SENTRA VAKSIN MONIKA SETIA MELAYANI
HIDUPKATOLIK.COM - BERAWAL dari keprihatinan, kepedulian dan semangat untuk saling mengasihi, menolong sesama serta membantu pemerintah dalam mempercepat penanggulangan pandemi Covid-19, Gereja Santa Monika, Paroki Serpong membentuk Sentra Vaksin Monika (SVM).
Sentra Vaksin Monika terbentuk...
PENGHIBURAN DARI ALLAH
HIDUPKATOLIK.COM - Beberapa yang lalu, saya melayat seorang ibu yang puterinya, yang masih muda, meninggal dunia. Raut muka ibu itu memancarkan kesedihan yang mendalam. Kesedihannya dapat dipahami.
Suaminya belum lama ini juga menghadap Allah karena...
Badan Amal Kepausan Akan Danai Pembukaan Kembali Seminari yang Hancur di Kyiv
HIDUPKATOLIK.COM - Badan Amal Kepausan, Aid to the Church in Need (CAN), mengumumkan akan membantu membangun kembali Seminari Hati Kudus di Vorzel, Kyiv, yang dirusak dan dijarah oleh pasukan Rusia pada hari-hari awal perang.
Pada...
Kenal Kembali
Selasa, 26 April 2011
Kis 2:36-41; Mzm 33:4-5,18-19,20,22; Yoh 20:11-18
Ada perbedaan besar antara tahu tentang seseorang dan mengenal orang itu secara pribadi. Bisa dihitung, berapa banyak teman dalam jejaring Facebook Anda yang sungguh mengenal Anda...
Ekaristi Sumber dan Puncak Pelayanan Imamat
HIDUPKATOLIK.COM - Hari ini, 26 Januari 2024, telah berlangsung perayaan iman dengan pentahbisan tujuh imam oleh Uskup Agung Medan, Mgr. Kornelius Sipayung, OFMCap. Kejutuh imam terdiri dari tiga Ordo Kapusin (OFMCap) dan empat Diosesan...
Evaluasi Menyeluruh untuk Kebaikan dan Perkembangan Imam dan Umat Keuskupan Manado
HIDUPKATOLIK.COM -“SELAMA lima tahun masa penggembalaan Mgr. Benedictus Estephanys Rolly Untu, MSC, saya melihat dua hal menonjol.
Pertama, kedekatan Bapak Uskup dengan Umat. Beliau rajin mengadakan kunjungan dan kegiatan ke paroki dan lembaga; hadir dalam...
Para Uskup hingga Kardinal Tiba di Merauke Menyongsong Peresmian Uskup Agung Merauke
HIDUPKATOLIK.COM – Uskup Agung Jakarta Ignatius Kardinal Suharyo tiba di Merauke, Papua Selatan, Sabtu, 6/8 untuk hadir dalam Perayaan Possesio Canonica atau peresmian — disebut juga instalasi/pengukuhan — Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC sebagai Uskup Agung...
Lima Belas Gereja di KAJ Selenggarakan Misa Offline di Bulan Agustus
HIDUPKATOLIK.COM — Terhitung pada Bulan Juli lalu, 10 paroki di KAJ yang sudah menjalankan prosedur pengajuan ijin sesuai dengan arahan KAJ dan sudah dicek ke lokasi untuk kesiapannya. Sehingga sudah menyelenggarakan Misa Offline dan...
Fransiskan Kehilangan Imam Sederhana yang Menerima Keterbatasan Sebagai Anugerah Tuhan
HIDUPKATOLIK.COM-KEKURANGAN fisik tak menghambat Romo Agustinus Bernardinus Sadji OFM dalam melayani. Selama lebih sisa hidupnya, Romo Sadji, sapaannya, melayani tanpa sekat. Banyak umat mengenalnya sebagai pribadi yang rendah hati. Ada yang menyebutnya, penyemangat umat...
Percakapan Global Para Alumni Sekolah-sekolah Jesuit
HIDUPKATOLIK.COM - It is with unanimous vote that the next city to host the world congress in 2025 shall be Yogjakarta, Indonesia. Congratulations!
BEGITULAH disampaikan pimpinan sidang ketika membacakan hasil pengambilan suara peserta Kongres World...
Berjalan Bersama: “Jalan Baru” Upaya Membangun Pendidikan Berciri Khas Keagamaan Katolik
HIDUPKATOLIK.COM - Sekolah Katolik semakin ditinggalkan oleh umat Katolik sendiri. Sekolah swasta Katolik mulai beralih status menjadi sekolah negeri. Gereja dan Pemerintah diharapkan dapat berjalan bersama membangun pendidikan berciri khas keagamaan Katolik.
Baru-baru ini enam...
Kurang dari 40 tahun, Serikat Sabda Allah Utus 400-an Misionaris ke Luar Negeri
HIDUPKATOLIK.COM— Serikat Sabda Allah atau Societas Verbi Divini (SVD) telah hadir di Tanah Air sejak seabad yang lalu, tepatnya pada tahun 1912. Kini, tarekat religius ini mememiliki empat provinsi di Indonesia, yaitu Provinsi Ende,...
LANANG
HIDUPKATOLIK.COM - SUDAH menjadi kewajibanku sebagai orang tua untuk membahagiakan buah hati. Kebetulan, dua minggu lagi, Lanang, akan berulang tahun. Maka, aku akan menghadiahkan kado spesial di ulang tahunnya yang ke-12. Ia adalah si...
50 Tahun FABC: Kardinal Jose Advincula Tandaskan Peran Penting Keluarga dalam Gereja dan Masyarakat
HIDUPKATOLIK.COM - Kardinal Jose Advincula dari Manila menekankan peran penting keluarga dalam Gereja dan masyarakat pada konferensi umum Federasi Konferensi Waligereja Asia yang sedang berlangsung di Bangkok, Thailand.
“Keluarga bukan hanya persemaian panggilan imamat dan...
Bacaan Injil 12 November 2020
HIDUPKATOLIK.COM – Luk 17:20-25
Kerajaan Allah sudah ada di tengah-tengahmu.
Sekali peristiwa orang-orang Farisi bertanya kepada Yesus,
kapan Kerajaan Allah datang.
Yesus menjawab,
"Kerajaan Allah datang tanpa tanda-tanda lahiriah.
Tidak dapat dikatakan,
"Lihat, ia ada di sini' atau 'ia ada di sana.'
Sebab...