WILLIE KOEN BERPULANG, LEBIH YESUIT DARI YANG LAINNYA
HIDUPKATOLIK.COM - K. Hardjasudarmo atau dikenal sebagai Willy Koen, linguis dan penerjemah ratusan judul buku sebagian besar tentang Ignatius Loyola, Kamis 14 Juli pukul 21.10 meninggal dengan tenang dalam usia 85 tahun. Jenasahnya setelah...
Andreas Sofiandi: Saya Titip Gereja Ini, Tolong Jaga
HIDUPKATOLIK.COM - Perjuangan keras dan membuahkan hasil menjadi kekuatan bagi Andreas Sofiandi dan tim dari Perhimpunan Persekutuan Bersatu Teguh untuk mengungkapkan nada syukur. Saat ia menyampaikan sambutan dalam perayaan Ekaristi kudus, Jumat, 3/12/2021 ada...
Jalan Kecil Frank Duff, Pendiri Legio Maria
HIDUPKATOLIK.COM - “Tampaknya sangat sulit bisa menjadi hebat melalui hal-hal remeh, bisa tampak perkasa dengan melakukan hal-hal yang biasa, namun tetaplah hidup ini adalah kehendak-Mu atas diriku..”
BELUM banyak yang tahu bahwa pendiri Legio Maria,...
Datang ke Kampung Sawah, Asisten Jenderal Jesuit Diberi Sarung dan Peci
HIDUPKATOLIK.COM - Asisten Jenderal Serikat Jesus, Pater Jose Cecilio J. Magadia, SJ disambut hangat di Paroki St. Servatius Kampung Sawah, Bekasi, Jawa Barat, bertepatan dengan Hari Kamis Putih, 14 April 2022.
Pater Jojo, sapaanya, tak...
Enggak Bisa Liburan, Curhat Seminaris Garum: Tidak Bersama Keluarga Bukan Berarti Tidak Bisa Bahagia
HIDUPKATOLIK.COM - NATAL, satu kata itu mengandung jutaan makna mendalam bagi dunia. Khususnya, bagi kita orang Kristen. Tak terkecuali bagi kami para seminaris Seminari Garum. Biasanya saat menjelang Natal kami mulai menyiapkan pakaian untuk...
Minta Doa kepada Orang Meninggal
HIDUPKATOLIK.COM – Pada suatu kesempatan saya mengikuti ibadat sabda penutupan peti umat Katolik yang meninggal dunia, sehari sebelumnya telah berlangsung Misa Requiem. Pada ibadat sabda tersebut, pemimpin ibadat seorang diakon dalam khotbahnya mengatakan bahwa “Meski...
HIS ONLY SON
HIDUPKATOLIK.COM - Film drama His Only Son, yang berdurasi seratus enam menit ini dibuat oleh Rockbridge Productions, Angel Studio. Film buatan dari negeri Amerika ini baru saja saya nikmati dengan menonton bersama teman-teman pada...
Kakak Beradik Ditahbiskan Imam: Belajar Dari 12 Rasul yang Bersaudara
HIDUPKATOLIK.COM-HUBUNGAN darah dalam pelayanan bukan dimulai saat ini. Dalam Gereja, 12 Rasul juga bersaudara. Mereka dipanggil dalam hubungan darah yang sama untuk melayani. Ada Yakobus dan Yohanes, juga Petrus dan Andreas. Mereka ini memiliki...
Uskup Ketapang, Mgr. Pius Riana Prapdi: Menyadari Kehadiran Tuhan
HIDUPKATOLIK.COM - Minggu, 17 Juli 2022 Minggu Biasa XVI Kej.18:1-10a; Mzm.15:2-3ab, 3cd-4ab,5; Kol.1:24-28; Luk.10:38-42
BEBERAPA minggu yang lalu saya mulai mengadakan perjalanan ke stasi-stasi. Seperti adat kebiasaan di Kalimantan, seorang tamu disambut dengan upacara adat....
BERHENTILAH MENCARI MAKA KAMU AKAN MENEMUKAN
HIDUPKATOLIK.COM - SUDAH menjadi pakem, jika dikatakan "Carilah, maka kamu akan mendapat" (Mat. 7:7). Namun sebaliknya, "Berhentilah mencari, maka kamu akan menemukan," juga bukan salah, malah merupakan solusi. Berikut ini contohnya.
○ Seorang gadis religius...
Dulu Putra Altar Katedral Semarang, Uskup Terpilih Padang, Mgr. Vitus Rubianto Solichin, SX, Ungkap...
HIDUPKATOLIK.COM - DALAM hitungan hari ke depan, tepatnya, pada hari Kamis, 7/10/2021, Uskup Terpilih Keuskupan Padang, Mgr. Vitus Rubianto Solichin, SX akan ditahbiskan menjadi Uskup Padang oleh Duta Besar Vatikan untuk Indonesia, Mgr. Piero...
Paus Fransiskus Angkat Tiga Perempuan ke dalam Dikasteri untuk Uskup
HIDUPKATOLIK.COM - Paus Fransiskus menunjuk tiga perempuan ke Dikasteri bagi Para Uskup, kantor Vatikan yang bertanggung jawab untuk mengevaluasi anggota baru hierarki Gereja Katolik.
Dua suster religius dan satu perawan adalah perempuan pertama yang pernah...
Karya untuk Orang-orang Berkebutuhan Khusus
HIDUPKATOLIK.COM - Sebuah karya kerasulan untuk anak-anak berkebutuhan khusus Suster ALMA (Asosiasi Lembaga Misionaris Awam ) dibuka dan diresmikan dalam Misa yang dipimpin oleh romo Benedictus Adi Sapto Widodo CM, Minggu (15/5/22). Posko sosial...
Aksi Gotong Royong dari Alumni Kanisius: Suntik Vaksin Sinovac kepada 5 Ribu Orang Per...
HIDUPKATOLIK.COM - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin membuka secara resmi vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan Alumni Kanisius Menteng 64, di Balai Sidang Jakarta Convention Center, Senin (5/7/2021). Menurut Budi, yang dilakukan alumni Kanisius dengan memvaksin...
Korban Gempa Turki: Tuhan Melindungi Saya dan Perawan Maria Tidak Meninggalkan Saya
HIDUPKATOLIK.COM - Hanya beberapa jam setelah Bassel Habkouk, seorang pemuda Katolik Lebanon dan ayah dua anak, tiba untuk berkunjung ke Turki pada 6 Februari, gempa berkekuatan 7,8 melanda negara itu dan Suriah di dekatnya.
Habkouk...