web page hit counter
Rabu, 27 November 2024

Renungan Harian 21 Oktober 2020 “Bertanggung Jawab”

HIDUPKATOLIK.com – Ef. 3:2-12; MT Yes. 12:2-3, 4bcd, 5-6; Luk. 12:39-48 SETELAH menasihati orang banyak agar berjaga-jaga menantikan kedatangan Anak Manusia, perhatian Yesus terarah kepada para pemimpin umat. Mereka adalah orang-orang pilihan. Tuhan memanggil para pemimpin...

Perarakan Salib Misi di Paroki Mansalong, Umat Diajak untuk Bersukacita dan Bersolider

HIDUPKATOLIK.COM-KEUSKUPAN Tanjung Selor menggelar Misa Pencanangan Tahun Solidaritas Misi 2020-2021 di Paroki Katedral Sta. Maria Assumpta Tanjung Selor, Kalimantan Utara, Minggu, 18/10. Salib Misi ini diberkati dan diserahkan untuk diarak ke Paroki Santa Maria...

Makam Beato Carlo Acutis Ditutup

HIDUPKATOLIK.COM— Setelah penghormatan publik Beato Carlo Acutis diperpanjang hingga 19 Oktober, akhirnya kaca yang memungkinkan para peziarah untuk melihat jasadnya ditutup secara permanen sebab perayaan resmi beatifikasi remaja Italia itu akan segera berakhir. Penutupan...

CATATAN “DARI DALAM’’ UNTUK UU CIPTA KERJA: KALAU EKONOMI JEBLOK MAU BIKIN APA?

HIDUPKATOLIK.COM - WABAH Covid-19 dan PSBB telah membuat Pak Padmo dan Bu Padmo bingung bagaimana mempertahankan warung mereka yang semakin sepi pembeli, modal kerja semakin berkurang untuk kebutuhan keluarga. “Terus bagaimana, Pak, kalau jualan saja...

MENGENANG SANG BUNDA

HIDUPKATOLIK.COM - "APAKAH saya mengenal Sang Bunda?" Begitu pertanyaan saya di Bulan Rosario. Yang spontan teringat adalah kandang Natal dan patung Pietá, yang menandai momen istimewa kehadiran-Nya. Maklum, ketika saya mendapat giliran mendaraskan doa...

Bacaan Injil 20 Oktober 2020

HIDUPKATOLIK.COM – Luk 12:35-38 Berbahagialah hamba yang didapati tuannya sedang berjaga. Yesus berkata kepada murid-murid-Nya, "Hendaklah pinggangmu tetap berikat dan pelitamu tetap menyala. Hendaklah kalian seperti orang yang menanti-nantikan tuannya pulang dari pesta nikah, supaya jika tuannya datang dan mengetuk pintu, segera dapat...

Renungan Harian 20 Oktober 2020 “Siap Sedia”

HIDUPKATOLIK.com – Ef. 2:12-22; Mzm. 85:9ab-10, 11-12, 13-14; Luk. 12:35-38 YESUS mengajak kita untuk tidak mengkhawatirkan perkara-perkara duniawi. Kita tidak perlu mencemaskan apa pun dalam kehidupan ini, sebab Bapa selalu menjaga kita. Hidup kita sepenuhnya aman...

Jumlah Umat Katolik Terus Meningkat di Seluruh Dunia

HIDUPKATOLIK.COM— Jumlah umat Katolik di seluruh dunia meningkat hampir 16 juta dalam setahun menjadi 1,33 miliar, menurut statistik yang disorot oleh Vatikan menjelang Minggu Misi Sedunia 2020. Angka-angka, yang dibagikan oleh Fides News Service, 16...

Buku Cetak akan Bangkrut?

HIDUPKATOLIK.COM— Pameran Buku Internasional di Frankfurt (Frankfurt Book Fair) ke-72, tanggal 14—18 Oktober pekan kemarin ibarat bayangan kebangkrutan industri buku cetak.  Benarkah demikian? Delapan bangsal masing-masing seluas 5.000 m2 yang biasanya disesaki gerai-gerai penerbit...

Paus Fransiskus Tandai Hari Misi Sedunia dengan Ucapan Terima Kasih atas Pembebasan Seorang Imam...

HIDUPKATOLIK.COM—Paus Fransiskus menyatakan ia begitu bahagia dan bersyukur kepada Tuhan atas pembebasan Pastor Pierluigi Macalli, imam misionaris Italia yang diculik di Niger pada 17 September 2018. Pastor Pierluigi dibebaskan pada 8 Oktober, setelah dua...

Bacaan Injil 19 Oktober 2020

HIDUPKATOLIK.COM – Luk 12:13-21 Bagi siapakah nanti harta yang telah kausediakan itu? Sekali peristiwa Yesus mengajar banyak orang. Salah satu dari mereka berkata kepada Yesus, "Guru, katakanlah kepada saudaraku, supaya ia berbagi warisan dengan daku." Tetapi Yesus menjawab, "Saudara, siapakah yang mengangkat...

Renungan Harian 19 Oktober 2020 “Hindari Ketamakan”

HIDUPKATOLIK.com – Ef. 2:1-10; Mzm. 100:2, 3, 4, 5; Luk. 12:13-21 PERUMPAMAAN tentang orang kaya yang bodoh tidak bermaksud mengecam kekayaan, jangan pula disalahpahami sebagai anjuran untuk beramai-ramai menjadi orang miskin. Melalui perumpamaan ini, Yesus menyatakan bahwa...

Utusan, Pembawa Harapan

HIDUPKATOLIK.COM – Hari Minggu Misi Sedunia Ke-94, Yes. 45:1,4-6; Mzm. 96:1,3,4- 5, 7-8, 9-10c; 1Tes. 1:5c-10; Mat. 22, 15-21 “INI aku, utuslah aku!” (Yes. 6: 8). Nabi Yesaya siap sedia diutus Tuhan ke tengah bangsa Yahudi. Ia diutus...

Bacaan Injil 18 Oktober 2020

HIDUPKATOLIK.COM – Mat 22:15-21 Berikanlah kepada kaisar  apa yang wajib kamu berikan kepada kaisar,  dan kepada Allah apa yang wajib kamu berikan kepada Allah. Sekali peristiwa orang-orang Farisi berunding bagaimana mereka dapat menjerat Yesus dengan suatu pertanyaan. Mereka menyuruh murid-murid mereka...

DISKUSI VISI KALA PANDEMI

HIDUPKATOLIK.COM-"BETE nih, hidup gue begini-begini aja." Kalau di depan sana, tidak terlihat apa-apa, maka kita juga tidak pergi ke mana-mana. Kerjaannya tinggal ngunyah dan kebo, kenyang bobo. Namun, di situlah kesempatan membangun mimpi. "Membangun mimpi? Mimpi, tapi...