meminta jemaatnya untuk hidup dalam ketekunan, tidak mudah menyerah dan bersungut- sungut jika menghadapi rintangan dalam hidup. Ketekunan, berkanjang dalam derita, “la perseveranza” (kata...
Renungan Harian 25 April 2023 “Amanat Agung Kristus”
HIDUPKATOLIK.COM – Pesta St. Markus Penginjil: 1 Ptr. 5:5b- 14; Mzm. 89:2-3, 6-7,16-17;Mrk. 16:15- 20
DIHARI Pesta St. Markus Penginjil, kita membaca amanat agung dari Yesus, “Pergilah ke seluruh dunia, beritakanlah Injil kepada segala makhluk”...
Kesuksesan Gelaran KVKI Menyembulkan Harapan Besar Akan Pesparani II Kupang Terlsana secara Offline
HIDUPKATOLIK.COM - KREASI Virtual Katolik Indonesia (KVKI) menjadi kegiatan untuk menampung animo berpesparani yang sudah dirasakan di berbagai daerah. Tidak lupa juga peran dari Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Pesparani Katolik Daerah (LP3KD), yang sudah...
Bagaimana Gereja AS Terbagi atas Pandangan Paus Fransiskus
HIDUPKATOLIK.COM - Sebuah “perpecahan diam-diam” telah terjadi dalam Katolik Amerika, dengan beberapa bagian Gereja “duduk di luar kepausan Fransiskus” sementara uskup tertentu menggunakan media sosial untuk mengobarkan “situasi beracun yang unik,” teolog dan penulis...
Merayakan Kebersamaan
HIDUPKATOLIK.COM - SESUDAH umat Kristiani merayakan Paskah, kini umat Muslim merayakan Idulfitri atau Lebaran. Dua perayaan besar ini diawali dengan masa puasa dalam bentuk dan cara yang berbeda namun esensinya kurang lebih sama. Menahan...
Renungan Harian 13 Juni 2023 “Jangan Biarkan Damai Pergi!”
HIDUPKATOLIK.COM – PW, St. Antonius dari Padua.1 Raj.18:41-46; Mzm.65:10abcd. 10e-11.12-13; Mat.5:20-26
KEMARAHAN adalah emosi yang normal. Siapa pun tidak dapat menghindarinya. Jika hukum Yahudi melarang pembunuhan, Yesus justru melarang kemarahan. Karena emosi kemarahan dapat mengarah...
Renungan Harian 24 Juni 2024 “Perintis Jalan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Raya Kelahiran St. Yohanes Pembaptis. Yes.49:1-6; Mzm.139:1-3, 13- 14ab, 14c-15; Kis.13:22-26; Luk.1:57-66, 80
KEBANYAKAN orang kudus dirayakan hari wafatnya. Bagi Yohanes Pembaptis keduanya, yaitu kelahiran dan wafatnya. Sesuatu yang istimewa. Kelahiran nabi...
Paus Fransiskus Puji Sambutan terhadap Para Pengungsi di Uganda
HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus bertemu dengan Perdana Menteri Uganda, Ibu Robinah Nabbanja, dan mengungkapkan kekagumannya atas sambutan yang diberikan kepada para migran dan pengungsi dari berbagai negara.
Perdana Menteri Uganda Robinah Nabbanja bertemu pada hari...
Pendidikan dan Kesadaran Diri Adalah Kunci untuk Melawan Kawin Paksa di Pakistan
HIDUPKATOLIK.COM - Madiha Shah, seorang ilmuwan sosial Pakistan, menekankan pentingnya berinvestasi dalam pendidikan generasi muda sebagai solusi yang mungkin untuk masalah kawin paksa di kalangan gadis muda.
“Jika seorang gadis tidak stabil secara finansial, dia...
Renungan Harian 10 Desember 2021 “Sesama yang Mau Mendengarkan”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari Biasa Pekan II Adven, Yes. 48:17-19; Mzm. 1:1-2, 3, 4, 6; Mat. 11:16-19
YESUS mengumpamakan masyarakat yang dihadapi-Nya saat itu sebagai anak-anak di pasar yang tidak menari ketika mendengar suara seruling dan...
Renungan Harian 28 Maret 2023 “Kabar Keselamatan”
HIDUPKATOLIK.COM – Yes. 61:1-3a,6a,8b-9; Mzm. 89:21-22,25, 27; Why. 1:5-8; Luk. 4:16-21
NYANYIAN kedelapan tentang hamba Allah ini berbicara mengenai seseorang yang diurapi Roh Allah. Allah mengutus Dia yang diurapi untuk memberitakan “kabar baik” kepada orang...
Renungan Harian 9 Maret 2023 “Doa yang Tulus”
HIDUPKATOLIK.COM – Hari biasa Pekan III Prapaskah: Hos. 6:1-6; Mzm.51:3-4, 18-19,20-21ab;Luk. 18:9-14
PADA zaman Yesus orang-orang Farisi menjadi teladan kebenaran dan para pemungut pajak melambangkan orang-orang berdosa. Dalam perumpamaan ini Yesus menggambarkan dua orang dengan...
DIPERLUKAN AKTIVISME PARA WAKIL RAKYAT
HIDUPKATOLIK.COM - SEBUAH kejutan terjadi di Parlemen AS (House of Representatives): Seorang anggotanya, Ms. Cori Bush (CB) (Demokrat- dari Missouri) melakukan sebuah aksi berupa kemping di halaman Gedung Konggres (Capitol Hill) selama 4 hari...
Gunakan Hak Pilih
HIDUPKATOLIK.COM - TINGGAL menghitung jam saja dari sekarang! Pemilu akan digelar pada esok hari, Rabu, 14 Februari 2024. Ketika tulisan ini diturunkan (versi HIDUP cetak), para calon (presiden/wakil presiden/anggota legislatif) tengah mengenalkan diri dan...