web page hit counter
Senin, 25 November 2024

Hidup yang Semakin Bermartabat

HIDUPKATOLIK.com - Minggu 31 Maret 2019, Minggu Prapaskah IV, Yos 5:9a.10-12; Mzm 34:2-3, 4-5, 6-7; 2Kor 5:17-21; Luk 15:1-3,11-32. “Hidup bermartabat adalah sikap untuk menahan diri dan tidak tergoda untuk menonjolkan diri dengan segala cara.” WARTA...

Silvia Halim : MRT Jawaban untuk Tuhan

HIDUPKATOLIK.com - Ia yakin, saat bergabung dalam proyek MRT Jakarta adalah berkat campur tangan Tuhan. Bekerja di Singapura membuat kariernya stagnan. Kehadiran moda raya terpadu atau Mass Rapid Train (MRT) bagi warga Jakarta adalah sesuatu...

Fransiskan Asal Kenya Peter Tabichi Dinobatkan sebagai Guru Terbaik Sedunia

HIDUPKATOLIK.COM - Melihat murid saya tumbuh dalam pengetahuan, keterampilan, dan kepercayaan diri adalah kegembiraan terbesar saya dalam mengajar! Ketika mereka menjadi ulet, kreatif, dan produktif di masyarakat, saya mendapatkan banyak kepuasan karena saya bertindak...

Rotan dan Cambuk

HIDUPKATOLIK.com - Pastor, teman saya pernah sharing tentang pengalaman selalu mendapat hukuman dari ayahnya. Ia terbiasa dipukul rotan hingga di tubuhnya terdapat bekas rotan. Menurut ayahnya itu wajar dilakukan karena sesuai dengan isi Alkitab....

MAJALAH HIDUP EDISI 12 TAHUN 2019

HIDUPKATOLIK.com - Angelus sekaligus menjadi devosi menghormati penjelmaan Tuhan menjadi manusia. Dari sini, umat pelan-pelan berusaha menggapai kesucian.. Konsultasi Keluarga Hidup di dunia sangat kompleks. Masalah datang mulai dari yang tampak sampai ke urusan ranjang. Jangan...

Misteri di Gunung

HIDUPKATOLIK.com - Minggu 17 Maret 2019, Minggu Pra-Paskah II : Kej 15:5-12.17-18; Fil 3: 17-4:1;Mzm 27;1,7-8, 8-9, 13-14; Luk 9:28b - 36 "Sang Guru yang kita ikuti, bersedia menerima dan mengalami salib dan penderitaan...

Pastor Benedict Park Min-Seo Imam Bisu Tuli Pertama di Asia : Kita Adalah Satu...

HIDUPKATOLIK.com - Dalam Tubuh Mistik Kristus kita menjadi satu tidak ada tembok pemisah. Saat berusia 19 tahun, Benedict Park Min-Seo datang dengan semangat membara kepada seorang pastor yang bertugas di Keuskupan Seoul, Korea Selatan. Benedict...

MAJALAH HIDUP EDISI 11 TAHUN 2019

HIDUPKATOLIK.com - Tiap ikonografer (penulis ikon) punya kisah tersendiri saat berkenalan dan menulis gambar suci. Doa dan puasa harus mereka jalani.. Mereka pun terikat pakem.. Konsultasi Iman Kesalahan yang pernah dilakukan pada masa lalu bisa berbuah...

Kesalahan Malaikat

HIDUPKATOLIK.com - Menurut 1 Kor 6:3, kita akan menghakimi malaikat. Apakah kesalahan malaikat itu? Apakah kesalahannya bisa diampuni? Gusti Suhardi, Bandung Dalam tradisi Gereja lama beredar kisah tentang kejatuhan malaikat. Terkenal nama akan itu adalah Lucifer....

Ini Jadwal Misa Rabu Abu 2019 di KAJ dan Bogor

HIDUPKATOLIK.com -  Gereja itu suci. Memang, gereja memiliki bagian dari orang berdosa hari ini, sama seperti yang terjadi di gereja mula-mula (misalnya Yudas). Para Rasul pertama jauh dari sempurna, dan sejarah tidak mengubah sifat...

MAJALAH HIDUP EDISI 10 TAHUN 2019

HIDUPKATOLIK.com - Banyak keluarga Kristiani berusaha keluar dari salib kehidupan, mereka seakan lupa bahwa di atas puncak salib ada kemenangan dan terang.. Konsultasi Iman Sering kita saksikan umat agama lain turut dalam Perayaan Ekaristi. Mereka hadir...

Terobosan NU untuk Memperkuat Basis Toleransi dan Kesetaraan

HIDUPKATOLIK.com - Musyawarah Nasional Alim Ulama (Munas) dan Konferensi Besar (Konbes) Nahdlatul Ulama 2019 yang digelar pada 27 Februari-1 Maret 2019 di Kota Banjar Jawa Barat menghasilkan lima (rekomendasi) penting bagi kemajuan bangsa dan...

Ini Seruan Moral Komisi Kerasulan Awam KWI untuk Pemilu 2019

HIDUPKATOLIK.com - Pemilihan umum untuk memilih Presiden-Wakil Presiden, calon anggota DPR RI, DPRD, Provinsi, DPRD Kabupaten/kota, dan DPD yang akan diselenggarakan pada tanggal 17 April 2019 sudah semakin mendekat. Umat Katolik sebagai bagian dari bangsa Indonesia dipanggil...

MAJALAH HIDUP EDISI 09 TAHUN 2019

HIDUPKATOLIK.com - Suara St Yosef nyaris tak pernah terdengar, namun perbuatannya bergaung lebih kuat dibandingkan pelantang suara manapun.. Konsultasi Keluarga Pembentukan karakter anak harus dimulai sejak usia dini. Keberhasilan orangtua dalam menjalani hidup berkeluarga akan menjadi bekal...

Peraturan Pantang dan Puasa 2019 KAJ

HIDUPKATOLIK.com - Masa Prapaskah tahun ini akan dimulai pada Rabu, 6 Maret hingga Sabtu, 20 April 2019. Mengacu pada Kitab Hukum Kanonik (KHK k.1249) disebutkan, "Semua orang beriman kristiani menurut cara masing-masing wajib melakukan tobat demi...